LEKSIKON TINDAKAN YANG DIGUNAKAN OLEH PETANI KARET DI DESA SIMPANG BABEKO MUARA BUNGO JAMBI (Sebuah Tinjauan Antropolinguistik)
DOI:
https://doi.org/10.32493/sasindo.v9i1.24-34Keywords:
leksikon, leksikon tindakan, antropolinguistik, petani karetAbstract
Pemakaian leksikon dalam kehidupan sehari-hari cukup melimpah dan dapat ditemukan dalam bidang kegiatan masyarakat. Leksikon tindakan merupakan salah satu bentuk yang dapat diamati dari bagian tindakan atau kegiatan masyarakat yang berkaitan dengan pekerjaannya dalam konsep tertentu. Pemakaian leksikon tindakan tersebut juga berkaitan pada bidang pertanian, khususnya pada petani karet. Petani karet memiliki komunitas besar di daerah agraria terkhusus pada daerah di salah satu desa di Kabupaten Bungo Provinsi Jambi yang memiliki kekayaan leksikon yang cukup beragam. Penelitian ini menggunakan tinjauan antropolinguisitik dengan penelitian yag bersifat deskriptif kualitatif. Tujuan penelitian ini 1) mendeskripsikan bentuk leksikon tindakan, 2) mendeskripsikan makna leksikon tindakan. Hasil penelitian menunjukkan terdapat 16 (enam belas) bentuk leksikon yang berkaitan dengan tindakan yang digunakan oleh petani karet. Dari analisis data didapatkan lima jenis makna tindakan yang berkaitan dengan tindakan aktivitas petani karet yaitu 1) tindakan mengambil, 2) tindakan membersihkan, 3) tindakan memberi, 4) tindakan mengambil, dan 5) tindakan berpindah tempat.
References
Chaer, Abdul. 2007. Leksikologi & Leksikografi Indonesia. Jakarta: Penerbit Rineka Cipta
Kridalaksana, Harimurti. 2001. Kamus Linguistik. Ed. ke-3. Jakarta: Penerbit PT Gramedia Pustaka Utama.
Kusumawati, Siska. 2016. “Leksikon Budaya Dalam Ungkapan Peribahasa Sunda (Kajian Antropolinguistik)â€. LOKABASA Vol.7, No.1, April 2016 hal. 87-93. Diunduh dari https://ejournal.upi.edu/index.php/lokabasa/article/view/3421.
Sitinjak, Hertina. 2018. “Leksikon Verbal dan Umpasa dalam Tari Tortor Sawan: Kajian Antropolinguistikâ€. Skripsi Prodi Sasindo Universitas Sumatera Utara.
Sudaryanto. 1988. Metode Linguistik (Bagian Pertama: Ke Arah Memahami Metode Linguistik). Cetakan ke 2. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.
Sudaryanto. 1993. Metode dan Aneka Teknik Analisis Bahasa. Yogyakarta: Duta Wacana University Press.
Yusuf, Suhendra. 1995. Leksikon Sastra. Bandung: Penerbit Mandar Maju.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.