ANALISIS PERUBAHAN HARGA SAHAM PT HM SAMPOERNA TBK DITINJAU DARI RASIO PROFITABILITAS DAN RASIO SOLVABILITAS UNTUK PERIODE 2012-2021

Authors

  • Fakung Rahman Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Nurul Fauziah Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Tiffani Novia Rachmi Program Pascasarjana, Universitas Pamulang

Keywords:

Return On Equity, Earning Per Share, Debt to Equity Ratio dan Harga Saham

Abstract

Tujuan dari riset ini  adalah untuk mengetahui apakah dengan naik-turunnya harga saham PT HM Sampoerna Tbk (HMSP) dalam periode 2012-2021 mendapat pengaruh dari rasio profitabilitas dan rasio solvabilitas. Adapun jenis riset ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Sedangkan teknik analisis data dengan menggunakan aplikasi SPSS Versi 26. Dari hasil Uji t (uji secara parsial), bahwa ROE dan EPS (profitabilitas) tidak berpengaruh terhadap naik-turunnya harga saham HMSP, sedangkan DER (solvabilitas) memiliki pengaruh negatif terhadap harga saham HMSP. Dari hasil Uji F (simultan), variabel ROE, EPS dan DER memiliki pengaruh terhadap harga saham HMSP. Dan dari hasil Uji Koefisien Determinasi (R2), dalam model regresi didapat nilai adjust R2 sebesar 0,781 maka hal ini menujukkan bahwa kontribusi variabel dari rasio-rasio ROE, EPS dan DER secara bersama-sama/kolektif (simultan) terhadap harga saham HMSP sebesar 78,10% sedangkan sisanya 22,90% dipengaruhi oleh faktor atau variabel lain yang tidak diteliti dalam riset ini.

References

Brigham Eugene F, Joel F Houston. (2014). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. Buku 1, Edisi 11. Jakarta: Salemba Empat.

Fahmi, I. (2016). Pengantar Manajemen Keuangan. Bandung: Alfabeta.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 (sembilan). Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hanafi M. M, & Halim, A. (2016). Analisis Laporan Keuangan (5th ed). Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Hani, Handoko. (2012). Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE.

Harahap, Sofyan Syafri. (2015). Analisis Kritis Atas Laporan Keuangan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Hartono, J. (2017). Teori Portofolio Dan Analisis Investasi. Edisi Kesepuluh. Yogyakarta: BPFE.

Hery. (2017). Kajian Riset Akuntansi. Cetakan Pertama. Jakarta: PT. Grasindo.

Jatmiko, Dadang Prasetyo. (2017). Pengantar Manajemen Keuangan Cetakan Pertama. Yogyakarta: Diandra Kreatif.

Kariyoto. (2018). Manajemen Keuangan Konsep dan Implementasi Cetakan Pertama. Malang: UB Press.

Kasmir. (2015). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: RajaGrafindo Persada.

Martani, Dwi. Dan kawan-kawan. (2016). Akuntansi Keuangan Menengah Berbasis PSAK. Jakarta: Salemba Empat.

Musthafa. (2017). Manajemen Keuangan. Edisi 1. Yogyakarta: Andi Offset.

Nurfadillah, M. (2016). Analisis Pengaruh Earning Per Share, Debt to Equity Ratio dan Return On Equity terhadap Harga Saham PT Unilever Indonesia Tbk. Jurnal Manajemen dan Akuntansi, 12(1).

S.P, Hasibuan, M. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Sanusi, A. (2017). Metodologi Penelitian Bisnis. Jakarta: Salemba Empat.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Downloads

Published

2023-07-31

How to Cite

Rahman, F., Fauziah, N., & Rachmi, T. N. (2023). ANALISIS PERUBAHAN HARGA SAHAM PT HM SAMPOERNA TBK DITINJAU DARI RASIO PROFITABILITAS DAN RASIO SOLVABILITAS UNTUK PERIODE 2012-2021. PROSIDING SENANTIAS: Seminar Nasional Hasil Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 921–930. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/Senan/article/view/33606