PENINGKATAN PRODUKTIFITAS BUMDES “KARYA USAHA” DI ERA COVID’19, DALAM UPAYA PENGEMBANGAN SENTRA SOUVENIR DAN OLEH-OLEH DI KAWASAN WISATA DANAU RANAU

Authors

  • Bambang Sulistyo Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Baturaja
  • Hendra Alfani Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Baturaja
  • Akhmad Rosihan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Baturaja
  • Alip Susilowati Utama Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Baturaja

Keywords:

Pemberdayaan, Souvenir, Pemasaran, Desa, Bumdes

Abstract

Pengembangan desa sejalan dengan keberlangsungan ekonomi yang merupakan program nasional sebagai bentuk mempertahankan kemandirian ekonomi kerakyatan. Desa tidak lagi dipandang sebagai sebuah permasalahan, melainkan menjadi solusi dari kemajuan pembangunan secara nasional. Desa Sipatuhu yang merupakan sebuah desa di Kecamatan Banding Agung, Kabupaten Ogan Komering Selatan, Provinsi Sumatera Selatan merupakan sebuah contoh desa yang mempunyai sumber daya alam yang potensial dan mempunyai sejarah panjang dalam proses produksi kopi dan gula aren. Disamping itu juga Desa Sipatuhu juga berada di kawasan Wisata Danau Ranau, dimana ini membuat Desa Sipatuhu layak untuk dijadikan Desa Sentra Souvenir dan Oleh-oleh di Kawasan Danau Ranau, Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan, Provinsi Sumatera Selatan

References

Eko, Sutoro, M. Barori dan Hastowiyono, 2017, Desa Baru Negara Lama. Yogyakarta: Pascasarjana STPMD “APMDâ€.

Maryanti Christina, dkk, 2001, Jaman Daulat Rakyat: Dari Otonomi Daerah ke Demokratisasi. Yogyakarta: LAPERA Pustaka Utama.

Sulistiyani, Ambar Teguh, 2004, Yogyakarta: Gava Media.

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2014. Tentang Desa.

Buku Pintar Sistem Administrasi dan Informasi Desa, 2015.

Badan Pusat Statisk, 2017, OKU Selatan dalam Angka. BPS OKU Selatan.

Downloads

Published

2021-01-16

How to Cite

Sulistyo, B., Alfani, H., Rosihan, A., & Utama, A. S. (2021). PENINGKATAN PRODUKTIFITAS BUMDES “KARYA USAHA” DI ERA COVID’19, DALAM UPAYA PENGEMBANGAN SENTRA SOUVENIR DAN OLEH-OLEH DI KAWASAN WISATA DANAU RANAU. PROSIDING SENANTIAS: Seminar Nasional Hasil Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 1153–1164. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/Senan/article/view/8378