PELATIHAN VIDEOGRAFI DAN KONTEN ENGLISH TRANSLATION DI YAYASAN SAUNG MATA HATI KELURAHAN PONDOK BENDA PAMULANG KOTA TANGERANG SELATAN

Authors

  • Shinta Aziez Fakultas Sastra, Universitas Pamulang, Tangerang Selatan
  • Bobi Arisandi Fakultas Sastra, Universitas Pamulang, Tangerang Selatan
  • Kamil Falahi Fakultas Sastra, Universitas Pamulang, Tangerang Selatan
  • Linda Maisari Fakultas Sastra, Universitas Pamulang, Tangerang Selatan
  • Siarno Siarno Fakultas Sastra, Universitas Pamulang, Tangerang Selatan

Keywords:

Pelatihan Videografi, Konten English Translation, Subtitel Berbahasa Inggris, Pendekatan Komunikatif

Abstract

Kegiatan pengabdian pada masyarakat (PKM) yang di lakukan oleh dosen dan mahasiswa Sastra Inggris adalah suatu perwujudan dari pelaksanaan dari tri darma perguruan tinggi yang mana PKM ini mengambi tema berupa â€Pelatihan Videografi Dan Konten English Translation Di Yayasan Saung Mata Hati Kelurahan Pondok Benda Pamulang Kota Tangerang Selatan†PKM ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan meningkatkan kemampuan penguasaan Bahasa Inggris remaja baik yang masih atau putus sekolah. Pelatihan ini dilebur dalam kegiatan yang akrab dengan peserta yakni fotografi dan videografi. PKM ini dilakukan di Yayasan Bina Mata Hati Jl. Swadaya Raya RT 02/05 Kelurahan Pondok Benda Pamulang Timur Kota Tangerang Selatan, Banten. Metode yang di gunakan yaitu dengan pendekatatan komunikatif. Mahasiswa dengan dibimbing oleh dosen sebagai narasumber dalam teknik pembuatan video dan subtitle berbahasa Inggris. Peserta dibimbing secara online dengan tetap mematuhi protokol Kesehatan. Pengerjaan PKM ini dosen dan peserta dibantu oleh 5 mahasiswa/i secara kolaboratif dan terstruktur. Selama proses pelatihan ini dosen memberikan materi dengan pendekatan yang komunikatif seperti diskusi, Teaching aid yang interaktif serta berbasis tugas terbimbing. Selain sebagai wahana pengabdian kepada masyarakat, kegiatan PKM ini memberikan kesempatan yang luas kepada peserta didik Universitas Pamulang berkontribusi, mengamalkan ilmu dan mengasah kemampuan yang didapat selama belajar di kampus.

References

James, Jack. (2006). Digital Intermediates for Film and Video. UK: Elsevier Inc

Ristekdikti (2003, July 8). Undang-undang republik indonesia nomor 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional. September 16, 2019. https://kelembagaan.ristekdikti.go.id/wp-content/uploads/2016/08/UU_no_20_th_2003.pdf

Ristekdikti. (2015). Buku panduan pelaksanaan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. December 13, 2019. https://ristekdikti.go.id/wp-content/uploads/2015/11/Buku-Panduan-Pelaksanaan-Penelitian-dan-Pengabdian-kepada-Masyarakat-Edisi-XII.pdf

Mamer, Bruce. 2009. Film ProductionTechnique, Creating the Accomplished Image. Canada: Nelson Education.

Newmark, P. (1988). A Textbook of Translation. NY: Prentice-Hall International

Ordudari, M. (2007). Translation procedures, strategies and methods. Translation Journal, 11(3), 8

Płońska, D. (2014). Strategies of translation, Psychology of Language and Communication, 18(1), hal. 67-74

http://agusman1.blogspot.com/2016/07/pengertian-videografi-sebelum-kita.htm. Diakses pada tanggal 8 Juli 2020.

Downloads

Published

2021-01-16

How to Cite

Aziez, S., Arisandi, B., Falahi, K., Maisari, L., & Siarno, S. (2021). PELATIHAN VIDEOGRAFI DAN KONTEN ENGLISH TRANSLATION DI YAYASAN SAUNG MATA HATI KELURAHAN PONDOK BENDA PAMULANG KOTA TANGERANG SELATAN. PROSIDING SENANTIAS: Seminar Nasional Hasil Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 1141–1152. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/Senan/article/view/8404