IMPLEMENTASI TRANSFORMASI DIGITAL KEMENTERIAN AGRARIA UNTUK PENINGKATAN PELAYANAN PUBLIK

Authors

  • Ahmad Munawaruzaman Prodi Teknik Informatika Universitas Pamulang

Keywords:

Implementasi, transformasi digital, pelayanan publik

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh tema besar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Tahun 2019 yang diselenggarakan di Jakarta pada tanggal 6-8 Februari 2019 yaitu "Transformasi Kementerian Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Badan Pertanahan Nasional (BPN) Menuju Era Digital". Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauhmana transformasi digital oleh Kementerian Agraria dan Tata Ruang dalam peningkatan pelayanan publik, sehingga diharapkan penelitian ini dapat mengukur dampak digitalisasi terhadap pelayanan publik. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. pengumpulan data dilakukan melalui observasi, dokumentasi dan wawancara narasumber. Tahap selanjutnya yaitu analisis data dilakukan melalui metode reduksi data, penyajian dan penarikan kesimpulan. Adapun target luaran penelitian ini yaitu publikasi ilmiah di jurnal nasional.

References

Moleong, Lexy J, (2000). Metodologi Penelitian Kualitatif, (Bandung: PT Remaja Rosdakarya,

Nawari, Hadari. (2005). Manajemen Strategik, Organisasi Non Profit Bidang Pemerintahan. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. Cetakan Ketiga.

Ratminto, dan Atik Septi Winarsih. (2007). Manajemen Pelayanan: Pengembangan Model Konseptual, Penerapan Citizen’s Charter, dan Standar Pelayanan Minimal. Cetakan IV. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Rochaety, Ety, (2017) Sistem Informasi Manajemen, Jakarta: Mitra Wacana Media

Rusdiana dan Moch Irfan, (2018), Sitem informasi Manajemen. Bandung, Pustaka setia

Balitbang Kementerian ATR/BPN tahun (2018) Penelitian “survey kepuasan masyarakat terhadap pelayanan pertanahan†pusat penelitian dan pengembangan

Mira Novana Ardani (2019) “Penyelenggaraan tertib administrasi bidang pertanahan untuk menunjang pelaksanaan kewenangan, tugas dan fungsi†jurnal administrative dan government law universitas Dipenogoro

Fahmi Charish Mustofa, Trias Aditya, Heri Sutanta (2018) “System informasi pertanahan partisipatif untuk pemetaan bidang tanah†Jurnal Departemen Teknik Geodesi Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada

Downloads

Published

2021-01-16

How to Cite

Munawaruzaman, A. (2021). IMPLEMENTASI TRANSFORMASI DIGITAL KEMENTERIAN AGRARIA UNTUK PENINGKATAN PELAYANAN PUBLIK. PROSIDING SENANTIAS: Seminar Nasional Hasil Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 589–598. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/Senan/article/view/9038