RANCANG ULANG SISTEM PRODUKSI OBAT DENGAN METODE TAGUCHI DALAM MENINGKATKAN MUTU PRODUK TABLET PATAH

Authors

  • Yanti Supriyanti Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/tkg.v6i1.37644

Keywords:

Metode Taguchi, FMEA, S/N Ratio, Kualitas

Abstract

Kualitas adalah salah satu alasan utama konsumen dalam memilih sebuah produk sehingga kualitas merupakan hal penting yang harus dijaga untuk mempertahankan konsumen agar tidak beralih dengan produk lain. Dengan menggunakan metode Taguchi, penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan faktor yang berpengaruh atau parameter yang optimal untuk mempertahankan tablet agar tidak mudah patah. Berdasarkan hasil penelitian tersebut dengan metode taguchi didapatkan 7 faktor signifikan yang berpengaruh yaitu suhu forming dengan nilai S/N Ratio 47,18 dB, suhu sealing dengan nilai S/N Ratio 46,27 dB, sray rate dengan nilai S/N Ratio 43,01 dB, machine speed dengan nilai S/N Ratio 45,92 dB, pressure cutting dengan nilai 45,73 dB, interaksi spray rate x pressure cutting dengan nilai S/N Ratio 43,01 x 45,73 dB dan compression force dengan nilai S/N Ratio 43,76 dB.  Sedangkan dengan pengukuran FMEA didapatkan nilai RPN tertinggi sebesar 75 terjadi pada proses stripping dengan usulan perbaikan dengan menetapkan parameter standar kecepatan brush sehingga dapat menyesuaikan kapasitas feeding disk untuk mengurangi produk cacat yang dihasilkan dengan cara melakukan observasi dan monitoring selama 3 kali proses secara berturut-turut dan melakukan validasi proses terhadap parameter yang telah ditentukan.

References

Andriani, Debrina Puspita. 2014. “Metode Taguchi Pengendalian Kualitasâ€. Malang, Jawa Timur.

Andriani, Debrina Puspita & Nashir W S., Tri Wijaya N T. 2017. “Desain dan Analisis Eksperimen untuk Rekayasa Kualitasâ€. Malang, Jawa Timur.

Anne, Debora. 2011. “Kombinasi Setting Mesin dan Komposisi Bahan Baku Terhadap Kuat Tarik Benang dengan Menggunakan Metode Taguchi di PT. Xâ€. Surabaya.

Equbal, Israr, et al. 2014. “A grey Based Taguchi Method to Optimize Hot Forging Processâ€. Procedia Materials Science 6 (pg. 1495 – 1504)

Fitriana, R., & Alfianto, M. 2017. “Perbaikan Kualitas Pada Proses Produksi BJTP 24 S-08 Di PT. I dengan Penerapan Metode FMEA (Failure Mode and Effect Analysis) dan Metode Taguchiâ€. Prosiding SNTI dan SATELIT 2017 (pp. D43-49). Malang. Jurusan Teknik Industri Universitas Brawijaya.

Hadi Saputro, Indra. 2011. “Penentuan Parameter Permesinan pada Proses Pembuatan Diameter Luar Komponen Crank Sahft dengan Menggunakan Metode Taguchiâ€. Universitas Diponegoro. Semarang, Jawa Tengah.

Iswanto, Adi, et al. 2013. "Aplikasi Metode Taguchi Analysis Dan Failure Mode and Effect Analysis (FMEA) Untuk Perbaikan Kualitas Produk Di PT. XYZ." Jurnal Teknik Industri USU, vol. 2, no. 2.

Mishra, Ajay & Dr. Anshul Gangele. 2012. “Application of Taguchi Method in Optimization of Tool Flank Wear Width in Turning Operation of AISI 1045 Steelâ€. Industrial Engineering Letters ISSN 2224-6096 (Paper) ISSN 2225-0581 Vol 2, No.8.

Syukron, Amin dan Kholil Muhammad (ed). 2013. “Six Sigma Quality For Business Improvementâ€. Jakarta: Graha Ilmu.

Pramudita, Yolanda. 2015. “Penerapan Metode Taguchi Analysis Dan Metode Failure Mode And Effect Analysis (FMEA) Dalam Perbaikan Kualitas Crumb Rubber Sir 20 Di Pt Asahan Crumb Rubberâ€. Universitas Sumatera Utara. Medan.

Prasetiyo, D.M. Santoso, I. Mustaniroh, A.S. Purwadi. 2017. “Penerapan Metode FMEA dan AHP dalam Perumusan Strategi Pengelolaan Resikoâ€. Jurnal Teknologi Pertanian 18 (1): 1-10

Sari, D. P., Rosyada, Z. F. & Rahmadhani, N. 2011. “Analisa Penyebab Kegagalan Produk Woven Bag dengan Menggunakan Metode Failure Mode and Effects Analysis (Studi Kasus di PT Indomaju Textindo Kudus)â€. Prosiding Seminar Nasional Sins dan Teknologi. Semarang

Sidi, Pranowo dan Muhammad Thoriq Wahyudi. 2013. “Aplikasi Metoda Taguchi Untuk Mengetahui Optimasi Kebulatan Pada Proses Bubut CNC†Jurnal Rekayasa Mesin Vol.4, No.2 (hlm. 101-108). Surabaya.

Sinulingga, S. 2013. “Edisi Ketiga Metodologi Penelitianâ€. Medan, Usu Pres.

Suherman, Adek. & Babay J C. 2019. “Pengendalian Kualitas Dengan Metode Failure Mode Effect And Analysis (FMEA) Dan Pendekatan Kaizen untuk Mengurangi Jumlah Kecacatan dan Penyebabnyaâ€. jurnal.umj.ac.id/index.php/semnastek, Vol TI-013. Jakarta Barat.

Yang, Kai. 2013. “Design for Six Sigma, A Roadmap for Product Developmentâ€. Mc Draw–Hill.

Downloads

Published

2023-03-07