UPAYA PENGEMBANGAN UKM DENGAN MEMANFAATKAN E-COMMERCE TAMAN WALET PASAR KEMIS KABUPATEN TANGERANG, BANTEN

Authors

  • Aga Rizki Giovani Universitas Pamulang
  • Amin Ma’ruf Universitas Pamulang
  • Arsah Nurul Zahroh Universitas Pamulang
  • Mr Malwan Universitas Pamulang
  • Wiwit Widyawarap Sari Universitas Pamulang

Abstract

Penerapan program E-commerce dapat diterapkan di berbagai sektor indutri, baik industry formal maupun industry nonformal. Pengabdian Kepada Masyarakat atau yang biasa disebut dengan PKM mempunyai tujuan untuk memberikan penyuluhan akan pentingnya upaya pengembangan UKM dengan memanfaatkan program E-commerce di kelompok usaha kecil menengah (UKM) konveksi pembuatan masker kain dan sprei di Perumahan Taman Walet Pasar Kemis Kabupaten Tangerang, Banten. Melalui penyuluhan ini diharapkan UKM dapat meningkatkan produktifitas, efektifitas kerja maupun pemasaran dalam produk. Hasil akhir dari penyuluhan program E-commerce ini diharapakan UKM dapat menerapkan secara berkelanjutan untuk menciptakan tujuan dan manfaat dari program E-commerce yaitu meningkatkan branding serta keuntungan dalam proses produksi. Meningkatkan pangsa pasar karena jangkauannya yang luas tidak terikat waktu dan tempat dapat membuat produk kita lebih mudah dikenali, mengurangi biaya promosi pembuatan iklan cetak seperti brosur dan semisalnya.

References

Indriani, I. (2017). Perkembangan Hukum: Perseroan Terbatas Dan Praktik Penggunaan Nominee Oleh Investor Asing. PROCEEDINGS UNIVERSITAS PAMULANG, 2(1).

Indriani, I. (2018). Hak Kekayaan Intelektual: Perlindungan Hukum Terhadap Hak Cipta Karya Musik. Jurnal Ilmu Hukum, 7(2), 246-263

Indriani, I. (2019). Pengaruh Perkembangan Pembangunan Nasional Sebagai Aspek Pengubah Hukum Dari Segi Ekonomi. Rechtsregel: Jurnal Ilmu Hukum, 2(1).

Indriani, I., Utaminingsih, S., Trihandayani, E., & Iqbal, M. (2020). PEMBINAAN PENGELOLAAN LAHAN TEPI PANTAI BERDASARKAN ASPEK HUKUM DAN PENGEMBANGAN INDUSTRI. Abdi Laksana: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(3), 406-411.

Iqbal, M. (2018). Implementasi Efektifitas Asas Oportunitas di Indonesia Dengan Landasan Kepentingan Umum. Jurnal Surya Kencana Satu: Dinamika Masalah Hukum dan Keadilan, 9(1), 87-100.

Jauhari, Jaidan. 2010. Upaya pengembangan usaha kecil dan menengah (ukm) dengan Memanfaatkan E-commerce. Journal Sistem Informasi (JSI), VOL. 2, NO. 1, April 2010

Khairunnisa, K., Indriani, I., Nurhayati, N., Setiawan, A. H., & Anedea, T. (2020). Membangun Mental Positif Para Pekerja Dan Penyuluhan Hak-hak Pekerja Yang Di Phk Atau Yang Mendapatkan Dampak Covid 19. DEDIKASI PKM, 1(2), 69-73.

Nurhayati, N., Indriani, I., & Utaminingsih, S. (2021, January). EFEKTIVITAS MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA DALAM MENCEGAH RADIKALISME DI KALANGAN MAHASISWA PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI UNIVERSITAS PAMULANG. In PROSIDING SENANTIAS: Seminar Nasional Hasil Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (Vol. 1, No. 1, pp. 337-346).

Karmawan, I.G.M dkk. 2010. Analisis Dan Perancangan E-commerce Pd. Garuda Jaya. Makalah disampaikan pada Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi 2010 (SNATI 2010)

Kurniawan, Didi. 2009. Mengembangkan Ekonomi Kerakyatan dengan Akselerasi Sektor Riil dan UKM. Tersedia [Online] http://didikurniawan.web.id/2009/04/29/ mengembangkan-ekonomi-kerakyatan-dengan-akselerasi-sektor-riil-dan-ukm/ Diakses tanggal 22 Juli 2021

Yana, H, 2018 Beda marketplace dan E-commerce. https://www.kompasiana.com/yana65241/5c1749f4ab12ae4cc2482fc4/beda-marketplace-dengan-E-commerce-di-bisnis-online, Diakses pada tanggal 24 juli 2021

Downloads

Published

2021-08-30