Sosialisasi Pengelolaan Keuangan Usaha untuk Meningkatkan Kinerja UMKM di Desa Sasahan

Authors

  • Esa Fajar universitas pamulang
  • Fanny Adinda Putri Universitas Pamulang
  • Choirul Falah Universitas Pamulang
  • Muhammad Deni Universitas Pamulang
  • Rahyuni Universitas Pamulang

Keywords:

UMKM, pengelolaan keuangan , literasi keuangan, pemberdayaan masyarakat, desa sasahan

Abstract

Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Desa Sasahan dalam mengelola keuangan usaha secara efektif guna mendukung peningkatan kinerja dan keberlanjutan usaha. UMKM di Desa Sasahan memiliki potensi besar melalui produk olahan lokal, namun masih menghadapi kendala dalam pencatatan keuangan, pemisahan keuangan pribadi dan usaha, serta pemahaman perencanaan keuangan. Metode pelaksanaan kegiatan meliputi sosialisasi, workshop, pendampingan, sesi tanya jawab, serta evaluasi melalui pre-test dan post-test. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pengetahuan dan keterampilan pelaku usaha dalam menyusun pencatatan keuangan sederhana, memahami arus kas dan laba rugi, serta meningkatkan kesadaran untuk menerapkan manajemen keuangan yang lebih terstruktur. Dengan demikian, kegiatan ini memberikan dampak positif pada pengembangan literasi keuangan UMKM yang mendukung efisiensi operasional dan peningkatan daya saing usaha. Disarankan adanya pendampingan lanjutan untuk mendukung implementasi berkelanjutan serta pemanfaatan aplikasi digital akuntansi sederhana.

Kata kunci : UMKM, Tata kelola keuangan, literasi keuangan, pemberdayaan masyarakat, Desa Sasahan 

 

References

Reni Farwitawati (2018). Pengelolaan Keuangan Bagi Usaha Mikro Kecil Menengah (Umkm) Di Kelurahan Airputih Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru. Seminar Pengabdian Kepada Masyarakat Sembadha, Vol. 1.

Yusna Melianti. 2002. Dukungan Koperasi Dalam Pengembangan UKM Menurut Perspektif Politik Hukum Ekonomi. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 8 No. 28 th. VIII Juni 2002.

Indawati, I., Anggun, A., & Endang, R. (2025). Pencatatan Sederhana untuk Meningkatkan Efisiensi dan Efektifitas Pengelolaan Keuangan pada UMKM Jawara Bojongsari Depok. Jurnal PKM Manajemen Bisnis, 5(2), 682–690.

Amriani, N. R., & Astar, R. (2022). Pengaruh Literasi Keuangan terhadap Pengelolaan Keuangan UMKM. OIKOS: Jurnal Ekonomi dan Pendidikan Ekonomi, 6(2), 89–97.

Pertiwi, D., & Hidayah, N. (2019). Rekomendasi Model Pencatatan Keuangan UMKM di Kawasan Timur Indonesia. Jurnal Iqtisaduna, 4(2), 101–109.

Maesaroh, S., Lubis, R. R., Husna, L. N., Widyaningsih, R., & Susilawati, R. (2022). Efektivitas Implementasi Manajemen Business Intelligence pada Industri 4.0. ADI Bisnis Digital Interdisiplin Jurnal, 3(2), 1–8. https://doi.org/10.34306/abdi.v3i2.764

Sudarman, S., & Pratama, H. (2023). Integrasi FinTech dan Sistem Pembukuan Sederhana UMKM. Jurnal Ilmu Ekonomi & Keuangan Syariah, 5(3), 103–110.

Budyastuti, T., & Dirman, A. (2024). Pelatihan Pembukuan UMKM Srengseng, Jakarta Barat. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 8(1), 24–32.

Muchtar, S., & Damayanti, S. (2024). Pelatihan Pengelolaan Keuangan dan Digitalisasi Pemasaran Bagi UMKM di Pasar Tradisional Ceger-Tangerang Selatan. Dirkantara Indonesia, 2(2), 133–142. https://doi.org/10.55837/di.v2i2.82

Arumsari, N. R., Lailyah, N., & Rahayu, T. (2022). Peran Digital Marketing dalam Upaya Pengembangan UMKM Berbasis Teknologi di Kelurahan Plamongansari Semarang. SEMAR (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Seni Bagi Masyarakat), 11(1), 92. https://doi.org/10.20961/semar.v11i1.57610

Novitasari, Sela, Bambang Permadi, Indar Riyanto, and Halifah Tusadiah. “Implementasi Digital Marketing Untuk Meningkatkan Brand Image Bakpia Wong Jogja” 18, no. 4 (2025).

Novitasari, Sela, Harry Triana, Nida Tiyalegina, Studi Manajemen, Universitas Pamulang, and Kota Serang. “SOSIALISASI PENERAPAN DIGITAL MARKETING DALAM MENINGKATKAN MINAT BERWIRAUSAHA PADA SISWA / SISWI” 4 (2023): 896–902.

Risiko, Pengaruh, and D A N Kebermanfaatan. “Pengaruh Risiko, Kemudahaan, Dan Kebermanfaatan Terhadap Minat Beli Di Mall of Serang” 06, no. 02 (2025): 74–86.

Downloads

Published

2025-08-31

How to Cite

Esa Fajar, Fanny Adinda Putri, Choirul Falah, Muhammad Deni, & Rahyuni. (2025). Sosialisasi Pengelolaan Keuangan Usaha untuk Meningkatkan Kinerja UMKM di Desa Sasahan. Jurnal Dedikasi Abdi Masyarakat, 1(2), 75–80. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/jdam/article/view/54545