Edukasi Kiat - Kiat Sukses Kewirausahaan Dalam Bidang Kesehatan
DOI:
https://doi.org/10.32493/j.pdl.v5i1.23433Keywords:
Kiat - Kiat Sukses, Kewirausahaan, KesehatanAbstract
Usaha berdasarkan bakat dan keahlian kejuruan yang dimiliki maupun berdasarkan tren itu sangat penting, terutama dibidang kesehatan. Untuk menemukan peluang usaha yang baik kita senantiasa wajib mencari informasi dari manapun sehingga mengetahui apa yang dibutuhkan masyarakat dan di minati/diinginkan masyarakat terutama dalam bidang kesehatan. Dampak dari edukasi kiat-kiat sukses kewirausahaan siswa bisa menjadi entrepreneur di bidang kesehatan bahkan membuka peluang untuk memperbanyak pekerjaan. Manfaat untuk menumbuhkan jiwa dan memunculkan entrepreneur di bidang kesehatan. Metode dengan memberikan penyuluhan dan memberikan contoh kewirausahaan dengan memeberikan materi cara menumbuhkan jiwa entrepreneur, strategi memulai entrepreneur dan kiat sukses menjadi entrepreneur di bidang kesehatan. Hasil yang diperoleh adalah kegiatan penyuluhan berjalan dengan baik dan peserta aktif mengikuti kegiatan penyuluhan dan pelatihan sampai selesai. Penyuluhan dilakukan dengan interaktif antara narasumber dengan peserta. Kesimpulan dari kegiatan pengabdian masyarakat di SMK Kesehatan Letris Indonesia dapat berjalan dengan baik dan lancar. Peserta antusias dan dapat bekerjasama dengan baik.References
Agusyanto. (2007). Jaringan Sosial dalam Organisasi.Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Abdullah Gymnastiar. 2019. Kiat-kiat Sekolah Unggul. Bandung: Balai Pustaka.
BPS 2015, Tabel Perkiraan Penduduk Beberapa Negara dan Tabel Pengangguran Terbuka Menurut Pendidikan Tertinggi, http: //www. bps.go.id/linkTabelStatis/view/id/973, diakses online tanggal 23 Agustus 2015.
Herawati, E., Puspitasari, P., Susanti, M., & Rahmahdani, N. (2021). Pelatihan Kewirausahaan bagi Remaja Karang Taruna di Desa Dayeuh. Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani (JPMM), 1(1), 17-21.
Fahmi, Irham. 2013. Analisis Laporan Keuangan. Bandung: Alfabeta.
Notoatmodjo, Soekidjo. Pendidikan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta. Rineka Cipta. 2003. h. 3
Suryana. 2009. Kewirausahaan, Pedoman Praktis: Kiat dan Proses Menuju Sukses. Edisi 3. Salemba Empat. Jakarta.
Sulistyowati N. Hubungan Pelaksanaan Tugas Kesehatan Keluarga dengan Kekambuhan Skizofrenia di Desa Paringan Kecamatan Jenangan Kabupaten Ponorogo. Surabaya: Universitas Airlangga. 2012.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis memiliki hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan ( Lihat The Effect of Open Access).