Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Terintegrasi Sains Islami Untuk Kesehatan Remaja Pelajar Desa Bowongso Kecamatan Kalikajar Kabupaten Wonosobo

Authors

  • Ahmad Khoiri Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Sains Al-Quran
  • Marwiati Marwiati Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Sains Al-Quran
  • Nasokah Nasokah Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Sains Al-Quran
  • Siti Khoiriyah Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Sains Al-Quran
  • Qori Agussuryani Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Sains Al-Quran

DOI:

https://doi.org/10.32493/j.pdl.v5i1.23445

Keywords:

Islami, Kesehatan, Remaja Pelajar, Sains

Abstract

Tujuan kegiatan pengabdian untuk memberikan edukasi pemahaman remaja pelajar Desa Bowongso Kecamatan Kalikajar dalam mengkaji ilmu agama yang terintegrasi dengan sains dan kesehatan. Memberikan pemahaman real tentang pentingnya sains untuk kesehatan. Teknik yang digunakan  dalam  menyampaikan  materi  adalah Bimbingan dengan menggunakan alat bantu multimedia berupa laptop, LCD, simulasi dan bahan yang mendukung lainnya. Hasil yang diperoleh meliputi: 1) Peningkatan pemahaman tentang shalat untuk kesehatan tubuh bagi remaja pelajar melalui kegiatan bimbingan. 2)Tingkat pemahaman remaja pelajar pada kegiatan pengabdian sains islami untuk kesehatan sebesar 73,33% kategori cukup, perlunya tindak lanjut berupa kegiatan pendampingan keagamaan. 3) Semakin menambah motivasi untuk melakukan shalat setelah mengetahui faidah kesehatan.

References

Chanifudin, C., & Nuriyati, T. (2020). Integrasi Sains dan Islam dalam Pembelajaran. ASATIZA: Jurnal Pendidikan, 1(2), 212–229. https://doi.org/10.46963/asatiza.v1i2.77

Khoiri, A, Agussuryani, Q., & Hartini, P. (2017). Penumbuhan Karakter Islami melalui Pembelajaran Fisika Berbasis Integrasi Sains-Islam. Tadris: Jurnal Keguruan Dan Ilmu Tarbiyah, 2(1), 19. https://doi.org/10.24042/tadris.v2i1.1735

Khoiri, Ahmad, & Fuadi, S. I. (2020). Pemberdayaan Pondok Pesantren Darul Islah Sebagai Pusat Pengembangan Keterampilan Dan Kewirausahaan Agribisnis Di Kabupaten Wonosobo. Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ, 7(3), 309–319. https://doi.org/10.32699/ppkm.v7i3.2055

Ningrum, N. P. (2021). Edukasi Kesehatan Pada Remaja Tentang Meningkatkan Imun Melalui Akupresur Di Masa Adaptasi Kebiasaan Baru. Prosiding Penelitian Pendidikan Dan …, July. http://prosiding.rcipublisher.org/index.php/prosiding/article/view/282

Saraswati, K., Aprilia, D. I. N., & Nurfitriani. (2014). Islamic Health Education Centre: Sarana Pendidikan Ilmu Kesehatan Berbasis Al-Quran Untuk Indonesia Sehat Berkarakter Di Era Globalisasi. Jurnal Pena, 1(2), 109–118.

Warto, W. (2019). Ibadah Dan Kesehatan Dalam Perspektif Islam Dan Sains. Rausyan Fikr : Jurnal Pemikiran Dan Pencerahan, 15(2), 105–121. https://doi.org/10.31000/rf.v15i2.1809

Wiwik Kusdaryani, Iin Purnamasari, dan A. T. D. (2018). Pendidikan Ramah Anak. 125–133/.

Downloads

Published

2022-08-10