Pendampingan digital marketing Taman Pecampuhan, Taman Sari Desa Abuan, Bangli pada media instagram

Authors

  • Oka Bagus Rama Surya Pratama Universitas Pendidikan Nasional, Denpasar, Indonesia
  • Putri Ekaresty Haes Universitas Pendidikan Nasional, Denpasar, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32493/j.pdl.v6i1.28814

Keywords:

Digital Marketing, Tourism, media social

Abstract

Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk mempromosikan pariwisata di desa abuan, Bangli. Masalah yang dihadapi pariwisata adalah sulitnya masih banyak wisatawan yang tidak mengetahui keberadaan tempat wisata religi ini. Oleh karena itu diperlukan pendampingan pemasaran & branding dua tempat religi di desa Abuan di Instagram untuk meningkatkan kunjungan wisatawan sehingga jangkauan pemasarannya lebih luas dan dapat mencapai target pemasaran. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk menyediakan platform untuk memasarkan pariwisata mereka di media digital, khususnya Instagram sebagai alat untuk mempromosikan pariwisata kepada wisatawan dari negara lain. 

References

Djamaludin, D., Aviasti, A., & Rukmana, O. (2016). Peningkatan Kemampuan Usaha Kecil Menengah Di Wilayah Bandung Raya Dalam Pemanfaaatan Internet Sebagai Sarana Pemasaran Dan Perluasan Jangkauan Pasar. ETHOS (Jurnal Penelitian Dan Pengabdian), 5, 125. https://doi.org/10.29313/ethos.v0i0.1682

Febriyantoro, M. T., & Arisandi, D. (2018). Pemanfaatan Digital marketing Bagi Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah Pada Era Masyarakat Ekonomi Asean. JMD: Jurnal Riset Manajemen & Bisnis Dewantara, 1(2), 61–76. https://doi.org/10.26533/jmd.v1i2.175

Gumilang, R. R. (2019). Implementasi Digital marketing Terhadap Peningkatan Penjualan Hasil Home Industri. 10(1), 9–14.

Gunawan, A. (2020). Pelatihan Digital entrepreneurship untuk Mewujudkan Generasi Milenial Berjiwa Wirausaha. Abdimas Dewantara, 3(1), 38–45. https://doi.org/10.30738/ad.v3i1.4311

Irfani, H., Yeni, F., & Wahyuni, R. (2020). Pemanfaatan Digital marketing Sebagai Strategi Pemasaran Pada Ukm Dalam Menghadapi Era Industri 4.0. JCES (Journal of Character Education Society), 3(3), 651–659.

Nugraha, A. E. P. (2017). Jurnal NUSAMBA Vol2 No.1 2017. Jurnal Nusamba, 2(1), 1–9. https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/manajemen/article/view/701

Oktaviani, F., & Rustandi, D. (2018). Implementasi Digital marketing dalam Membangun Brand Awareness. PRofesi Humas : Jurnal Ilmiah Ilmu Hubungan Masyarakat, 3(1), 1. https://doi.org/10.24198/prh.v3i1.15878

Perwita, D. (2021). Telaah digital entrepreneurship: suatu implikasi dalam mengatasi permasalahan ekonomi. Jurnal Promosi, 9(2), 40–51.

Warmayana, I. G. A. K. (2018). Pemanfaatan Digital Marketing dalam Promosi Pariwisata pada Era Industri 4.0. PARIWISATA BUDAYA: JURNAL ILMIAH AGAMA DAN BUDAYA, 3(2), 81-92.

Sukmasetya, P., Rochiyanto, A., Hidayat, C. N., Nafiah, A., & Sari, N. I. (2021). Implementasi Digital Branding sebagai Upaya Peningkatan Mutu Produksi Industri Kreatif Rumah Tangga. Community Empowerment, 6(3), 336-342.

Febriani, M. (2014). Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Membangun Brand Image Pada Media Sosial Twitter@ PekanbaruCo (Doctoral dissertation, Riau University).

Febriyantoro, M. T., & Arisandi, D. (2018). Pemanfaatan digital marketing bagi usaha mikro, kecil dan menengah pada era masyarakat ekonomi ASEAN. Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis Dewantara (JMD), 1(2), 61-76.

Sukmasetya, P., Haryanto, T., Sadewi, F. A., Maulida, R. B. G., Aliudin, H. S., & Sugiarto, B. (2020). Pemanfaatan Digital Marketing sebagai Media Pemasaran Global untuk Meningkatkan Penjualan Produksi pada Home Industry. Community Empowerment, 5(2), 28-35.

Pratikto, H., Ichsani, S. A., & Prabawati, K. (2019). Edukasi Membuat Kerajinan Tangan Tempat Alat Tulis Dari Botol Bekas. Jurnal Abdikarya: Jurnal Karya Pengabdian Dosen dan Mahasiswa, 3(1). V. D. W. Aryanto and Y. Wismantoro, Marketing Digital : Solusi Bisnis Masa Kini dan Masa Depan. Yogyakarta: PT Kanisius, 2020.

D. S. Woelandari and N. W. Setyawati, “Digital Dengan Menggunakan Media Sosial Facebook Dan Instagram Bagi Industri Rumahan Di,†Semin. Santika, no. September, pp. 62–67, 2019.

F. Oktaviani and D. Rustandi, “Implementasi Digital Marketing dalam Membangun Brand Awareness,†PRofesi humas J. Ilm. ilmu Hub. Masy., vol. 3, no. 1, p. 1, 2018.

We Are Social, “Digital 2021 Indonesia :all the data, trends, and insights you need to help you understand how people use the internet, mobile, social media, and ecommerce. Hootsuite,†Hootsuite, 2021. [Online]. Available: https://wearesocial.com/digital-2021.

Katadata.co.id, “Pengguna Instagram,†2021. [Online]. Available: https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2021/08/03/inilah-negara-pengguna-instagram-terbanyak-indonesia-urutan-berapa .

S. Priambada, “Manfaat Penggunaan Media Sosial Pada Usaha Kecil Menengah (Ukm),†Semin. Nas. Sist. Inf. Indones., no. November, pp. 2–3, 2015.

Riadhus Sholihin. 2019. Digital Marketing di Era 4.0. Yogyakarta : Quadran

Andi Yusika Rangan, Dkk. Pendampingan Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Sarana Membangun Citra Pondok Pesantren Nurul Mustafa Al-Husaini. Vol.3 No.1 Hal.1-9 https://e-jurnal.lppmunsera.org/index.php/PS2PM/article/view/3344 (diakses pada 23 November 2021)

Downloads

Published

2023-07-12