PENGARUH DISIPLIN KERJA, INSENTIF, KOMUNIKASI DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT GANDA SARIBU UTAMA

Authors

  • Muhammad Faqih Maulana Universitas Prima Indonesia
  • Demak Claudia Yosephine Simanjuntak Universitas Prima Indonesia
  • Robin Robin Universitas Prima Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32493/jk.v8i2.y2020.p57-66

Keywords:

Disiplin Kerja, Insentif, Komunikasi, Dan Lingkungan Kerja Fisik Dan Kinerja Karyawan

Abstract

Pengujian serta analisa dampak disiplin kerja, insentif, komunikasi, serta lingkungan kerja fisik pada kinerja karyawan PT. Ganda Saribu Utama baik secara mandiri dan bersama-sama merupakan tutujuan dari penelitian ini. Penelitian berjenis deskriptif kuantitatif, dengan sifat explanatory. 128 orang karyawan pada PT. Ganda Saribu Utama dijadikan populasi dalam penelitian. Sampel 97 orang yang didapat dengan memakai rumus Slovin. Teknik wawancara, kuesioner dan studi dokumentasi dilakukan untuk mendapatkan data penelitian. Metode analisis data secara regresi linier berganda, uji koefisien determinasi, uji parsial dan uji simultan. Hasilnya disiplin kerja, insentif, komunikasi, serta lingkungan kerja fisik dengan mandiri serta bersamaan mempengaruhi kinerja karyawan PT. Ganda Saribu Utama. 82,6% berdasarkan variasi variabel terikat kinerja karyawan yang bisa ditegaskan dengan variabel bebas disiplin kerja, insentif, komunikasi dan lingkungan kerja fisik, 17,4% sisa uji koefisiens determinasi ditegaskan selain variabel penelitian.

References

Bangun, Wilson. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Erlangga, Jakarta.

Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS, Badan

Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.

Handoko, T. Hani. 2012. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. BPFE,

Jogyakarta

Hasibuan, Malayu. SP. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara, Jakarta

Kartono, Kartini. 2017. Pemimpin dan Kepemimpinan, apakah kepemimpinan abnormal

itu? Edisi 1. Jakarta: Rajagrafindo Persada

Mangkunegara. Anwar Prabu. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan.

Cetakan Duabelas. Rosdakarya, Bandung.

Robbins, P, Stephen dan Judge A Timothy. 2014. Perilaku Organisasi. Edisi 12. Buku 2.

Salemba Empat, Jakarta

Sanusi, Anwar. 2011. Metodologi Penelitian Bisnis : Disertai Contoh Proposal

Penelitian Bidang Ilmu Ekonomi Dan Manajemen. Salemba Empat, Jakarta

Sedarmayanti. 2011. Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Mandar Maju,

Bandung

Siagian, Sondang P. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara, Jakarta

Sugiyono. 2012, Metode Penelitian Bisnis. Cetakan Kedua. Alfabeta, Bandung.

Sumarsan, Thomas, 2013. Sistem Pengendalian Manajemen. Indeks, Jakarta

Suranto, AW. 2011. Komunikasi Interpersonal. Graha Ilmu. Yogyakarta

Sutrisno, Edy. 2013. Budaya Organisasi. Cetakan Ketiga. Edisi 1. Kencana Prenada

Media Group, Jakarta.

Downloads

Published

2020-12-24

How to Cite

Maulana, M. F., Simanjuntak, D. C. Y., & Robin, R. (2020). PENGARUH DISIPLIN KERJA, INSENTIF, KOMUNIKASI DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT GANDA SARIBU UTAMA. KREATIF : Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, 8(2), 57–66. https://doi.org/10.32493/jk.v8i2.y2020.p57-66

Issue

Section

Articles