Pengaruh Current Ratio ( CR) Dan Debt To Equity Ratio (DER) Terhadap Return Sahan Pada PT. Ultrajaya Milk Industry & Trading Company TBK Periode 2014-2022

Authors

  • Ari Sudrajat Universitas Pamulang
  • Achmad Agus Yasin Universitas Pamulang

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh Current Ratio (CR) dan Debt to Equity Ratio
(DER) terhadap Return Saham pada PT Ultrajaya Milk Industry & Trading Company Tbk Periode
2014-2022 baik secara parsial maupun secara simultan. Metode penelitian ini menggunakan
kuantitatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruhan data laporan keuangan
PT Ultrajaya Milk Industry & Trading CompanyTbk dan sampel yang digunakan dalam penelitian
ini adalah laporan keuangan (neraca, laporan laba rugi, catatan atas laporan keuangan) PT
Ultrajaya Milk Industry & Trading Company Tbk. Metode analisis yang digunakan adalah analisis
statistik deskriptif, uji asumsi klasik (uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas
dan uji auto korelasi), analisis regresi linier (analisis regresis linier sederhana dan berganda), uji
hipotesis (uji t dan uji f), dan uji koefisien determinasi (R2
). Hasil penelitian ini berdasarkan uji t
dimana thitung > ttabel (3,004 > 2,447) dengan nilai signifikasi (0,024 < 0,05) maka H0 ditolak dan
Ha diterima sehingga Current Ratio (CR) secara parsial memiliki pengaruh yang signifikan
terhadap Return Saham. Dimana thitung < ttabel (1,386 < 2,365) dengan nilai signifikasi (0,215 >
0,05) maka H0 diterima dan Ha ditolak sehingga Debt to Equity Ratio (DER) secara parsial tidak
memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Return Saham. Dan nilai Fhitung > Ftabel (6,246 > 5,14)
maka secara simultan terdapat pengaruh yang signifikan antara Current Ratio (CR) dan Debt to
Equity Ratio (DER) terhadap Return Saham. Dengan kontribusi sebesar 56,7 %, dan sisanya 43,3
% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak digunakan dalam penelitian ini.
Kata Kunci: Current Ratio (CR); Debt to Equity Ratio (DER); Return Saham

References

BAB III METODOLOGI PENELITIAN.

(t.thn.). Dipetik Oktober 20,

, dari

http://repository.fe.unj.ac.id/699

/5/Chapter3.pdf

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN.

(t.thn.). Dipetik Oktober 29,

, dari

http://repo.darmajaya.ac.id/3784

/5/BAB%20IV.pdf

BAB V PENUTUP. (t.thn.). Dipetik

Desember 25, 2022, dari

http://scholar.unand.ac.id/36312

/4/2.%20BAB%20V%20KESI

MPULAN%20FIX.pdf

Deswarta, D., & Mardiansah, A. (2021).

Pengaruh Stres Kerja dan

Kepuasan Kerja terhadap

Turnover Intention Perawat

Rumah Sakit Prima

Pekanbaru. E-Bisnis: Jurnal

Ilmiah Ekonomi dan

Bisnis, 14(2), 58-63.Dr. Fajar

Saranani, S. P. (2022). STRES

KERJA. Bandung: Media Sains

Indonesia.

Dr. Sahat Simbolon, S. M. (2021).

PENGARUH STRES,

LINGKUNGAN, DAN BUDAYA

KERJA TERHADAP

PRODUKTIVITAS KERJA

KARYAWAN. (K. Amali,

Penyunt.) Sleman, Yogyakarta,

Indonesia: Bintang Pustaka

Madani.

Endang Muryani, E. B. (2022).

Manajemen Sumber Daya

Manusia. (S. M. Dr. Hayat,

Penyunt.) Malang: UNISMA

PRESS.

Haholongan, R. (2018, April). STRES

KERJA, LINGKUNGAN

KERJA TERHADAP

TURNOVER INTENTION

PERUSAHAAN. JURNAL

MANAJEMEN INDONESIA, 18,

-67.

Harrisma, O. W. (2014). Pengaruh stres

kerja terhadap produktivitas

kerja melalui kepuasan kerja .

Jurnal Ilmu Manajemen, , 650-

Ibrahim, I. D. (2019). Pengaruh Job

Insecurity Dan Burnout

Terhadap Turnover Intentions

(Studi Pada Karyawan Daily

Worker dan OutsourcingHotel

Bintang 4 (Empat) Di Kota

Mataram). Jurnal Target, 1, 67-

Ida Bagus Dwihana Parta Yuda, I. K.

(2017). PENGARUH

KEPUASAN KERJA DAN

STRES KERJA TERHADAP

TURNOVER INTENTION

PADA KARYAWAN HOTEL

HOLIDAY INN EXPRESS. EJurnal Manajemen Unud, 6,

-5347.

Ida Bagus Komang Surya Dharma Putra,

A. G. (2015). PENGARUH

LINGKUNGAN KERJA FISIK

DAN STRES. E-Jurnal

Manajemen Unud, Vol. 4, No. 9,

-2506.

Mamewe, L. (2015). Stres Kerja Dan

Iklim Organisasi Serta

Pengaruhnya Terhadap Turn

Over Intention Dengan

Kepuasan Kerja Sebagai

Variabel Pemediasi. Jurnal Riset

Bisnis Dan Manajemen, 3(4).

Muhammad Iqbal Nurfauzan, I. H.

(2017). Pengaruh Job

InsecurityTerhadap Turnover

Intention. Jurnal Riset Bisnis

dan Investasi, 98-108.

Muslich Anshori, S. I. (2017).

METODOLOGI PENELITIAN

KUANTITATIF. Surabaya, Jawa

Timur, Indonesia: Airlangga

University Press.

Ni Ketut Septiari, I. K

Additional Files

Published

2024-02-14

How to Cite

Ari Sudrajat, & Achmad Agus Yasin. (2024). Pengaruh Current Ratio ( CR) Dan Debt To Equity Ratio (DER) Terhadap Return Sahan Pada PT. Ultrajaya Milk Industry & Trading Company TBK Periode 2014-2022. JURNAL SeMaRaK, 7(1), 89–97. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/smk/article/view/38545