Pengaruh Harga Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Zizoba Resto Dan Coffee Tigaraksa Kabupaten Tangerang

Authors

  • Siti Mulyati Universitas Pamulang
  • RR Renny Anggraini Universitas Pamulang

Keywords:

Harga, Kualitas, Pelayanan, Pembelian

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Harga, Kualitas Pelayanan terhadapKeputusan Pembelian konsumen pada Zizoba Resto Dan Coffee Tigaraksa Kabupaten Tangerang.Metode yang digunakan adalah metode penelitian Kuantitatif Melalui Pendekatan Asosiatif.Teknik sampling yang digunakan adalah probability sampling, metode pengambilan sampeldengan menggunakan teori slovin dan diperoleh 92 responden. Analisis data menggunakan ujiinstrumen, uji asumsi klasik, uji regresi, uji korelasi, uji determinasi, dan uji hipotesis. Hasilpenelitian disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan baik secara parsialmaupun simultan antara pengaruh harga dan kualitas pelayanan berpengaruh terhadap keputusanpembelian hal ini karena F hitung>F tabel (58.041 > 3.10) dan nilai signifikansi (0.000b < 0,05)atau kuat dengan 56,6% sedangkan sisanya sebesar 43,4% dipengaruhi oleh faktor lain. Maka,
hal ini berarti harga dan kualitas pelayanan berpengaruh positif terhadap keputusan pembeliankonsumen. Persamaan regresi linier berganda yang digunakan memprediksi Harga (X1), KualitasPelayanan (X2) terhadap Keputusan Pembelian (Y) adalah Y=8.381+0.324X1+0.447X2.Pengujian hipotesis diperoleh terdapat pengaruh yang positif dan signifikan secara simultan
antara Pengaruh Harga Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Zizoba Resto Dan Coffee Tigaraksa Kabupaten Tangerang.

References

Wartono, T., Tumanggor, M., Oktrima, B., & Delimah, V. L. (2021, January). Analysis of Ratio and Financial Performance of Open Company Pharmaceutical Industry Which has Been Listing in Indonesia Stock Exchange (Case Study in Pharmaceutical Company PT. Kimia Farma. Tbk). In INCEESS 2020: Proceedings of the 1st International Conference on Economics Engineering and Social Science, InCEESS 2020, 17-18 July, Bekasi, Indonesia (p. 268). European Alliance for Innovation.

Pasaribu, V. L. D., & Fadila, M. M. (2023). Pengaruh inflasi dan nilai tukar rupiah (kurs) terhadap net asset value reksadana syariah yang terdaftar di OJK periode 2012-2021. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, 5(10).

Pasaribu, V. L. D. (2023). Pengaruh Current Ratio (CR) dan Debt to Equity Ratio (DER) terhadap Return On Equity (ROE) pada PT Multi Bintang Indonesia tbk periode 2012-2021. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, 5(9).

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete dengan Program IBM SPSS 23. Semarang: Universitas Diponegoro.

Hidayat, W. W. (2018). Analisa Laporan Keuangan. Uwais Inspirasi Indonesia. https://doi.org/10.1016/j.nrleng.2011.09.004

Irnawati, J. (2019). Pengaruh Return On Assets (ROA), Return On equity (ROE) dan Current ratio (CR) Terhadap Nilai Perusahaan dan Dampaknya Terhadap Kebijakan Deviden (Studi kasus pada Perusahaan Construction and Engineering yang terdaftar di Bursa Efek Singapura). Jurnal Sekuritas (Saham, Ekonomi, Keuangan Dan Investasi), 2(2), 1–13.

Lindi, L., Paramitha, Y., Sitepu, H. E. B., Tampubolon, S. D. E., Ginting, W. A., & Purba, Mohd. N. (2019). Pengaruh Cash Ratio (CR), Total Asset Turnover (TATO), Return On Assets (ROA) Terhadap Dividend Payout Ratio (DPR) Pada Perusahaan Sektor Aneka Industri dan Industri Barang Konsumsi yang Terdapat di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2017. Jurnal Ilmiah ESAI, 13(2), 107–123.

Munika, R., Hanafi, A., & Nurzali. (2022). Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Profitabilitas, dan Growth Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2020. XVI(02), 63–76.

Ruhiyat, E. (2014). Intellectual Capital Mempengaruhi Nilai Perusahaan Melalui Kinerja Keuangan. Jurnal Ilmiah Akuntansi2, 2(4), 418–449.

Sa’adah, L. (2020). Manajemen Keuangan. LPPM.

Additional Files

Published

2025-08-04

How to Cite

Siti Mulyati, & RR Renny Anggraini. (2025). Pengaruh Harga Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Zizoba Resto Dan Coffee Tigaraksa Kabupaten Tangerang. JURNAL SeMaRaK, 8(2), 88–105. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/smk/article/view/52192