EDUKASI DAN IMPLEMENTASI SISTEM AKUNTANSI MANAJEMEN UNTUK UMKM BERKELANJUTAN DI DESA BUMI JAYA SENTRA GERABAH

Authors

  • Sobriyah Universitas Pamulang

Keywords:

Edukasi, Sistem, Gerabah

Abstract

Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) dilaksanakan dalam rangka memberikan edukasi mengenai Sistem Akuntansi Manajemen (SAM) serta menerapkannya pada Usaha Kecil Mikro dan Menengah (UMKM) Sentra Gerabah di Desa Bumi Jaya, Ciruas, Kabupaten Serang.  Tujuan kegiatan PKM ini adalah untuk membangkitkan kembali produktivitas UMKM Sentra Gerabah yang sedikit terhambat dengan mengedukasi dan mengimplementasikan Sistem Akuntansi Manajemen. Hasil kegiatan ini memperlihatkan bahwa terdapat beberapa kendala yang menyebabkan UMKM ini tidak berkembang yaitu karena para pelaku UMKM Gerabah belum menerapkan sistem akuntansi dalam mengelola usahanya dan juga kurangnya pengetahuan akan teknologi dan informasi terkait proses pemasaran produk. Meskipun demikian, kegiatan PKM ini berhasil memberikan pengaruh positif terhadap pelaku UMKM Gerabah dalam meningkatkan performanya. Dengan mengimplementasikan SAM membuat mereka bisa lebih memahami struktur biaya sehingga mampu mengelola sumber daya secara optimal. Kegiatan pengabdian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi yang bermanfaat dalam menguatkan independensi dan stabilitas UMKM dengan mengandalkan produk kerajinan di tengah kompetitifnya persaingan usaha.

References

Amilia, R. (2024). Manajemen Strategi Usaha Mikro Gerabah Oleh Dinas Koperasi Perindustrian Dan Perdagangan Di Desa Bumi Jaya Kecamatan Ciruas Kabupaten Serang. Journal Politicsand Government, 1(1), 86-100.

Asnita, Khalid, A., & Salam, A. (2024). Penerapan Praktik Akuntansi Manajemen Pada UMKM Di Kota Makassar. Paradoks Jurnal Ilmu Ekonom, 7(3), 332-343.

Farhan , M., Novriansa, A., Kulsum, U., & Mukhtaruddin. (2020). Pengenalan Akuntansi bagi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Desa Kota Daro, Kabupaten Ogan Ilir. Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services, 1(1), 47-54.

Fatwitawati, R. (2018). Pengelolaan Keuangan Bagi Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Di Kelurahan Airputih Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru. PKN STAN Press., 1(1), 225-229.

Haerunnisa, W., & Arafat , F. (2025). Analisis Penerapan Akuntansi pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah (Studi Kasus pada CV Armila di Kota Bandung). JIMAWA (Jurnal Ilmiah Mahasiswa), 5(1), 71-76.

Putra , A. R., & Silfiana. (2019). Strategi Pengembangan Potensi Desa Menjadi Desa Wisata Edukasi Di Desa Bumi Jaya (Studi Kasus Sentra Kerajinan Gerabah Desa Bumi Jaya Kecamatan Ciruas Kabupaten Serang). Jurnal Kebijakan Pembangunan Daerah, 3(1), 13-32.

Putri, R. A., & Hidajat, E. S. (2025). Penerapan Sistem Akuntansi pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kelurahan Kota Bontang. FORUM EKONOMI Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi, 27(1), 110-123.

R, M. R. (2019). Analisi Sistem Pencatatan Akuntansi Pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah Kota Bau-Bau. Jurnal Ilmiah Akuntansi Manajemen, 2(1), 60-71.

Rahmayanti, N., Anandita, S. T., Suryakanta, S. M., Lathifah, D., & Widiyaningsih, M. (2024). Optimalisasi Pengelolaan Keuangan UMKM Melalui Pelatihan Pembukuan Berbasis Digita Mmenggunakan Aplikasi Griyo Pos. Direktorat Pengabdian Kepada Masyarakat Universitah Gadjah Mada, 19-29.

Ramadhan, R., Pratama, A. D., & Kusumastuti, R. (2023). Penerapan Akuntansi Manajemen Pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) : Madu Akasia Asli. Trendng Jurnal Ekonomi, Akuntansi, Dan Manajemen, 2(1), 1-8.

Sulasno, Dwisvimiar, I., & Faradilla, I. (2023). Strategi Pengembangan dan Penerapan Kekayaan Intelektual Produk UMKM Gerabah Bumi Jaya Di Kecamatan Ciruas. Jurnal Ilmiah Niagara, 15(2), 188-201.

Widiawati, D., Ningsih, I., & indra, J. (2024). Pelatihan Penerapan Sistem Akuntansi Berbasis Digital Pada UMKM Batik Balaraja Tangerang. ABDIMISI, 6(1), 24-33.

Worotikan, M. N., Morasa, J., & Pinatik, S. (2020). Pengaruh Sistem Akuntansi Manajemen Terhadap Manajemen Kualitas Proses Pada PT Telkomsel Distribution Center Manado. Going Concern: Jurnal Riset Akuntansi, 15(2), 185-192.

Downloads

Published

2025-07-31

Issue

Section

Articles