Analisis Tingkat Kesehatan Bank BNI Syariah dengan Menggunakan Metode RGEC Periode 2011-2020

Authors

  • Mutawali - Universitas Pamulang
  • Melywati - Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/amq.v1i1.31706

Keywords:

Kesehatan Bank, BNI Syariah, Metode RGEC

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan tingkat kesehatan bank dengan menggunakan metode RGEC pada Bank BNI Syariah selama periode 2016-2020. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif deskriptif. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder. Berdasarkan hasil analisis perbandingan tingkat kesehatan bank dengan menggunakan metode RGEC, Bank BNI Syariah berada pada kategori “Sehat” dengan nilai komposit sebesar 77,14%.

References

Eliza, Z. , & R. T. (2022). Analisis Kesehatan PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk. Dengan Menggunakan Metode RGEC (Risk Profil, Good Corporate Governance, Earnings, Capital) Periode 2013-2021. JIM (Jurnal Ilmiah Mahasiswa), 4.

Habsyah, A. , N. L. , & D. (2023). Analisis Perbandingan Kinerja Bank Syariah Dengan Metode Risk Profile , Good CorporateGovernance , Earnings , Capital danIslamicity Performance Index Periode 2016-2020. Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah, 6(1), 13–27.

Habsyah, A., Nursanti, L., & Dkk. (2023). Analisis Perbandingan Kinerja Bank Syariah Dengan Metode Risk Profile , Good CorporateGovernance , Earnings , Capital danIslamicity Performance Index Periode 2016-2020. Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah, 6(1), 13–27. https://doi.org/https://doi.org/10.36778/jesya.v6i1.830

Downloads

Published

2023-07-07