Gaya Kepemimpinan dan Pengaruhnya Terhadap Kinerja Pegawai Pada Pucca Learning Centre Medan

Authors

  • Sandi Pratama Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Sukma
  • Fahmi Sulaiman Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Sukma
  • Juli Meliza Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Sukma

DOI:

https://doi.org/10.32493/frkm.v7i1.27471

Keywords:

leadership, performance, pucca learning

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada pengaruh gaya kepemimpinan pimpinan terhadap kinerja pegawai di Pucca Learning Center, Medan. Metode penelitian yang penulis gunakan adalah metode penelitian kuantitatif asosiatif. Sampel penelitian ini adalah 30 pegawai di Pucca Learning Center, Medan. Analisis data menggunakan uji regresi linier sederhana,sedangkan pengolahan data menggunakan SPSS 23. Hasil penelitian ini adalah terdapat pengaruh gaya kepemimpinan pimpinan terhadap kinerja pegawai di Pucca Learning Center, Medan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan berpengaruh terhadap kinerja pegawai di Pucca Learning Center, Medan berdasarkan pengujian hipotesis dan nilai α = 5% dan besarnya pengaruh gaya kepemimpinan ini adalah sebesar 13% sedangkan sisanya 87% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti.

References

Azis, A.Q., & Suwatno. (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru di SMK Negeri 11 Bandung. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran. 4(2), 246-253. https://doi.org/10.17509/jpm.v4i2.18020

Bangun, W. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Erlangga.

Darodjat, T. A.(2015). Konsep-Konsep Dasar Manajemen Personalia Masa Kini.

Bandung: PT. Refika Aditama.

Edison, E., Yohny A., &Imas K. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Alfabeta.

Edy, S. (2016), Manajemen Sumber Daya Manusia, Kencana Prenada Media Group, Jakarta: Prenada Media Group.

Hakim, L., Sunardi, N. (2017). Determinant of leverage and it's implication on company value of real estate and property sector listing in IDX period of 2011-2015. Man in India, 97(24), pp. 131-148.

Handoko, T. H.(2016). Manajemen. Yogyakarta: BPFE.

Husain, T., & Sunardi, N. (2020). Firm's Value Prediction Based on Profitability Ratios and Dividend Policy. Finance & Economics Review, 2(2), 13-26.

Kadim, A., & Sunardi, N. (2022). Financial Management System (QRIS) based on UTAUT Model Approach in Jabodetabek. International Journal of Artificial Intelligence Research, 6(1).

Kadim, A., Sunardi, N & Husain, T. (2020). The modeling firm's value based on financial ratios, intellectual capital and dividend policy.Accounting, 6(5), 859-870.

Musmin, N.U. (2016). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru MTS Negeri Model Makassar. UIN Alauddin Makassar.

Nardi Sunardi Et Al (2020). Determinants of Debt Policy and Company’s Performance, International Journal of Economics and Business Administration Volume VIII Issue 4, 204-213

Robbins, S.P.,& Coulter, M. (2013). Management. New Jersey: PearsonEducation,inc.

Sapri (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru (Studi pada MAN 1 Polewali Mandar).Universitas Negeri Makassar.

Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Sunardi, N., & Tatariyanto, F. . (2023). The Impact of the Covid-19 Pandemic and Fintech Adoption on Financial Performance Moderating by Capital Adequacy . International Journal of Islamic Business and Management Review, 3(1), 102–118. https://doi.org/10.54099/ijibmr.v3i1.620

Supardi, (2016).Kinerja Guru. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Surjaweni, W. V. (2015). SPSS Untuk Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Susanto, A. (2016). Manajemen Peningkatan Kinerja Guru: Konsep, Strategi, dan Implementasi. Jakarta: Kencana.

Wibowo. (2016). Kepemimpinan: Pemahaman Dasar, Pandangan Konvensional,

Gagasan Komtemporer. Jakarta: Rajawali Pers.

Zainuri, A. (2018). Pendidikan Karakter Integral di Keluarga, Sekolah, dan Masyarakat. Palembang: Rafah Press Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang

Downloads

Published

2023-11-01