PENGENALAN AUGMENTED REALITY BERBASIS ANDROID DI SMK FADILAH

Authors

  • Alvino Octaviano Universitas Pamulang
  • Sofa Sofiana Universitas Pamulang

Abstract

K
Teknologi hasil gabungan teknologi cetak dan komputer dapat diwujudkan dengan teknologi augmented
reality. Aplikasi tersebut merupakan aplikasi media sosial yang dimana seseorang dapat berfoto lalu
mengubah foto tersebut sebelum di upload di dunia maya, namun tidak berpengaruh dengan dunia nyata.
Beda dengan Virtual Reality yang memungkinkan seseorang masuk dalam dunia maya dan mengubah
segalanya dalam dunia tersebut. Aplikasi tersebut dapat memunculkan suasana kelas walaupun murid dan
guru tidak dalam satu tempat, teknologi itu bisa disebut dengan video call. Dengan mengetahui hal
tersebut teknologi Augmented reality sangatlah berpengaruh dalam kehidupan canggih seperti saat ini,
contoh baru saja disebutkan untuk dunia pendidikan dan inovasi. Maka tidak menutup kemungkinan
bahwa teknologi tersebut mempengaruhi dunia politik serta ekonomi. Selama ini manusia dengan
mudahnya membuat teknologi guna mempermudah pekerjaan mereka, teknologi Augmented reality dapat
menjadi tembusan untuk mempermudah aktfitas dalam kehidupan manusia

References

Andi. (2014). Mudah membuat game 3 dimensi menggunaan unity 3d. Semarang: Semarang. :

ANDI Yogyakarta & WAHANA KOMPUTER .

Craig, A. B. (2013). Understanding Augmented reality, Concepts and Application. sElsevier Inc.

Cushnan, D. &. (2013). Developing AR Games for iOS and Android. Birmingham: Packt

Publishing Ltd.

Kosasih, A. d. (2007 ). Optimalisasi Media Pembelajaran. Jakarta : Grasindo

Downloads

Published

21-02-2020

Issue

Section

Articles