Pengaruh Kualitas Produk Fasta Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Restoran Pepper Lunch Cabang Central Park Jakarta Barat
DOI:
https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i2.11030Keywords:
Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, Kepuasan PelangganAbstract
Peneliti bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan kualitas pelayanan secara simultan terhadap kepuasan pelanggan pada restoran pepper lunch cabang Central Park Jakarta Barat. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah Uji Validitas dan Reliabilitas. Kemudian uji asumsi klasik meliputi uji normalitas, multikolinearitas, heteroskeastisitas, autokorelasi. Kemudian uji regresi linier sederhana, uji regresi linier berganda, korelasi product moment, dan koefisien determinasi, dan terakhir uji t dan uji f dalam pengujian hipotesis. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan rumus Slovin diperoleh sampel sebanyak 95 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk (X1) dan kualitas pelayanan (X2) berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan dengan persamaan regresi Y = -0,624 + 0,573X1 + 0,422X2. Hasil analisis regresi. Tingkat hubungan antara variabel pengaruh kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan adalah 0,807 atau sangat kuat. Pengujian hipotesis dengan menggunakan uji statistik diperoleh nilai F hitung > F tabel atau (86,195 > 2,72) hal ini diperkuat dengan nilai probabilitas signifikansi sebesar 0,000 < 0,05, untuk itu hipotesis ketiga yang menyatakan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan secara simultan antara kualitas produk dan kualitas layanan untuk kepuasan pelanggan, dapat diterima.
References
Algifari. (2015). Analisis Regresi untuk Bisnis dan Ekonomi. Yogyakarta: BPFE.
Amirullah (2015). Pengantar Manajemen. Jakarta: Mitra Wacana Media
Arikunto, Suharsimi (2014). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.
Assauri, Sofjan. 2004. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Rajawali Press.
Dharmayuni, L., et al. (2021). Effect of Distribution Cost and Promotion Cost on Tyre Industries Sales Performance. Annals of the Romanian Society for Cell Biology, 12672-12684.
Erlangga, H., et al. (2019). Pengaruh Kegiatan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada PT. Modise Busana Sejati Di Bandung. Jurnal Ekonomi Efektif, 1(4), 300-308.
Ghozali, Imam, 2006.“Aplikasi Analisis Multivariate Dengan SPSSâ€. Cetakan keempat. Badan penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.
Handoko, 2012, Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia, Penerbit, BPFE, Yogyakarta.
Haque, M. G., et al. (2021). Micro Financial Sharia Non-bank Strategic Analysis: a Study at BMT Beringharjo, Yogyakarta. Budapest International Research and Critics Institute (BIRCI-Journal): Humanities and Social Sciences, 4(2), 1677-1686.
Hindarsah, I. (2021). The Influence of Service Quality, Emotional Marketing and Spiritual Marketing On Customer Satisfaction. Turkish Journal of Computer and Mathematics Education (TURCOMAT), 12(3), 3685-3689.
Husein Umar. “Metode Penelitian untuk Skripsi dan Tesis Bisnisâ€. PT Raja Grafindo Persada, Jakarta, 2008.
Imam Ghozali (2017), Aplikasi Analisis Multivariase Dengan Program SPSS,Edisi Kelima. Semarang: Badan Penerbit Undip.
Istijanto (2014), Riset Sumber Daya Manusia, Jakarta: PT Gramedia Pustaka.
Kharis, Ismu Fadli. 2011. Studi Mengenai Impulse Buying dalam Penjualan Online. Semarang: Universitas Diponegoro.
Kotler, Philip. 2002. Marketing Management. New Jersey: The Millennium Edition, PrenticeHall International Edition.
Ma’ruf, Hendri. 2005. Pemasaran Ritel. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Malhotra, N.K., “Riset Pemasaranâ€, Edisi keempat, Jilid 1, PT Indeks, Jakarta, 2009.
Mowen and Miror, 2005, Perilaku Konsumen, Erlangga, Jakarta. Robbins and Coulter, 2013, Manajemen, Penerbit Erlangga, Jakarta.
Nurjaya, N., Erlangga, H., Jasmani, J., Sunarsi, D., Rifuddin, B., & Mujahidin, M. (2020). Pengaruh Store Atmosphere Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Starbucks Di Wilayah Cianjur. Jurnal Ekonomi Efektif, 2(4), 637-643.
Rao, Purba. 2012. Measuring consumer perception through factor analysis. The asian.
Safroni, Ladzi. 2012. Manajemen dan Reformasi Pelayanan Publik dalam Konteks Birokrasi Indonesia. Surabaya : Aditya Media Publishing.
Santoso, Singgih. (2015). Mengatasi Statistik Multivarias. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.
Setiawati, N. P. A., Sunarsi, D., Nurjaya, S., Manan, A., Nurhadi, A., Erlangga, H., ... & Purwanto, A. (2021). Effect of Technology Acceptance Factors, Website Service Quality and Specific Holdup Cost on Customer Loyalty: A Study in Marketing Departement of Packaging Industry. Annals of the Romanian Society for Cell Biology, 12685-12697.
Sugiyono, 2013 Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif,dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Suhartanto (2014). Metode Riset Pemasaran. Bandung: Alfabeta.
Tjiptono, Fandy dan Gregorius Chandra, 2012. “Pemasaran Strategikâ€, Andi. Yogyakarta.
Yulistiana, I., et al. (2021). Did Brand Perceived Quality, Image Product And Place Convenience Influence Customer Loyalty Through Unique Value Proposition?. Journal of Contemporary Issues in Business and Government, 27(1), 2854-2867.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis memiliki hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
- Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan ( Lihat The Effect of Open Access).