Pengaruh Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT Zana Telekomunikasi Indonesia Depok

Authors

  • Ade Nurul Zahra Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Prodi Manajemen, Universitas Pamulang
  • Retno Wulansari Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Prodi Manajemen, Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v5i1.21211

Keywords:

Pengembangan Sumber Daya Manusia, Motivasi Kerja, Kinerja Karyawan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Zana Telekomunikasi Indonesia Depok. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu motede kuantitatif, yaitu melalui pendekatan, pengumpulan data dan analisis menggunakan statistik. Populasi pada PT Zana Telekomunikasi Indonesia Depok dengan sebanyak 73 responden. Data yang digunakan  melalui teknik Kuesioner. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji multikolinieritas, uji heteroskedastisitas, uji auokorelasi, uji regresi linier berganda, uji determinasi dan uji hipotesis (Uji t dan uji f). Hasil penelitian diperoleh hasil secara parsial Pengembangan Sumber Daya Manusia  berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan, ini dapat dilihat dari hasil uji t dengan nilai thitung 7,385 > ttabel 1,994 , secara parsial motivasi kerja berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan, ini dapat dilihat  dari hasil uji t dengan nilai  thitung 16,071 > ttabel 1,994 dan secara simultan pengembangan sumber daya manusia dan motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, ini dapat dilihat dari hasil uji F  dengan  Fhitung 131,789 dan Ftabel 3,13 (131,789 > 3,13), regresi linier berganda diperoleh persamaan  Y = 1,426 + 0,257 X1 + 0,624 X2 dengan nilai koefisien determinasi adjusted R square adalah 0,771 atau 77,10%. Sedangkan sisanya 22,90% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

References

Ahmad, R. F., & Hasti, N. (2018). Sistem Informasi Penjualan Sandal Berbasis Web. Jurnal Teknologi dan Information, 8(1), 67-72.

Ardhani, J. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai PT. Pln Batam. Jurnal Dimensi 8.2, 372-385.

Aswati, Mulyani, Siagian, & Syah. (2015). Peranan Sistem Informasi Dalam Perguruan Tinggi. Teknologi Dan Sistem Informasi, 1(2), 79-86.

Carolina, I., & Supriyatna, A. (2018). Penerapan Metode Extreme Programming Dalam Perancangan Aplikasi Perhitungan Kuota Sks Mengajar Dosen. Jurnal Khatulistiwa Informatika, Vol. 3(No. 1), 106-113.

Darmawan, D., & Fauzi, K. N. (2013, September). Sistem Informasi Manajemen. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Enterprise, J. (2009). Photoshop for The Best Advertising Design. Jakarta: PT. Elex Media Computindo.

Epi Parela, A. T. (2022). Pengembangan Sumber Daya Manusia Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai. Jurnal Saburai, 261-270.

Fajar Anugerah. (2009). Pengertian Cat, Komponen Penyusunan Cat, Jenis-jenis Cat, Kualitas Cat. http://hunterscience.com/2011/06/pengertiancat.html.diakses pada 25 Januari 2017. (diakses 29 Mei 2021).

Ferdika, M., & Kuswara, H. (2017). Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web Pada PT Era Makmur Cahaya Damai Bekasi. Information System For Educators And Professionals: Journal of Information System, 1(2), 175-188.

Hakim, & Lukmanul. (2004). Cara Cerdas Menguasai Layout, Desain dan Aplikasi Web. PT Elex Media Komputindo Jakarta.

Hamali, A. Y. (2016). Pemahaman Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: PT. Multi Presindo.

Handinata, G. P. (2021). Pengaruh Motivasi, Kepuasan Kerja dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Manajemen TSM, 185-194.

Harahap, A. (2020). Pengaruh Pengembangan Sumber Daya Manusia Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. Ikapharmindo Putramas Cabang Medan. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis.

Lardinois, F. (2015). Microsoft Launches Visual Studio Code, a Free Cross-Platform Code Editor for OS X. Linux and Windows.

Mangkunegara, A. A. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Remaja Rosdakarya.

Monalis, E. (2020). Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan CV. Kombos Tendean. e-jurnal unsrat, 279-284.

Mulyani. (2016). Sistem Informasi Manajemen. Bandung: Abdi Sistematika.

Nugroho, & Bunafit. (2013). Dasar Pemograman Web PHP – MySQL dengan Dreamweaver. Yogyakarta: Gava Media.

P, A. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: CV. Teori, Konsep dan Alfabeta.

Pangestu, A. (2020). Pengaruh Pengembangan Sumber Daya Manusia Dan Human Relations (hubungan antar manusia) Terhadap Kinerja Karyawan Badan Pengawasan Obat dan Makanan Kota Medan. Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 1-10.

Prasetyo, Heri, M., Asnawanti, & dkk. (2015). Sistem Informasi Nilai Mahasiswa Berbasis SMS Gateway pada Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu. Jurnal Media Infotama, Vol. 5(No. 1), 11-20.

Pressman, R. S. (2010). Software Engineering : a practitioner’s approach, McGraw-Hil. New York.

Rayahu, S., Yusup, M., & Dewi, S. P. (2015). Perancangan Aplikasi Absensi Peserta Bimbingan Belajar Berbasis Web Dengan Menggunakan Framework YII. Jurnal CCIT, Vol. 9(No. 1), 54.

Rohayati, T. (2019). Pengaruh Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Reindo. Jurnal Manajemen, 1-15.

Rosa A. S., & Shalahuddin, M. (2013). Modul Pembelajaran Rekayasa dan Berorientasi Objek. Bandung: Penerbit Modula.

Rosadi, D., & Subarya, N. N. (2018). PERANCANGAN SISTEM PENJUALAN BERBASIS WEB. JURNAL Computech & Bisnis, 12(12), 154-161.

Sari , D. P. (2020). Pengaruh Pengembangan Karir, Self Efficacy, Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 224-228.

Satzinger, Jackson, & Burd. (2010). System Analisis and Design with The Unified. USA: Course Technology, Cengage Learning.

Siregar, V. M. M. (2018). Sistem Informasi Pembelian Dan Penjualan Pakaian Pada Galoenk Distro Pematangsiantar. JurTi (Jurnal Teknologi Informasi), 1(2), 219-227.

Siswanto, B. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia , 77-84.

Suparno, E. W. (2015). Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Air Manado.

Taufiq. (2013). Sistem Informasi Manajemen Konsep Dasar, Analisis dan Metode Pengembangan. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Downloads

Published

2025-01-01

How to Cite

Zahra, A. N., & Wulansari , R. (2025). Pengaruh Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT Zana Telekomunikasi Indonesia Depok. Jurnal Ilmiah PERKUSI, 5(1), 185–195. https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v5i1.21211

Issue

Section

Articles