Analisis Strategi Pemasaran Bawang Merah di Kecamatan Wanasaba Kabupaten Lombok Timur
DOI:
https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v3i1.28250Keywords:
Bawang Merah, Harga, Volume Penjualan, Regresi Linear BergandaAbstract
Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh strategi produk dan harga terhadap permintaan pasar bawang merah di Kecamatan Wanasaba Kabupaten Lombok Timur. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode Deskriptif Kuantitatif, Tekhnik penelitian yang akan digunakan pada penelitian ini yakni yang pertama dengan menggunakan wawancara. Data dianalisis menggunakan Analisis Regresi Linear Berganda. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Produk dan Harga berpengaruh positif signifikan terhadap volume penjualan. Dari hasil analisis deskripsi yang ada pada variabel unsur produk dan harga memang menunjukkan rata-rata yang memuaskan dengan skor maksimal 3. Dimana unsur produk berisi tentang : kualitas bawang merah, ukuran bawang merah, kegunaan bawang merah dan ketersediaan produk; (2) Variabel harga produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel volume penjualan. Dan sesuai dengan Hipotesis awal, karena harga produk memiliki pengaruh terhadap volume penjualan bawang merah.
References
Agus Wibowo.2015.Pengantar Pemasaran Bisnis Digital.Yayasan Prima Agus Tekhnik. Hlm 1
Antonius Non Yeri dan Sarlina Noni, 2021. Jurnal Agribisnis Kepulauan. Strategi Pemasaran Bawang Merah Di Kebun Praktek Fakultas Pertanian Universitas Nusa NIPA. Vol 9, Nomor 2. Hlm 162
Astuti Kurnianingsih,dkk. 2018. Jurnal Hort Indonesia. Karakter Pertumbuhan Tanaman Bawang Merah Pada Berbagai Komposisi Media Tanaman.ISSN : 26142872. Vol 9, Nomor 3. Hlm 168
Chairul Muslim dan Valeriana Darwis. Jurnal SEPA. Keragaman kedelai nasional dan analisis farmer shares serta efisiensi pemasaran saluran pemasaran kedelai di kabupaten cianjur. ISSN 18299946. Vol 9, Nomor 1. Hlm 8.
Dahlia Rosyidah Wijaya,dkk.2021. Jurnal Magister Agribisnis. Strategi Pemasaran Agribisnis Bawang Merah Goreng Dalam Meningkatkan Volume Penjualan Dikabupaten Nganjuk. ISSN : 27159086, Vol 21,Nomor 2. Hlm 106.
Dani Apriono.dkk. 2012. Jurnal Social Dan Pertanian. Analisis Efisiensi Saluranpemasaran Ikan Lele Di Desa Rasau Jaya 1 Kecamatan Rasau Jaya Kabupaten Kubu Raya. Vol 1, Nomor 3. Hlm 30.
Dasril Aldo dan Sapta Eka Putra.2019. Jurnal Sistem Komputer. Sistem Pakar Diagnosis Hama Dan Penyakit Bawang Merah Menggunakan Metode Dempster Shafer. ISSN : 26553198, Vol 9. Nomor 2. Hlm 76.
Didit Darmawan.2018. Jurnal Agrimas. Strategi Pengembangan Usaha Tani Bawang Merah Di Desa Sajen,Kecamatan Pacet,Kabupaten Mojokerto. ISNN :25808621, Vol 2 Nomor 1. Hlm 14.
Erlyna Noviyanti dan Sandi Eka Suprajang. 2015. Jurnal Riset Mahasiswa Ekonomi. Strategi Pemasaran Guna Meningkatkan Volume Penjualan Dan Keputusan Pembelian Pada UD PRIMA Tulunganggung. ISSN : 24072680, Vol 2, No.1. hlm 35.
I Kadek Januwiata.dkk.2014. Analisis Saluran Pemasaran Usaha Tani Jeruk Di Desa Kerta Kecamatan Payangan Kabupaten Gianjar Tahun 2013. Vol 4,Nomor 1.hlm 6
Ivony Annisa, dkk. 2018. Jurnal ilmiah managemen. Efisiensi Pemasaran Bawang Merah ( Kasus : Kabupaten Brebes, Provinsi Jawa Tengah . ISSN : 2088-1231, Vol 8, No.2 hlm 254
Kardono .2010. Budidaya Dan Manfaat Bawang Merah,Mentimun Dan Pare. PT Armandelta Selaras . hlm 4.
Muhammad Rizal Gozali dan Rudi Wibowo. 2019. Jurnal ekonomi pertanian dan Agribisnis. Analisis Resiko Produksi Usahatani Bawang Merah Di Desa Petak Kecamatan Bagor Kabupaten Nganjuk. ISSN : 2614-4670, Vol 3, No. 2. Hlm 295
Noor Fajjriyah. 2017. Kiat Sukses Budidaya Bawang Merah . Bio Genesis.hlm 29
Nur Widiastuti dan Mohm Harisudind. 2013. Saluran Dan Marjin Pemasaran Jagung Di Kabupaten Grobogan. ISSN 18299946, Vol 9, No.2. hlm 235
Rendi Prayoga.2021. Jurnal Of Vision And Ideas. Saluran Pemasaran Dalam Memasarkan Asuransi. ISSN : 28092058. Vol 1, Nomor 2. Hlm 133-134
Rizka Karlina Putri.dkk.2018. Jurnal Ilmiah Manajemen. Analisis Efisiensi Dan Faktor Yang Mempengaruhi Pilihan Saluran Pemasaran
Rosihan Asmara dan Ruri Ardhiani,2010. Jurnal Agrise. Integritasi Pasar Dalam Sistem Pemasaran Bawang Merah. ISSN :1412-1425, Vol X, No.3.hlm 165
Suhirman. 2019. Strategi Pemasaran Bawang Merah. hlm 2
T. Prasetyo Hadi Atmoko.2018. Journal Of Indonesia Tourism, Hospitaly And Recreation. Strategi Pemasaran Untuk Meningkatkan Volume Penjualan Di Cavinton Hotel Yogyakarta. Volume 1, Nomor 2
Totok Sudiyanto dan Rismansyah. 2017. Jurnal Media Wahana Ekonomi. Analisis Strategi Produk Dalam Upaya Meningkatkan Penjualan PT.HTI Bumi Persada Banyuasin. Vol, 13.No.4. hlm 83
Wayan Redi Aryanto.2019. Jurnal Widia Kesehatan. Bawang Merah Dan Manfaatnya Bagi Kesehatan. Vol 1, Nomor 1. Hlm 2
Yernelis Syawal, dkk. 2018. Jurnal Pengabdian Sri Wijaya. Budidaya Tanaman Bawang Merah ( Allium Cepa L) Dalam Polibag Dengan Memanfaatkan Kompos Tandan Kosong Kelapa Sawit (TKKS) Pada Tanaman Bawang Merah.hlm 671.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis memiliki hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
- Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan ( Lihat The Effect of Open Access).