Pengaruh Seleksi Dan Pelatihan Terhadap Kinerja Karyawan Pt Zafens Cipta Jakarta Selatan

Authors

  • Nofiar Nofiar Universitas Pamulang
  • Maswarni Maswarni Universitas Pamulang
  • Novia Susanti Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jism.v2i3.24895

Keywords:

Seleksi, Pelatihan, Kinerja

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh solusi untuk membahas pemasalahan yang telah diidentifikasi, yaitu untuk mengetahui kompensasi karyawan pada PT. Zafens Cipta Jakarta, untuk mengetahui kinerja karyawan pada PT. Zafens Cipta Jakarta, untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Zafens Cipta Jakarta.. Metode penelitian ini menggunakan metode asosiatif pendekatan kuantitatif. Teknik sampling yang digunakan adalah sampel jenuh sebanyak 50 karyawan. Metode pengumpulan data yang digunakan ialah angket kuesioner. Analisis data yang digunakan yaitu uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik,regresi linear berganda,uji hipotesis Hasil dari 2 variabel independent yang di teliti terdapa 1 variabel yang tidak berkesinambungan yaitu pelatihan sedangkan seleksi memiliki hubungan yang bermakna dengan kinerja karyawan.adapun perinciannya sebagai berikut. Pengujian hipótesis Seleksi terhadap kinerja karyawan Seleksi (X1) = 3,650 dengan sig. = 0,001 < 0,05. Dengan demikian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh signifikan antara Seleksi terhadap kinerja karyawan (Y). Artinya bahwa setiap peningkatan seleksi akan meningkatkan kinerja karyawan, Pengujian hipótesis pelatihan terhadap kinerja karyawan Pelatihan (X2) = 1,287 dengan sig. = 0,205 > 0,05. Dengan demikian menunjukkan bahwa tidak ada pengaruh yang signifikan terdapat terhadap kinerja karyawan (Y).

References

A.A.Anwar Prabu Mangkunegara. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. PT.Remaja Rosda Karya, Bandung.

Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Bangun, Wilson. 2012. “Manajemen Sumber Daya Manusiaâ€. Jakarta: Erlangga.

Daft, R. L. (2011), Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: Erlangga.

Dessler, Gary, 2011. Manajemen sumber daya manusia. Penerbit Indeks, Jakarta

Dimyati & Mudjiono. 2013. Belajar Dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.

Eko, Widodo Suparno. 2015. Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia.Yogyakarta: PUSTAKA PELAJAR.

Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8). Cetakan ke VIII. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Handoko, T. Hani. 2010. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE Yogyakarta.

Hani, T. Handoko. 2014. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. BPFE-Yogyakarta. Yogyakarta.

Hasibuan, Malayu S.P. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Hasibuan, Malayu. 2013.â€Manajemen Sumber Daya Manusiaâ€. Cetakan Ketujuh Belas. Jakarta. Bumi Aksara.

Kaswan. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Keunggulan Bersaing Organisasi. Graha Ilmu, Yogyakarta

Mangkunegara, A. A. A. (2011), Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Jakarta: PT. Remaja Rosdakarya.

Nawawi, Hadari. (2011). Evaluasi dan manajemen kinerja di lingkungan perusahaan dan industri. Yogyakarta: Gadjah Mada Univercity PressHasibuan, Malayu S.P. 2012. Manajemen Dasar, Pengertian, dan Masalah. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Putong, Iskandar, Teori Ekonomi Mikro Kajian Konvensional Dan Wacana Syariah. Jakarta : Mitra Wacana Media, 2010.

Rivai, Veithzal dan Sagala, Ella Jauvani. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan dari Teori ke Praktik. Jakarta: PT Raja Grafindo.

Robbins, Stephen P. dan Coulter, Mary. 2010. Manajemen. Edisi Kesepuluh

Siagian, S. P. (2014), Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: Bumi Aksara.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. 2012.Metode Penelitian Bisnis. Bandung : Alfabeta.

Terry, George R. dalam Afifudin. 2013. Dasar-dasar Manajemen, (Terje: G.A Ticoalu), CV. Alfabeta,Bandung.

Veithzal, Rivai. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada

Wijayanto,Dian.PengantarManajemen. Jakarta: GramediaPustakaUtama. 2012

Downloads

Published

2022-09-02

How to Cite

Nofiar, N., Maswarni, M., & Susanti, N. (2022). Pengaruh Seleksi Dan Pelatihan Terhadap Kinerja Karyawan Pt Zafens Cipta Jakarta Selatan. Jurnal Ilmiah Swara MaNajemen (Swara Mahasiswa Manajemen), 2(3), 331–342. https://doi.org/10.32493/jism.v2i3.24895