Pengaruh Debt to Equity Ratio (Der), Return on Equity (Roe) Terhadap Current Ratio Pada Perusahaan Real Estate Investment Yang Terdaftar di Bursa Efek Singapura Periode 2015-2019

Authors

  • Yofi Yofi Universitas Sutomo

DOI:

https://doi.org/10.32493/jism.v1i2.25707

Keywords:

DER, ROE, Current Ratio

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel Debt to Equity Ratio (DER) dan Return on Equity (ROE) terhadap Current Ratio (CR) pada perusahaan Real Esate Investment yang terdaftar di Bursa Efek Singapura Periode 2015-2019. Sampel yang digunakan adalah data sekunder dari Bursa Efek Singapura (SGX). Sampel diambil dengan metode purposive sampling, dan terdapat 7 perusahaan yang memenuhi kriteria pemilihan sampel. Uji statistik dilakukan dengan menggunakan uji regresi data panel model common effect  untuk mencari pengaruh X terhadap Y. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial DER tidak berpengaruh signifikan terhadap Current Ratio, ROE berpengaruh signifikan dengan arah negatif terhadap Current Ratio. Secara simultan variabel DER dan ROE berpengaruh positif signifikan terhadap Current Ratio.

References

Ardhi, Arif Nugraha, 2013, â€Pengaruh Struktur Modal Terhadap Kinerja Perusahaan Yang Tergabung Dalam Indeks Kompas 100†Vol. 2, No. 1, Jurnal Nasional.

Fahmi, Irham, 2008, â€Manajemen Kinerja Teori dan Aplikasi †Alfabeta, Bandung.

Hanafi, M. Mamduh, 2008, †Manajemen Keuangan †Edisi 1, BPFE, Yogyakarta.

Haryati, Winur dan Sri Ayem, 2014, â€Pengaruh ROA, DER, dan EPS Terhadap Nilai Perusahaanâ€, Vol. 2 No.1, Universitas SarjanaWiyata Taman Siswa Jogjakarta, 2014. Jurnal Akuntansi. Diunduh pada tanggal 26 Juli 2019.

Http://www.ccsenet.org.journal.html, Chandra, Nikhil Shil, 2009, †Performance Measures: An Application of Economic Value Added â€,Vol. 4, No.3 Internasional Journal of Business and Management. Diunduh pada tanggal 27 April 2016.

Http://www.core.ac.uk, Suwito, 2002, â€Analisis Hubungan Struktur Modal Dengan EVA Guna Menilai Kinerja Keuangan Perusahaanâ€. Diunduh pada tanggal 28 April 2016. Tesis.

Http://www.core.ac.uk, Tinneke,Raden, 2007, â€Analisis Pengaruh EVA Dan Faktor-faktor Fundamental Perusahaan Sektor Industri Manufaktur di Bursa Efek Indonesiaâ€, Diunduh pada tanggal 28 April 2016. Tesis.

Http://www.eprint.dinus.ac.id, Patresia, Raja Angeliend, 2015, â€Analisis Struktur Modal Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya ( Studi Pada Sektor Manufaktur Di BEI )â€. Diunduh pada tanggal 28 April 2016. Jurnal Nasional.

Http://www.gunadarma.ac.id, 2009, â€Analisis Pengaruh Antara EVA Dan Market Value Added (MVA) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Sektor LQ 45 Di Bursa Efek Indonesia Periode 2007-2008â€. Diunduh pada tanggal 28 April 2016. Artikel.

Http://www.jocpr.com, Hossein, Moh Chizari, Mahmoud Moeinadin, and Mohammad Mirmohammadi Sadrabadi, 2015, †The Influence of The Triple Components of Intelectual Capital on The Economic Performance of Pharmaceutical Companies Listed in Tehran Stock Exchangeâ€, ISSN: 0975-7384 diunduh pada tanggal 27 April 2016.

Http://www.liste.org, Shahveisi, Farhad, Babak Jamshidi Navid, Yousef Najati dan Sayed Ali Akbar Hosseini, 2012, â€The Study of The Relationship Between the Capital Struktur and The Variables of The Value Based Peformance Assesment†Research Journal of Financial And Acounting, Vol. 3, No.7. Diunduh pada tanggal 27 April 2016.

Http://www.ppps.unud.ac.id, Kadek, Dewa Oka Kusumajaya, 2011, â€Pengaruh Struktur Modal Dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Profitabilitas Dan Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Di BEIâ€, Universitas Udayana Denpasar. Diunduh pada tanggal 12 April 2016. Tesis.

Http://www.redfame.com, Jubaedah, Ivan Yulivan dan Abdul Razak Abdul Hadi, 2016, â€The Influence of Financial Performance, Capital Strukture And Macroeconomic Factors on Firm’s Value- Evidance From Textile Companies at Indonesia Stock Exchangeâ€, Vol. 2, No. 2, ISSN: 2374-2410 E-ISSN: 2374-2429. Diunduh pada tanggal 27 April 2016.

Http://www.repository.unhas.ac.id, Fajar, Indah, 2012, â€Analisis Pengaruh EVA, Market Value Added, Dan EPS Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesiaâ€. Diunduh pada tanggal 28 April 2016. Tesis.

Http://www.ugb.ro, Brindusa,Mihaela Tudose, 2012, â€Capital Structur and Firm Performanceâ€. Internasional Journal. No. 12. Diunduh tanggal 28 April 2016.

Http://www.unsu.ac.id, Hafsah dan Sri Sultra Sari, 2015, â€Analisis Struktur Modal Terhadap Kinerja Pada Perusahaan Properti Dan Real Estate Yang Terdaftar Di BEI†Vol.15 No. 1. Jurnal Nasional. Diunduh pada tanggal 28 April.

Husnan, Suad dan Eny Pudjiastuti, 2006, †Dasar-dasar Manajemen Keuangan †Edisi 5, Yogyakarta.

Kasmir, 2008, †Analisa Laporan Keuangan †PT Rajagrafindo Persada, Jakarta.

Kasmir, 2010, “ Pengantar Manajemen Keuangan “ cetakan ke-1,Kencana, Jakarta.

Libby, Robert, Patricia A. Libby dan Daniel G. Short, 2007, †Akuntansi Keuangan â€, Edisi ke- 5, Yogjakarta.

Meryati, Ani, 2018, â€Pengaruh DER, CR, ROE dan ROA Terhadap Return Saham serta Dampaknya Terhadap PBV Pada Perusahaan Otomotif yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesiaâ€, Universits Pamulang. Tesis.

Mulyadi, 2000, â€Akuntansi Biaya †BPFE, Yogyakarta.

Munawir, 2000, †Analisa Laporan Keuangan †Liberty, Yogyakarta.

Nasehudin, Toto Syatori dan Nanang Gojali, 2012, †Metode Penelitian Kuantitatif †CV Pustaka setia, Bandung.

Prihadi, Toto, “ Analisis Laporan Keuangan “ Teori dan Aplikasi, Ppm Manajemen, Jakarta.

Riduwan, 2013, “ Metode dan Tekhnik Menyusun Proposal Penelitian “, Cetakan ke- 5, Alfabeta, Bandung

Riduwan, 2014, “ Metode dan Tekhnik Menyusun Tesis “, Cetakan ke-10, Alfabeta, Bandung.

Salvatore, Dominick, 2005, “ Ekonomi Manajerial ‘Dalam Perekonomian Global†, Buku ke- 1, Edisi ke-5, Salemba Empat, Jakarta.

Sartono, R Agus, 2008, †Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi †Edisi 4, BPFE, Jogjakarta.

Siregar, Syofian, 2014, “ Statistika Deskriptif Untuk Penelitian “, Cetakan ke- 4 PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta.

Sjahriah, Darmawan, 2009, †Pengantar Manajemen Keuangan †Mitra Wacana Media, Jakarta.

Subramanyam, K.R dan John. J Wild, 2010, †Analisis Laporan Keuangan â€, Buku ke- 2, Salemba Empat, Jakarta.

Sudana, I Made, 2015, †Manajemen Keuangan Perusahaan â€, Edisi ke- 2, Erlangga, Jakarta.

Sugiyono, 2012, †Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D â€, cetakan ke- 16, Alfabeta, Bandung.

Tesis, 2012, â€Analisis Laporan Keuangan Dalam Hubungannya Dengan Kinerja Keuangan Dan Pertumbuhan Perusahaan ( Study Kasus Pada PT.Astra Otoparts. Tbk )â€, Universitas Pamulang.

Van Horne, James dan John M.Wachowkz. JR, 2001, †Prinsip-prinsip Manajemen Keuangan â€, Buku ke- 2, Edisi ke-12, Salemba Empat, Jakarta.

Weston, J. Fred dan Thomas E. Copeland, 2010, â€Manajamen Keuangan†Edisi revisi, Jilid 2, Binarupa Aksara, Jakarta.

Downloads

Published

2021-06-01

How to Cite

Yofi, Y. (2021). Pengaruh Debt to Equity Ratio (Der), Return on Equity (Roe) Terhadap Current Ratio Pada Perusahaan Real Estate Investment Yang Terdaftar di Bursa Efek Singapura Periode 2015-2019. Jurnal Ilmiah Swara MaNajemen (Swara Mahasiswa Manajemen), 1(2), 137–149. https://doi.org/10.32493/jism.v1i2.25707