Analisa Gaya Kepemimpinan dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan Universitas XYZ

Authors

  • Farhan Fauzan Universitas Pamulang
  • Rachmawaty Rachmawaty Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jism.v3i1.29229

Keywords:

Gaya Kepemimpinan, Kompensasi, Kinerja Karyawan

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menemukan bukti empiris pengaruh gaya kepemimpinan dan kompensasi terhadap kinerja karyawan. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan melalui pengisian kuesioner oleh pegawai yang bekerja di Universitas XYZ yang berlokasi di Jakarta Selatan. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah random sampling, sedangkan pengolahan data yang digunakan peneliti adalah analisis regresi berganda menggunakan SPSS 22. Hasil uji regresi berganda menunjukkan bahwa secara parsial (uji t) Gaya kepemimpinan tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan sedangkan kompensasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan. Secara simultan (Uji F), gaya kepemimpinan (X1) dan kompensasi (X2) secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan (Y). Model regresi berganda adalah Y =19,172 + 0,037(X1) + 0,238(X2).

References

Andri, Mulia. (2019) Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Kompensasi Dan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Qbig Bsd City Tangerang. Masters thesis, Universitas Pamulang.

Basuki, Andi. (2009). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan pengalaman kerja. Universitas Sebelas Maret Surakarta

Desenja, Bimpi Arispa. (2019) Pengaruh Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan pada Pt Indah Kiat Pulp & Paper Tbk Tangerang Selatan Bagian Produksi.

Dewi, Andi Ratna Sari. (2017). Pengaruh gaya kepemimpinan, budaya organisasidan komitmen organisasi terhadap kinerja pegawai dinas pertanian kabupaten mamuju. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unhas.

Edy, Sutisna. (2008), Kepemimpinan dalam organisasi, Edisi Kelima. Jakarta; PT.Indeks. Wirawan

Hariyanto,Puji. (2017), Pengaruh gaya kepemimpinan,motivasi dan pengalaan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT Top and Top Apparel. Universitas Muhammadiyah, Surakarta

Husein, Umar. (2008). Desain penelitian MSDM dan perilaku karyawan, seri desain Penelitian Bisnis-No.1, Jakarta: PT.Rajagrafindo Persada.

Martono, Heri. (2019) Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Karyawan Divisi Operasional pada PT. Midi Utama Indonesia Tbk. Cabang Bitung Tangerang. Universitas Pamulang, Tangerang Selatan.

Muhammad, Firdaus Khoiri. (2019) Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan Bus Antar Jemput Sekolah pada PT. Blue Bird Tbk. Universitas Pamulang, Tangerang Selatan.

Octaviani, Dila. (2019) Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Lingkungan Kerja terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada PT. Maspion Group (Cabang Giant Alam Sutera), Tangerang Selatan

Parker ,Follet Mary. (2009),manajemen sumber daya manusia. Bumi Aksara, Jakarta.

Pratama, Herlambang Krisna mukti. (2017) Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan kompensasi Terhadap kinerja Karyawan Pada Pt.Indo cali plast karang anyar. Universitas Muhammadiyah, Surakarta

Ramadhiansyah, Kautsar. (2019) Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Karyawan pada Sushi Tei Karawaci Tangerang. Universitas Pamulang, Tangerang Selatan.

Randi, Kurniawan. (2019) Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan pada CV. Dumy Solid Tangerang. Universitas Pamulang, Tangerang Selatan.

Rhardi, Dedi Rianto. (2010). Manajemen Kinerja Sumber Daya Manusia. Malang: Tunggal Mandiri Publising.

Riski, Fitriani. (2019) Pengaruh Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan pada PT.99 Security, Jakarta Selatan

Rivai, Veitzhal. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk perusahaan, Edisi kelima, Raja Grafindo Jakarta.

Riyadi, Slamet. (2011), Pengaruh kompensasi financial,gaya kepemimpinan dan motivasi kerja terdahap kinerja karyawan pada perusahaan manufaktur di Jawa Timur. Universitas 17 Agustus 1945

Robbins 1998 dalam Rahma et (2013), Indikator Pengukuran Budaya Organisasi (http;//emirsiregar58.co.id).

Safitri, Deti. (2019) Pengaruh Rekrutmen terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Intercipta Coorporation Jakarta Barat. Universitas Pamulang, Tangerang Selatan

Sopiah. (2008). Prilaku Organisasional. Yogyakarta. Penerbit Andi

Sugiyono. (2016) Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Suparyadi. (2015).manajemen sumber daya manusia, menciptakan keunggulan

Downloads

Published

2023-03-14

How to Cite

Fauzan, F., & Rachmawaty, R. (2023). Analisa Gaya Kepemimpinan dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan Universitas XYZ. Jurnal Ilmiah Swara MaNajemen (Swara Mahasiswa Manajemen), 3(1), 120–131. https://doi.org/10.32493/jism.v3i1.29229