Pengaruh Kepemimpinan dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Lotte Shopping Indonesia, Ciputat Tangerang Selatan
DOI:
https://doi.org/10.32493/jism.v3i2.31042Keywords:
Kepemimpinan, Motivasi Kerja, Kinerja Karyawan.Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Lotte Shopping Indonesia Ciputat – Tangerang Selatan baik secara parsial maupun secara simultan. metode yang digunakan adalah kuantitatif. Metode penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan jenis Asosiatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 73 responden. Sedangkan teknik analisis data dengan menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kepemimpinan (X1) dan Motivasi Kerja (X2) baik secara parsial maupun secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT. Lotte Shopping Indonesia Ciputat.References
Adha R. N, & Nurul Q, Hafidzi. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja Lingkungan Kerja Budaya Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dinas Sosial Kabupaten Jember. Jurnal Penelitian Ipteks. Vol. 4 No. 1.
Algifari. (2017). Analisis Regresi. Yogyakarta: Yukaprint.
Arikunto. (2015). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Atik, & Ratminto. (2016). Manajemen. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Denok, & Rozi, A. (2020). Kepemimpinan Bisnis Strategik. Serang: Desanta Muliavisitama.
Edison, Anwar, & Qomqriyah. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia (1st ed.).Alfabeta.
Effendy, O. U. (2018). Hubungan Masyarakat Studi Komunikologis. Bandung: Alfabeta.
Ghozali, I. (2017). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS Edisi Kelima. Semarang: Badan Penerbit Undip.
Hasibuan, M. S. P. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi Revisi. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Hasibuan, S. P. M. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara.
Imam, G. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Badan Penerbit Univ. Diponogoro.
Indartono, S. (2018). Pengantar Manajemen. Yogyakarta: Yukaprint Mangkunegara, A. P. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia Peusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Kasmir. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori dan Praktik).
M, R., V.R, Z., & M.D, H. (2017). Kepemimpinan dan Perilaku Organisasi. PT. RajaGrafindo Persada.
Malayu, S. . H. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara.
Merihot. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Grasindo Perubahan Organsasi). Bandung: Alfabeta.
Rivai, V. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan dari Teori ke Praktik Edisi 2. Jakarta: Murai Kencana.
Robbins. (2016). Manajemen. Jakarta: Erlangga.
Santoso, S. (2016). SPSS Statistik Parametik Cetakan Kedua. Jakarta: PT. Elek Media.
Sedarmayati. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia; Reformasi Birokrasi dan Manajemen Pegawai Negeri Sipil. Refika Aditama.
Siswanto. (2016). Pengantar Manajemen. Bumi Aksara. Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kualitatif. CV. Alfabeta.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D. Bandung: CV. Alfabeta.
Suharsimi, A. (2018). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Sunarsi, D. (2019). Modul Seminar Sumber Daya Manusia. Tangerang Selatan: Unpam Press.
Supangat, A. (2016). Statistika dalam Kajian Deskriftif, Inferensi dan Non Parametri Edisi Pertama. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Supardi. (2017). Kinerja guru. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Sutrisno, E. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Semarang: Prenada Media Kencana.
Suwatno. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia di Organisasi Publik dan Bisnis. Jakarta: Erlangga.
Wibowo, B. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Erlangga.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Pernyataan Hak Cipta
Kesepakatan tentang Lisensi dan Hak Cipta
Dalam mengirimkan naskah ke SWARA Manajemen, penulis menyatakan bahwa:
Mereka telah diberi wewenang oleh rekan penulisnya untuk mengambil bagian dalam pengaturan ini.
Karya yang dideskripsikan sebelumnya belum pernah dipublikasikan secara resmi, kecuali dalam bentuk abstrak atau sebagai bagian kuliah, resensi, tesis, atau jurnal overlay yang diterbitkan.
Bahwa karya tidak sedang dipertimbangkan untuk dipublikasikan di tempat lain,
Bahwa publikasinya telah disetujui oleh semua penulis dan oleh otoritas yang berwenang – secara implisit atau eksplisit – yakni dari lembaga tempat karya tersebut dikerjakan.
Mereka menjamin adanya hak untuk mereproduksi materi yang telah diterbitkan atau dilindungi hak cipta di tempat lain.
Mereka menyetujui lisensi dan perjanjian hak cipta ini.
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis memiliki hak cipta artikel dan menyerahkan kepada jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah di bawah persyaratan Atribusi 4.0 Internasional (CC BY 4.0) yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Effect of Open Access).