Pengaruh Pengembangan Karir dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Foods Beverages Indonesia Area Tangerang Selatan

Authors

  • Melinda Khairun Nisa Universitas Pamulang
  • Abdul Azis Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jism.v3i4.33986

Keywords:

Pengembangan Karir, Motivasi, Kinerja Karyawan

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Pengembangan Karir dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Foods Beverages Indonesia Area Tangerang Selatan baik secara parsial maupun simultan. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Populasi sebanyak 129 orang dan jumlah sampel sebanyak 56 orang ditentukan menggunakan rumus Slovin. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan Pengembangan karir memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dimana diperoleh nilai t hitung 7.146 > t tabel 1.674 dengan signifikansi 0.000 < 0.050. Motivasi memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dimana diperoleh nilai t hitung 9.606 > t tabel 1.674 dengan nilai signifikansi 0.000 < 0.050. Pengembangan karir dan motivasi memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dimana diperoleh nilai Fhitung 51.386 > Ftabel 2.780 dan nilai signifikan 0.000 < 0.05.

References

AA. Anwar Prabu Mangkunegara, 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, PT. Remaja Rosdakarya, Bandung.

Abd. Rahman, Fakhruddin, dkk. 2020 (Dalam Jurnal Sinar Manajemen, Vol.07, No.2, ISSN 2598-398X). Pengaruh Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Guru dan Pegawai Pada SMP N 2 Balaesang Kab. Donggala.

Abraham Samuel, Bernhard Tewal, dkk. 2018.(Dalam Jurnal EMBA. Vol.6, No.1, Hal.341-350, ISSN: 2303-1174). Pengaruh Pengembangan Karir, Pelatihan dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Air Manado.

Anwar Prabu Mangkunegara. 2015. Sumber Daya Manusia Perusahaan. Cetakan kedua belas. Remaja Rosdakarya: Bandung.

Arif Yusuf Hamali. 2016. Pemahaman manajemen sumber daya manusia. Yogyakarta: Center for Academic Publishing Servive.

Bintoro dan Daryanto. 2017. Manajemen Penilaian Kinerja Karyawan. Cetakan 1. Yogyakarta: Gava Media

Edison, Anwar, Komariyah. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Alfabeta.

Eko Widodo, Suparno. 2015. “Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusiaâ€. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Fahmi, Irham. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia Teori dan Aplikasi. Bandung: CV. Alfabeta

Fitriyanti, Feby, Sri, dkk. 2019. (Dalam jurnal Prosiding Manajemen, Vol.3, No.2, Hal 1013-1019, ISSN: 2460-6545). Pengaruh Self Efficacy dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Karyawan di PT Industri Telekomunikasi Indonesia (Inti) Pada Divisi Corporate Services.

Hasibuan, Malayu. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara

Jumawan dan Mora. 2018. (Dalam Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi UNIAT.Vol.3, No.3, ISSN: 2581-2165). Pengaruh Pelatihan dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Karyawan Perusahaan Korporasi.

Manullang. 2018. Dasar-dasar Manajemen, edisi revisi, cetakan tujuh. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Mardiyah Tusholihah, Ardi Nupi, Astry Novitasari, dkk.2019 (Dalam E-Journal Equilibrium Manajamen. Vol.5 No.2 Hal.1, ISSN: 1693-5233). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Outsourcing PT CITUS.

N. Lilis Suryani, 2020, (Dalam Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia Universitas Pamulang, Vol.3, No.2, Hal 208, E-ISSN 2598-9502). Pengaruh Pengembangan Karir dan Disiplin Terhadap Kepuasan Karyawan Pada PT. Qeon Interactive Jakarta Pusat.

Petrina Gabriella, Hendy Tannady. 2019. (Dalam Jurnal Sensasi, Hal 121-124, ISBN: 978-602-52720-2-8). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Guru di SMAN 8 Bekasi.

Retno Japanis Permatasari, Dede Supiyan, 2020, (Dalam Jurnal Ekonomi Efektif Universitas Pamulang, Vol.2, No.3, Hal 442-449, E-ISSN 2622-9935). Pengaruh Pengembangan Karir, Pengawasan dan Komitmen Pegawai Terhadap Kinerja Pegawai di Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kab. Bantaeng.

Rivai dan Sagala. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan. Rajawali Pers, Jakarta.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif dan Kualitatif Dan R&D. Bandung: ALFABETA.

Veithzal Rivai. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan Dari Teori ke Praktek. Rajagrafindo Persada, Bandung.

Downloads

Published

2023-12-01

How to Cite

Nisa, M. K., & Azis, A. (2023). Pengaruh Pengembangan Karir dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Foods Beverages Indonesia Area Tangerang Selatan. Jurnal Ilmiah Swara MaNajemen (Swara Mahasiswa Manajemen), 3(4), 699–710. https://doi.org/10.32493/jism.v3i4.33986