Pengaruh Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Real Ojek (Projek) Pandeglang, Banten
DOI:
https://doi.org/10.32493/jism.v3i4.35527Keywords:
Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, Kinerja KaryawanAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja kerja karyawan Real Ojek (Projek) Pandeglang, metode penelitian ini dengan pendekatan kuantitatif. Jumlah populasi pada penelitian ini berjumlah 94 orang, dikarenakan jumlah populasi kurang dari 100 orang maka sampel diambil secara keseluruhan (sampel jenuh) yakni 94 orang. Hasil yang didapat bahwa Motivasi kerja berpengaruh signifikan secara parsial terhadap kinerja kerja dengan t-hitung 13,854 > dari t-tabel 1,986 sehingga H0 ditolak dan Ha diterima. Disiplin kerja berdasarkan uji parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerja kerja dengan nilai t-hitung 14,930 > dari t-tabel 1,986 sehingga H0 ditolak dan Ha diterima. Berdasarkan uji simultan diperoleh bahwa motivasi dan disiplin kerja berpengaruh signifikan secara simultan dengan kinerja kerja dimana nilai F-hitung 160,830 lebih besar dari F-tabel 3,10.References
Astria, Kenny. (2018). Pengaruh Disiplin Kerja dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bank Rakyat Indonesia Cabang Pamulang. Jurnal Mandiri. Vol. 2, No. 1.
Darmanto., dan Harahap, R. Hamdani. (2015). Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai di Lingkungan Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam Sumatera Utara. Jurnal Administrasi Publik, Vol. 3, No. 1, hal. 1-20.
Ekhsan, Muhamad. (2019). Pengaruh motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan PT. Syncrum Logistics. Jurnal Ekonomi dan Kewirausahaan,Vol. 13 No. 1 Hal. 1-13.
Mangkunegara, A.A., dan Anwar Prabu. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.
Mariani, Indah dan Sariyathi. 2017. Pengaruh Motivasi, Komunikasi, Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Warung Mina Peguyangan Di Denpasar. E-Jurnal Manajemen Unud. Vol. 6, No. 7.
Parmin. 2014. Pengaruh Disiplin Kerja, Internal Locus Of Control Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah Kabupaten Kebumen. Jurnal Fokus Bisnis. Vol. 13, No. 01.
Pramana, I.M.D., dkk. (2020). Pengaruh Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan bagian Pemasaran pada UD. Nyoman. Jurnal Manajemen: Bisma. Vol. 6, No. 2, hal 122-131.
Purnomo, A.H., dkk. (2017). Pengaruh Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), Vol. 48, No. 1, Hal 28-35.
Rukhayati (2018). Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di Puskesmas Talise The Effect Of Motivation And Work Discipline On Employee Performance In Talise Health Center. Jurnal Sinar Manajemen, Vol.5, No.2, pp. 98– 104.
Sugiyatmi, dkk. 2016. Pengaruh Motivasi, Gaya Kepemimpinan dan Lingkungan Kerja Terhadap Disiplin Kerja Serta Dampaknya Terhadap Kinerja Karyawan Di PT. Bina San Prima. Jurnal Of Management. Vol. 2.
Sutrisno, Edy. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetak Ke Sepuluh. Jakarta: Pranada Media Group.
Tannady, Hendy, (2017). Manejemen Sumber Daya Manusia.Yogyakarta: Expert.
Tusholihah, Mardiyah., dll. (2019). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan Outsorcing. E-Journal Equilibrium, Vol. 5, No. 2, Hal. 1-11.
Wahyudi. (2019). Pengaruh disiplin dan motivasi terhadap kinerja karyawan pada bank BCA syariah cabang manga dua Jakarta Pusat. Jurnal Ilmiah Refleksi: Ekonomi, Akuntansi, Manajemen dan Bisnis, Vol. 2 Hal. 351-360.
Wiratmaja, A.P., dan Hawignyo. (2021). Pengaruh Motivasi Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. Jurnal Manajemen dan Sistem Informasi, Vol. 20, No. 2, Hal. 288-298.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Pernyataan Hak Cipta
Kesepakatan tentang Lisensi dan Hak Cipta
Dalam mengirimkan naskah ke SWARA Manajemen, penulis menyatakan bahwa:
Mereka telah diberi wewenang oleh rekan penulisnya untuk mengambil bagian dalam pengaturan ini.
Karya yang dideskripsikan sebelumnya belum pernah dipublikasikan secara resmi, kecuali dalam bentuk abstrak atau sebagai bagian kuliah, resensi, tesis, atau jurnal overlay yang diterbitkan.
Bahwa karya tidak sedang dipertimbangkan untuk dipublikasikan di tempat lain,
Bahwa publikasinya telah disetujui oleh semua penulis dan oleh otoritas yang berwenang – secara implisit atau eksplisit – yakni dari lembaga tempat karya tersebut dikerjakan.
Mereka menjamin adanya hak untuk mereproduksi materi yang telah diterbitkan atau dilindungi hak cipta di tempat lain.
Mereka menyetujui lisensi dan perjanjian hak cipta ini.
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis memiliki hak cipta artikel dan menyerahkan kepada jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah di bawah persyaratan Atribusi 4.0 Internasional (CC BY 4.0) yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Effect of Open Access).