Pengaruh Kualitas Pelayanan O-Ranger Antaran terhadap Kepuasan Pelanggan pada PT. Pos Indonesia Rangkasbitung 42300
DOI:
https://doi.org/10.32493/jism.v4i2.43313Keywords:
Kualitas pelayanan, Kepuasan Pelanggan, PT Pos IndonesiaAbstract
Keberhasilan suatu perusahaan dapat dilihat dari kemampuan perusahaan dalam memberikan pelayanan kepada pelanggan, pelayanan yang berkualitas dapat memberikan kepuasan kepada pelanggan dan perusahaan dapatmeningkatkan nilai pada perusahaan. Hal tersebut dapat menjadi pengaruh kualitas pelayanan oranger antaran terhadap kepuasan pelanggan pada PT. Pos Indonesia. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dan menggunakan objek penelitian Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Pelanggan. Dalam penelitian ini data yang digunakan bersumber data primer dan data sekunder. Populasi dari penelitian ini merupakan data dari pelanggan yang datang ke PT. Pos Indonesia Kota Rangkasbitung. Pengambilan sampel menggunakan sampling Insedintial dan pengumpulan datanya menggunakan kuisioner. Serta teknik analisis data yang digunakan adalah uji validitas, reliabilitas dan analisis linear sederhana dengan menggunakan program SPSS serta melakukan uji hipotesis dengan melakukan uji T. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 6,130, dan sampel yang digunakan sebanyak 99 pelanggan. Dalam penelitian ini kualitas pelayanan memiliki pengaruh sebesar 67,7% terhadap kepuasan pelanggan, sedangkan 32,3% lainnya dipengaruhi variabel lain
References
April, Melisa. 2016. “Teori Metodologi Penelitian.” : 28–34.
Asep, Awalludin. 2017. “Pembentukan Perilaku.” Asep Awalludin Basori 7(2): 234.
Basuki, Kustiadi. 2019. “Objek Dan Metodologi Penelitian.” ISSN 2502-3632 (Online) ISSN 2356-0304 (Paper) Jurnal Online Internasional & Nasional Vol. 7 No.1, Januari – Juni 2019 Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta 53(9): 1689–99. www.journal.uta45jakarta.ac.id.
Cookson, Maria Dimova, and Peter M.R. Stirk. 2019. “Manajemen Pemasaran.” : 15–19.
Cordier. 2019. “Tori Manajemen Pemasaran.” : 1–19.
H Kara, O Anlar MY Ağargün. 2014. “Metode Penelitian Sampel.” sampel 7(2): 107–15. “Teori Kualitas Pelayanan.” Kualitas pelayanan 7(2): 107–15. Maulana, Salam, and Muhajirin Muhajirin. 2021. “Analisis Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Aisy Cabang Bima.” Jurnal Disrupsi Bisnis 4(4): 372.
Meliana, Sari. 2019. “Perilaku Konsumen.” (2008).
Reva, A. (2019). Metodologi Penelitian. 44–65.
Risa, Adriana. 2017. “Kepuasan Pelanggan.” pelanggan 7(2): 107–15.
Syahir, AhmadJainuri, M. 2017. “Tinjauan Tentang Pelayanan.” Convention Center Di Kota Tegal 4(80): 4.
April, Melisa. 2016. “Teori Metodologi Penelitian.” : 28–34.
Asep, Awalludin. 2017. “Pembentukan Perilaku.” Asep Awalludin Basori 7(2): 234.
Basuki, Kustiadi. 2019. “Objek Dan Metodologi Penelitian.” ISSN 2502-3632 (Online) ISSN 2356-0304 (Paper) Jurnal Online Internasional & Nasional Vol. 7 No.1, Januari – Juni 2019 Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta 53(9):1689–99. www.journal.uta45jakarta.ac.id.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Angga Dewi Anggraeni, Beti Siti Nuraeni
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Pernyataan Hak Cipta
Kesepakatan tentang Lisensi dan Hak Cipta
Dalam mengirimkan naskah ke SWARA Manajemen, penulis menyatakan bahwa:
Mereka telah diberi wewenang oleh rekan penulisnya untuk mengambil bagian dalam pengaturan ini.
Karya yang dideskripsikan sebelumnya belum pernah dipublikasikan secara resmi, kecuali dalam bentuk abstrak atau sebagai bagian kuliah, resensi, tesis, atau jurnal overlay yang diterbitkan.
Bahwa karya tidak sedang dipertimbangkan untuk dipublikasikan di tempat lain,
Bahwa publikasinya telah disetujui oleh semua penulis dan oleh otoritas yang berwenang – secara implisit atau eksplisit – yakni dari lembaga tempat karya tersebut dikerjakan.
Mereka menjamin adanya hak untuk mereproduksi materi yang telah diterbitkan atau dilindungi hak cipta di tempat lain.
Mereka menyetujui lisensi dan perjanjian hak cipta ini.
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis memiliki hak cipta artikel dan menyerahkan kepada jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah di bawah persyaratan Atribusi 4.0 Internasional (CC BY 4.0) yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Effect of Open Access).