Analisis Faktor-Faktor yang Menentukan Keputusan Pembelian Pakaian di Toko Bandung Plaza Ciputat

Authors

  • Rani Fatmasari Universitas Pamulang
  • Mahnun Mas'adi Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jism.v4i4.45190

Keywords:

Harga, Keputusan Pembelian, Harga Kompetitif, Faktor-Faktor Pemasaran

Abstract

Penelitian ini berjudul “Analisis Faktor-Faktor Yang Menentukan Keputusan Pembelian Pakaian Di Toko Bandung Plaza Ciputat”. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang menentukan keputusan pembelian konsumen pada toko Bandung Plaza Ciputat. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa triangulasi (gabungan) dari wawancara, observasi, dan dokumentasi. Penelitian ini dilakukan kepada pihak internal yang terdiri dari owner dan manager, eksternalnya yang meliputi customer biasa dan pihak suplier. Hasil penelitian menunjukkan bahwa harga, kualitas produk, dan merek sangat menentukan tingkat penjualan pakaian di toko, diskon atau penawaran khusus dapat meningkatkan penjualan, dan kenaikan harga suatu produk sangat menentukan frekuensi pembelian konsumen. Penelitian ini dapat membantu pemilik toko pakaian dalam menentukan harga dan strategi pemasaran yang tepat untuk meningkatkan penjualan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa faktor harga, kualitas produk, dan merek memainkan peran yang sangat penting dalam keputusan pembelian konsumen, terutama dalam di toko pakaian di Plaza Ciputat. Mayoritas responden cenderung mempertimbangkan harga, kualitas produk, dan merek lebih dari faktor-faktor lain seperti kualitas pelayanan, dan lain sebagainya ketika memutuskan untuk membeli pakaian. Selain itu, diskon, penawaran khusus, dan harga kompetitif juga menentukan keputusan pembelian konsumen. Oleh karena itu, pemilik toko pakaian perlu memperhatikan strategi harga dan pemasaran yang tepat untuk menarik konsumen dan meningkatkan penjualan. Selain itu, penelitian ini juga dapat memberikan wawasan baru tentang faktor-faktor pemasaran yang memengaruhi keputusan pembelian pelanggan dan solusi untuk masalah di bidang pemasaran.

References

Abdullah, M. A. (2020). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Produk Skin Care. Jurnal Ilmiah Mnajemen Bisnis, 254-262.

Adhitya, W. R. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Online Mahasiswa Di Kota Medan Pada Aplikasi Shopee. Accumulated Journal, 142-160.

Agung Muhammad Firdaus, A. F. (2022). Factor Analysis Of Location,Product Completeness,And Price On The Purchase Decision Of Beef Products And Derivates. Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis, 376-386.

Alang, S. (2018). Analisis Faktor Mempengaruhi Keputusan Pembelian Kopi Luwak Pada Mahkota Luwak Liwa-Lampung Barat. Jurnal Administrasi Dan Manajemen, 147-149.

Alifia Nur'Aini, A. W. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian. Seminar Nasional & Call Paper HUBISINTEK, 57-61.

Andriyani Hapsari, M. (2019). Analisis SWOT sebagai Perencanaan Desa Wisata Edukasi Agrikultur Cabe Dengan Pendekatan Konsep Pariwisata Berbasis Masyarakat di Desa Kabasiran, Parung Panjang, Kabupaten Bogor. Jurnal Pemasaran Kompetitif, Vol. 3, No. 1, 15-25.

Anggraini Puspitasari, F. D. (2018). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pemilihan Universitas Pada Siswa Kelas XII SMA Negeri 22 Surabaya. Jurnal Pendidikan Ekonomi Mnajemen Dan Keuangan, 1-10.

Apriliya, G. (2022). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Konsumen Dalam Pembelian Makanan Secara Online. Jurnal Mitra Manajemen (JMM Online), 294-306.

Arianto, N., Asmalah, L., & Rahmat, F. (2022). Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Studi Pada Pengguna Mas Cleaner. Jurnal Pemasaran Kompetitif Universitas Pamulang, 194-203.

Armaditya Budi Pratama, S. (2021). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian. Jurnal Manajemen, 630-637.

Asrizal Efendy Nasution, L. P. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Konsumen Membeli Online. Prosiding Festival Riset Ilmiah Manajemen dan Akuntansi, 491-497.

Auliya Puadi, A. Y. (2022). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Di Rumah Makan Rarang Di Kecamatan Terara Kabupatrn Lombok Timur. Agroteksos, 95-107.

Cates, A. (2022). Analisis Strategi Pemasaran Dalam Meningkatkan Volume Penjualan Pada Distribution Center (DC) HNI-HPAI Pancoran Mas Depok. Skripsi Unpam.

Citra Puspita Sari, D. L. (2020). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Mengambil Keputusan Pembelian Produk (Studi Kasus Pada Industri Tahu Dadi Jaya Di Boyolali Tahun 2020). Jurnal Ilmu Manajemen dan Akuntansi, 49-60.

Darmansah, A., & Yosepha, S. Y. (2020). Pengaruh Citra Merek Dan Presepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian Online Pada Aplikasi Shopee Di Wilayah Jakarta Timur. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Manajemen UNSURYA, 15-30.

Dian Mardiana, R. S. (2022). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian. Jurnal Sekretari dan Manajemen, 121-129.

Dody Hermana, R. S. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mendorong Keputusan Pembelian Konsumen ii Ipo Morning Coffe Garut. Jurnal Wacana Ekonomi, 198-209.

Fanny Nelwan, L. M. (2019). Analisis Faktor Determinan Keputusan Pembelian Di Gerai Starbucks Manado Town Square. Jurnal EMBA, 5147-5156.

Fauzan. R, d. (2022). Pembangunan Sumber Daya Manusia Berkelnajutan. Padang: Get Press Indonesia.

Felisa Windy Mamonto, W. J. (2021). Analisis Faktor-Faktor Bauran Pemasaran (4P) Terhadapa Keputusan Pembelian Pada Rumah Makan Podomoro Poigar Di Era Noramal Baru. Jurnal EMBA, 110-121.

Firdawati Amir Parumpu, R. H. (2022). Analisis Faktor Stratrgi Marketing Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Obat Melalui Aplikasi Online EMOS. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI), 690-697.

Harahap, D. A., & Amanah, D. (2018). Pengantar Manajemen. Bandung: CV. Alfabeta.

Heriyanto. (2018). Thematic Analysis SEbagai Metode Menganalisa Data Untuk Penelitian Kualitatif. ANUVA, 317-324.

Ima Yunita Indriyanti, H. I. (2019). Analisis Faktor Bauran Pemasaran Terhadap Keputusan Pembelian Minuman Kopi Banaran 9 Di Coffe and Tea Colomadu. Journal Of Agricultural Socioeconomics and Business, 47-57.

K. Cypert, E. P. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Brokoli Organik Di Pasar Gelael Semarang. JSEP Vol.2 No.2, 67-79.

Karimah, A. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputudan Konsumen Terhadap Pembelian Minyak Goreng Kemasan Di Kota Medan. Skripsi Universitas Sumatera Utara, 1-64.

Ketut Yudistira Arli Prasetya, I. N. (2019). Faktor-Faktor Yang Menentukan Keputusan Pembelian Produk Future Culture Di Singaraja. Bisma Jurnal Manajemen, 76-81.

Kurniawan, Y. D. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pembelian Rumah Di Kota Madiun. Journal Of Management and Accounting, 72-85.

Laura Juita Pinem, S. (2018). Analisis Faktor-Faktor Keputusan Pembelian Minyak Goreng Bimoli Di Kecamatan Kota Pinang, Kab. Labuhan Batu Selatan. Agripimatech, 33-38.

M. Sholahuddin Fawwaz, N. S. (2021). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Sayur Hidroponik (Studi Kasus Pojok Hidroponik Kecamatan Ngunut Kabupaten Tulungagung). Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian dan Agribisnis, 1-12.

Mahnun Mas'adi, A. A. (2020). Analisis SWOT Sebagai Dasar Menentukan Strategi Pengolahan Sampah Pada TPST se- Kecamatan Pamulang, Tangerang Selatan. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi), Vol. 4 No. 3, 715-727.

Melati. (2020). Manajemen Pemasaran. Sleman: CV. Budi Utama.

Mulyanto, K. (2020). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian. Jurnal Ekonomi dan Bisnis STIE Anindyaguna, 158-172.

Nurfauzi, Y., Taime, H., Hanafiah, H., & Yusuf, M. (2023). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian, Kualitas Produk, dan Harga Komeptitif. Management Studies and Entrepreneurship Journal, 183-188.

Nurhalim, A. D. (2023). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Dalam Keputusan Pembelian Mobil Toyota Avanza Di Kota Tangerang. Jambura Economic Education Journal, 51-59.

Pohan, C. (2021). Kebijakan Dan Administrasi Perpajakan Daerah di Indonesia. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Pratama, G. (2020). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pembelian Barang Dan Jasa Secara Online Sebagai Alternatif Membeli Dikalangan Mahasiswa. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam Jurnal Ecopreneur, 46-54.

Purnami, S. H. (2016). Analisis Pengaruh Harga,Kualitas,Promosi dan COO (Country of Origin) Terhdapa Keputusan Konsumen Untuk Membeli Ponsel Rebranded (Studi Pada Himax Polymer Octacore). Dokumen Karya Ilmiah Prodi Manajemen.

R, I. (2019). Pemasaran Dan Kepuasan Pelanggan. Surabaya: Unitomo Press.

Rifkhan. (2023). Pedoman Metodologi Penelitian Data Panel Dan Kuesioner. Indramayu: CV. Adanu Abimata.

Rizayanti, N. (2021). Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Socolatte Di Piddie Jaya. Skripsi, 1-146.

Safar, I., & HS, K. (2019). Analisis Keputusan Pembelian Smartphone Non Popular Di Kota Makassar. Jurnal Manajemen dan Organisasi Review (MANOR), 169-179.

Sangian, M. C., Wenas, R. S., & Lintong, D. C. (2022). Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Presepsi Harga Dan Brand Ambasador Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Produk Ms Glow Skincare Di Kota Tomohon. Jurnal EMBA, 284-294.

Saragih, D. (2023). Manajemen Strategik dan Keberlanjutan Bisnis. (R. Kusmawati, Penyunt.) Cibeusi, Jatinangor: CV. Mega Press Nusantara.

Shirley Feblicia, F. C. (2022). Analisis Faktor Pengaruh Keputusan Pembelian Pada Bisnis Digital E-Commerce Shopee. Jurnal Manajemen Bisnis Dan Keuangan, 56-70.

Sivia Novira, A. F. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen Terhadap Produk Kosmetik Innisfree. e-Proceeding Of Management, 798-817.

Sri Juningsih, B. M. (2020). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Cabai Rawit (Capsicum Frutescens) Di Kabupaten Boyolali. Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis, 51-57.

Sugarda, Y. B. (2020). Panduan Praktis Pelaksanaan Focus Group Discussion Sebagai Metode Riset Kualitatif. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Sukmana, R. (2018). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Sambal Bawang Di Gresik. Skripsi Universitas Ciputra.

Susanto, R. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Masyarakat Kampung Cilangkap Kota Depok Dalam Pengambilan Keputusan Pembelian Di Online Shop. Journal of Applied Business and Economic, 182-189.

Suwarti, E. (2018). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Sepatu Adidas Imitasi Di Wilayah Jatiyoso. Jurnal Riset Manajemen & Akuntansi, 14-26.

Triana Melinda Sinaga, R. W. (2022). Pengaruh Harga, Kualitas Produk, Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Di Rumah Makan Leidong Food Medan. Management Studies and Entrepreneurship Journal, 1-11.

Ulfa, W. S. (2022). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen Muslim Di Tiktok Shop. Jurnal Ekonomika Dan Bisnis Islam, 106-118.

Wakhidah, E. (2018). Pengaruh Harga ,Promosi dan Customer Trust Terhadapa Keputusan Pembelian Tiket Pesawat Secara Online Pada Situs Traveloka.com . Jurnal Mnajemen Dirgantara, 48-57.

Yohanes Purwantoadi, S. S. (2022). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Tanaman Hias Di Era Pandemi Covid-19. Jurnal Ekonomi Bisnis & Manajemen, 197-210.

Yossi Maitrina, L. P. (2021). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Properti Di Kota Batam. Proceeding Seminar Nasional & Call and Papers, 1-15.

Yuge Agung Heliawan, A. M. (2018). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Dalam Keputusan Pembelian Mobil Toyota Avanza Di Kecamatan Kartasura, Sukoharho. Jurnal Akuntansi dan Pajak, 174-180.

Yulina Lailatul Maslukhah, M. H. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Keputusan Pembelian Produk Inovasi Susu Kedelai. Jurnal Ekonomi Bisnis, 236-248

Downloads

Published

2024-12-21

How to Cite

Fatmasari, R., & Mas'adi, M. (2024). Analisis Faktor-Faktor yang Menentukan Keputusan Pembelian Pakaian di Toko Bandung Plaza Ciputat. Jurnal Ilmiah Swara MaNajemen (Swara Mahasiswa Manajemen), 4(4), 737–749. https://doi.org/10.32493/jism.v4i4.45190