Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik dan Budaya Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT Lancar Wiguna Sejahtera Cabang Semanan Tangerang

Authors

  • Sinta Monica Sitanggang Universitas Pamulang
  • Andri Priadi Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jism.v5i1.47830

Keywords:

Lingkungan Kerja Fisik, Budaya Kerja, Kinerja Karyawan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja fisik dan budaya kerja terhadap kinerja karyawan di PT. Lancar Wiguna Sejahtera Cabang Semanan Tangerang. Sampel yang digunakan adalah seluruh karyawan berjumlah 101 orang dengan teknik pengambilan sampel sensus. Data dikumpulkan melalui data primer dan sekunder, kemudian dianalisis dengan menggunakan analisis deskriptif, uji validitas, reliabilitas, normalitas, multikolinieritas, heteroskedastisitas, autokorelasi, regresi linier sederhana, regresi linier berganda, koefisien korelasi, koefisien determinasi, uji t, dan uji F. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan persamaan regresi Y=15,507+0,616X₁, nilai thitung 2,283 > ttabel 1,660, dan signifikansi 0,025 < 0,05. (2) Budaya kerja juga berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan persamaan Y=6,405+1,848X₂, nilai thitung 8,301 > ttabel 1,660, dan signifikansi 0,000 < 0,05. (3) Secara bersama-sama, lingkungan kerja fisik dan budaya kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, dengan persamaan regresi Y = 6,545 + 0,155X₁ + 0,663X₂, nilai korelasi 0,873, dan koefisien determinasi 76,23%. Uji F menunjukkan nilai 157,159 > 3,089 dengan signifikansi 0,000 < 0,05.

References

Abdullah, D., Hernita, N., Mahiri, E. A., Kurnadi, E., & Dewi, V. N. (2024). Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. J-Aksi: Jurnal Akuntansi Dan Sistem Informasi, 114-126.

Adhari, Sandi. 2020. Kinerja: Konsep, Teori, dan Praktik. Yogyakarta: Penerbit Media Press.

Aditama, Rizki. 2020. Fungsi Manajemen dalam Organisasi Modern. Bandung: Alfabeta.

Afandi, Pandi. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia: Teori, Konsep dan Indikator. Yogyakarta: CV. Andi Offset.

Ajabar, Ali. 2020. Manajemen Sumber Daya Manusia: Teori dan Praktik. Bandung: Penerbit Refika Aditama.

Akob, Hamid. 2021. Indikator Kinerja dalam Manajemen. Jakarta: Penerbit Kencana.

Anggraeni, Dwi. 2020. Budaya Kerja dan Kinerja Organisasi. Jakarta: Penerbit Mitra Wacana Media.

Gresika, P. T., & Trianasari, T. (2021). Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Keryawan PT. Suri Tani Pemuka. Bisma: Jurnal Manajemen, 132-138.

Hamali, Arif Yusuf. 2018. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Hasibuan, (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Hasibuan, (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Hasibuan, (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Herwanto, H., & Radiansyah, E. (2022). Pengaruh Budaya Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Cabang Windu Karsa Bakauheni Lampung Selatan. Eqien-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 1408-1418.

John, Ni Kadek. 2019. Fungsi Manajemen dalam Organisasi. Denpasar: Penerbit Universitas Udayana.

Juwita, Rina. 2021. Budaya Kerja dalam Organisasi. Yogyakarta: Penerbit Andi.

Kaesang, S. V., Pio, R. J., & Tatimu, V. (2021). Pengaruh Budaya Kerja dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan. Productivity, 391-396.

Kashmir. 2016. Manajemen Kinerja. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada.

Mangkunegara, Anwar Prabu. 2018. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Nitisemito, S. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Nugroho, R. 2022. Statistik Terapan: Uji Autokorelasi dan Aplikasinya. Jakarta: Penerbit Salemba Empat.

Nurdiansyah, Edi dan Rahman, Arief. 2019. Manajemen: Teori dan Aplikasi dalam Organisasi. Yogyakarta: CV. Budi Utama.

Nurhadijah, Lutfiah. 2017. Indikator Budaya Kerja di Lingkungan Perusahaan. Jakarta: Penerbit Salemba Empat.

Pratama, Ade. 2020. Manajemen: Konsep, Prinsip, dan Aplikasi. Jakarta: Penerbit Kencana.

Rakhmawan, M. L., Utami, H. N., & Ruhana, I. (2016). Pengaruh budaya kerja dan lingkungan kerja fisik terhadap kinerja karyawan (studi pada karyawan PT. Semen Indonesia (Persero) Tbk), Jurnal Administrasi Bisnis S1 Universitas Brawijaya 35, 189-196.

Rastana, I. M. S., Mahayasa, I. G. A., & Premayani, N. W. W. (2021). Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Badan Keuangan Daerah di Kabupaten Tabanan. WidyaAmrita: Jurnal Manajemen, Kewirausahaan dan Pariwisata, 834-843.

Rerung, Danu. 2019. Kinerja dalam Organisasi: Teori dan Aplikasi. Jakarta: Penerbit Gramedia.

Riyanto, Adi dan Hatmawan, Budi. 2020. Teknik Analisis Data dalam Penelitian. Yogyakarta: Penerbit Andi.

Robbins, Stephen P. 2018. Organizational Behavior. 17th ed. New Jersey: Pearson.

Ruliyansa, Ahmad. 2018. Budaya Organisasi dalam Perspektif Praktik dan Teori. Bandung: Pustaka Setia.

Sedarmayanti, Elly. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Penerbit Mandar Maju.

Sedarmayanti, Elly. 2018. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Penerbit Mandar Maju.

Sijen, L., Kusdyah, I., & Rahman, A. (2023). Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Dan Non Fisik Serta Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. Sustinfinpro Jakarta. Jurnal Ilmiah Riset Aplikasi Manajemen, 217-232.

Sinaga, Jonathan. 2020. Pengukuran Kinerja dalam Manajemen. Medan: Penerbit Sinar Harapan.

Siswanto, Budi. 2017. Pengantar Manajemen: Teori dan Aplikasi. Jakarta: Bumi Aksara.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif dan R&D Bandung: Alfabeta.

Terry, George R. 2019. Prinsip-prinsip Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara.

Tika, Siti. 2020. Jenis-Jenis Budaya Kerja dalam Organisasi. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Tukan, A. P. A., Suryani, N. N., & Mustika, I. N. (2022). Pengaruh Budaya Kerja Dan Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kinerja Karyawan PT. Canning Indonesian Products. EMAS, 88-98.

Yohanes, J., Nuryanti, N., & Rifqi, A. (2017). Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Indofood Makmur Tbk Di Pekanbaru, Riau University, 510-523.

Downloads

Published

2025-03-03

How to Cite

Sitanggang, S. M., & Priadi, A. (2025). Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik dan Budaya Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT Lancar Wiguna Sejahtera Cabang Semanan Tangerang. Jurnal Ilmiah Swara MaNajemen (Swara Mahasiswa Manajemen), 5(1), 75–86. https://doi.org/10.32493/jism.v5i1.47830