Pengembangan Sistem Penjualan Usaha Rumahan Melalui Platform Digital Marketing Sebagai Solusi Di Masa Pandemi

Authors

  • Astriyati Astriyati Universitas Pamulang
  • Lianah Lianah Universitas Pamulang
  • Dede Sumarni Universitas Pamulang
  • Serly Marsela Universitas Pamulang
  • Nirmala Hidayah Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jpdm.v2i1.17864

Abstract

Tujuan Pengabdian Kepada Masyarakat ( PKM) Mahasiswa ini adalah untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada ibu-ibu anggota PKK yang beralamat di Perum. Koperasi BUGN Blok B4 No. 54 RT 2/RW 10 Kel. Pasir Putih, Kec. Sawangan, Kota Depok.Adapun Metode kegiatan ini adalah mendatangi ibu-ibu PKK RW 10 Pasir Putih tersebut dan memberikan pelatihan dan diskusi bagaimana cara mengembangkan penjualan usaha rumahan melalui flatform digital di masa pandemic.Hasil dari kegiatan tersebut adalah para peserta menjadi lebih mengerti cara mengembangkan penjualan usaha rumahan melalui flatform digital, sehingga ke depan ibu-ibu PKK Perum. Koperasi BUGN, akan lebih giat lagi dalam meningkatkan penjualan usaha rumahan di masa pandemi seperti sekarang ini.

Kata Kunci: Sistem Penjualan, Usaha Rumahan, Platform Digital

 

The purpose of this Student Community Service (PKM) is to provide knowledge and understanding to PKK members who are located at Perum. BUGN Cooperative Block B4 No. 54 RT 2/RW 10 Kel. Pasir Putih, Kec. Sawangan, Depok City. The method of this activity is to visit the PKK RW 10 Pasir Putih women and provide training and discussions on how to develop home-based business sales through digital platforms during the pandemic. The result of this activity is that the participants understand better how to develop sales of home-based businesses through digital platforms, so that in the future PKK Perum mothers The BUGN Cooperative will be even more active in increasing the sales of home businesses during the current pandemic.

Keywords: Sales System, Home Business, Digital Platform

References

Dewanti, R. N., et al. (2021). Penyuluhan Dan Pelatihan Keterampilan Sablon Pigment Pasta Manual Di Karang Taruna 03 Desa Cisauk. Jurnal PADMA: Pengabdian Dharma Masyarakat, 1(1).

Eka, P. D., et al. (2020). Pengelolaan Keuangan Ponpes Dalam Rangka Peningkatan Masyarakat Mandiri Di Panti Asuhan Ikhwaniyah Cinta Yatim Dan Dhuafa. Jurnal Pengabdian Dharma Laksana, 3(1), 35-40.

Haryadi, R. N., Anda Rojali, Khumidin, & M. Fauzan. (2021). Sosialisasi Penggunaan Online Shop berbasis Website di UMKM Cimanggis. Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani (JPMM), 1(1), 10–16. https://doi.org/10.51805/jpmm.v1i1.3

Paeno, P., et al. (2020). Pemanfaatan Sampah Plastik Untuk Kerajinan Rumah Tangga Taman Belajar Kreatif Mekar Sari. BAKTIMAS: Jurnal Pengabdian pada Masyarakat, 2(1), 57-61.

Purwanti, Y., Erlangga, H., Kurniasih, D., Pratama, A., & Sunarsi, D. (2021). Nurjaya, Abdul Manan, Nur Imam Duta Waskita, Dodi Ilham, Denny Aditya Dwiwarman, Agus Purwanto.(2021). The Influence Of Digital Marketing & Innovasion On The School Performance. Turkish Journal of Computer and Mathematics Education, 12(7), 118-127.

Suwanto, S., et al. (2020). Menggali Potensi, Memotivasi Dan Mengarahkan Generasi Muda Menyongsong Dunia Kerja Pada PKBM Cipta Tunas Karya Cipondoh Kota Tangerang. Jurnal Pengabdian Dharma Laksana, 2(2), 132-136.

Downloads

Published

2022-01-24

Issue

Section

Articles