Analisa Penentu Keputusan Pembelian Konsumen Analisa Penentu Keputusan Pembelian Konsumen Terhadap Produk Online (Pada Masyarakat Jabodetabek) Produk Online (Pada Masyarakat Jabodetabek)

Authors

  • Yuga Pratama Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jpkpk.v3i1.3602

Keywords:

Belanja Online, Bauran Pemasaran, Keputusan pembelian

Abstract

Penelitian ini  membahas tentang perilaku keputusan pembelian konsumen terhadap produk online. Penelitian ini bertujuan untuk:  (1) menentukan peringkat media e commerce dan  alasan penentu apa saja yang di gunakan  masyarakat Jabodetabek dalam mengambil keputusan pembelian atau belanja produk online, (2) mengetahui faktor faktor bauran pemasaran yaitu produk, promosi, harga, lokasi atau tempat dan promosi yang mempengaruhi keputusan pembelian produk online pada masyarakat di Jabodetabek.

Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linier berganda dengan menggunakan aplikasi Stata 10. Populasi penelitian adalah seluruh masyarakat di Jabodetabek dengan sampel sebanyak 100 responden.

Hasil dari penelitian ini bahwa 100 %  responden melakukan belanja online dengan alasan proses yang mudah dengan pilihan media e commerce 3 (tiga) peringkat teratas yaitu shopee, tokopedia dan lazada. Peringkat pertama produk yang menjadi pilihan masyarakat Jabodetabek adalah fashion yang meliputi baju, tas dan sepatu untuk digunakan secara pribadi dengan metode pembayaran yang paling sering digunakan adalah metode transfer antar bank.  Pada faktor- faktor bauran pemasaran yang mempengaruhi keputusan pembelian belanja online, hasilnya menunjukkan bahwa variabel proses dan promosi berpengaruh terhadap keputusan pembelian belanja online sedangkan produk, harga, lokasi dan people (manusia) tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian online di Jabodetabek

References

Farida, I., Tarmizi, A., & November, Y. (2016). Analisa Pengaruh Bauran Pemasaran 7 P Terhadap Kepuasan Pelanggan Pengguna Gojek Online. Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis , 31 - 40.

Hermawan, A. (2012). Komunikasi Pemasaran. Jakarta: Erlangga.

Hinrich Foundation.com. (2019). Retrieved 2019, from How Indonesia can capture the digital trade opportunityat home and abroad: http://hinrichfoundation.com

iprice.go.id. (2019). Retrieved july monday, 2019, from peta e-commerce Indonesia: http://www.iprice.go.id

Jennex, M. E., Amoroso, D., & Adelakun, O. (2004). E commerce Insfrastructure Success Factors For Small Companies in Developing Economies. Electronic Commerce Research ABI/INFORM Global USA , 263.

Kominfo.go.id. (2019). Retrieved from Program Prioritas Tata Kelola Internet: http://www.kominfo.go.id

Kotler, P. (2005). Manajemen Pemasaran. Jakarta: Indeks Kelompok Gramedia.

Kotler, & Keller. (2009). Manajemen Pemasaran. Jakarta: Indeks Kelompok Gramedia.

Mujiyana, & Elissa, i. (2013). Analisa Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Via Internet Pada Toko Online. Jurnal Manajemen

Putri, n. a. (2016). Desain strategi pemasaran online pada FULLUS fashion melalui evaluasi benchmarking. performa jurnal manajemen dan start up bisnis Universitas Ciputra Surabaya .

Setiadi, N. j. (2010). Perilaku Konsumen. Jakarta: Prenada Media Group.

Sharma, G., & Lijuan, W. (2015). The Effects Of Online Service Quality Of E Commerce Websites On User Satisfaction. Electronc Library Emerald Group Publishing Limited , 468-485.

Smith, M. D., & Brynjolfsson. (2001). Consumer Deciision Making At An Internet Shopbot. Sosial Science Reseacrh Network Electronik Paper Collection .

Statistik, B. P. (2019).

Su, X. (2006). Interpolar Pricing With Strategic Customer Behaviour. Haas School Of Business University Of California Berkeley .

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Bandung: Alfabeta.

Sukotjo, H., & Radix, S. (2010). Analisa Marketing Mix 7 P (Product, Price,Promotion, Place, Participant, Process dan physical Evidence) terhadap keputusan pembelian produk klinik kecantikan teta di Surabaya. Jurnal Mitra Ekonomi dan Manajemen Bisnis , 216-228.

Triyaningsih, S. (2011). Dampak Online Marketing Melalui Facebook Terhadap Perilaku Konsumtif Masyarakat. Jurnal Ekonomi dan Kewirausahaan Fakultas Ekonomi Universitas Slamet Riyadi Surakarta , 172-177.

Yuniarti, Y. (2016). Pengaruh Kualitas Produk, Harga dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Pembelian Produk Fashion Secara Online. Jurnal Penelitian Universitas Jambi Seri Humaniora , 27-37.

Downloads

Published

2019-10-01