Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang Laboratorium Komputer SMPN 11 Kota Bengkulu
Kata Kunci:
Sistem informasi, website, investarisAbstrak
SMPN 11 Kota Bengkulu menggunakan sistem secara manual selama beberapa tahun untuk menangani kegiatan-kegiatan seperti pendaataan dan laporan inventaris. Hal ini menyebabkan sering terjadinya barang yang tercecer, terkadang barang yang rusak tidak terdata, terjadinya redundansi data, sehingga sering terjadi kesalahan dalam melakukan pendataan dan perhitungan. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah membangun sistem informasi inventaris berbasis website yang dapat meminimalisir terjadinya redudansi data dan kesalahan dalam perhitungan dan pendataan. Metodologi yang digunakan dalam pembuatan sistem ini menggunakan metode waterfall, diagram UML, perancangan database, dan perancangan interface. Hasil dari penelitian ini berupa sistem informasi berbasis web. Dari pembangunan sistem tersebut mengindikasikan bahwa sistem ini berpotensi dalam mendukung kegiatan pengolahan data inventaris barang secara otomatis, cepat, dan akurat.Referensi
Akhmad, S., & Riasti, B. K. (2013). Pembangunan Sistem Informasi Inventaris Sekolah pada Dinas Pendidikan Kabupaten Rembang Berbasis Web. Indonesian Jurnal on Networking and Security (IJNS), 2(2), 50–57.
Anggraeni, E. Y., & Irviani, R. (2017). Pengantar Sistem Informasi (1st ed.). Yogyakarta: Andi.
Fatta, H. Al. (2017). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi untuk Keunggulan Bersaing. Yogyakarta: Andi.
Fuadah, U. R. (2015). Analisis Pengembangan Sistem Informasi Inventaris Laboratorium Jurusan Pendidikan Teknik Elektronika FT UNY “LABORASTORY†Berbasis Web. Universitas Negeri Yogya.
Hutahaean, J. (2014). Konsep Sistem Informasi. Yogyakarta: Deepublish.
Indrajani. (2015). Database Design. Jakarta: Elex Media Komputindo.
Priyadi, Y. (2014). Kolaborasi SQL Dan ERD Dalam Implementasi Database (1st ed.). Yogyakarta: Andi.
Sukamto, R. A., & Shalahuddin, M. (2018). Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika.
Sutabri, T. (2012). Konsep Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2019 Nadiza Lediwara, Muhammad Rivaldi
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Jurnal Teknologi Sistem Informasi dan Aplikasi have CC BY-NC or an equivalent license as the optimal license for the publication, distribution, use, and reuse of scholarly work.
In developing strategy and setting priorities, Jurnal Teknologi Sistem Informasi dan Aplikasi recognize that free access is better than priced access, libre access is better than free access, and libre under CC BY-NC or the equivalent is better than libre under more restrictive open licenses. We should achieve what we can when we can. We should not delay achieving free in order to achieve libre, and we should not stop with free when we can achieve libre.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International (CC BY-NC 4.0) License
YOU ARE FREE TO:
- Share - copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt - remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms