Pengembangan Aplikasi Identifikasi Lagu Berbasis Kognitif Menggunakan Model Prototype

Penulis

  • Asep Subarkah Universitas Pamulang
  • Agung Rizal Suryo Laksono Universitas Pamulang
  • Syahrulloh Syahrulloh Universitas Pamulang
  • Sunariyo Sunariyo Universitas Pamulang
  • Yulianti Yulianti Universitas Pamulang http://orcid.org/0000-0001-5162-6060

Kata Kunci:

Prototype, Kognitif, Lagu, Speech to Text, Full Text Search

Abstrak

Sekarang dengan adanya aplikasi Snap video atau video pendek baik itu yang didapat dari media sosial seperti Instagram, Twitter, dan Facebook yang terdapat banyak potongan file audio maupun video berdurasi singkat yang di dalamnya mengandung lagu yang mempunyai arti. Ketika tertarik untuk mengetahui lagu, kita  kesulitan kesulitan untuk mengetahui judul lagunya atau sumbernya. Kami merancang aplikasi untuk mengidentifikasi lagu berbasis kognitif menggunakan metode prototype untuk mengatasi masalah tersebut. Metode yang kami gunakan adalah model prototype yang model ini adalah metode ini merupakan suatu paradigma dalam pembuatan dan pengembangan perangkat lunak, metode ini kami pilih dikarenakan proses yang terbilang lebih cepat karena menggunakan mock up dalam penerapannya. Dari hasil pengujian aplikasi identifikasi lagu yang kami buat sangat efektif untuk mengidentifikasi jenis lagu yang beraliran slow seperti jazz, Blues, dan Acoustic namun kurang efektif untuk jenis lagu hard rock dan RnB.

Referensi

Darnita, Y., & Muntahanah. (2018). Aplikasi Sistem Pencarian Lagu menggunakan Algoritma Levenshtein Distance. JTIS, Volume 1 Nomor 3, Desember 2018 , 61-67.

Djafar, I., Tahir, T., & Rachmawati, R. (2019). Studi Literatur Peranan Terapi Musik Pada Pasien Post Traumatic Amnesia. Jurnak Manajemen Kesehatan, 84-90.

Islami, F., Cahyono, E. B., & Marthasari, G. I. (2020). Prototype Aplikasi Pencarian Informasi Ayat Al-Quran. REPOSITOR, Vol. 2, No. 5, Mei 2020: 561-570, 561-569.

Jonathan, J., & Suyanto, Y. (2020). Sintesis Suara Bernyanyi Dengan Teknologi Text-ToSpeech untuk Notasi Musik Angka dan Lirik Lagu Berbahasa Indonesia. Indonesian Journal of Electronics and Instrumentation Systems (IJEIS) Vol.10, No.1, April 2020, pp. 1~10, 1-10.

Maulana, A., Kurniawan, A., Keumala, W., Sukma, V. R., & Saifudin, A. (2020). Pengujian Black Box pada Aplikasi Penjualan Berbasis Web Menggunakan Metode Equivalents Partitions (Studi Kasus: PT Arap Store). Jurnal Teknologi Sistem Informasi dan Aplikasi, 3(1), 50-56. doi:10.32493/jtsi.v3i1.4307

Muslimin, D. B., Kusmanto, D., Amilia, K. F., Ariffin, M. S., Mardiana, S., & Yulianti, Y. (2020). Pengujian Black Box pada Aplikasi Sistem Informasi Akademik Menggunakan Teknik Equivalence Partitioning. Jurnal Informatika Universitas Pamulang, 5(1), 19-25. doi:10.32493/informatika.v5i1.3778

Pratama, B. P., Ristianto, I. B., Prayogo, I. A., Nasrullah, & Saifudin, A. (2020). Pengujian Perangkat Lunak Sistem Informasi Penilaian Mahasiswa dengan Teknik Boundary Value Analysis Menggunakan Metode Black Box Testing. Journal Of Artificial Intelligence And Innovative Applications, 32-36.

Purnomo, A., Hartono, R., Hartatik, Riasti, B. K., & Hidayah, I. N. (2016). Pengembangan Aplikasi Info Lagu Nusantara Berbasis Android. Jurnal SIMETRIS, Vol 7 No 2 November 2016, 527-536.

Purnomo, D. (2017). Model Prototyping Pada Pengembangan Sistem Informasi. Jurnal informatika, Vol.2 No.2 Agustus 2017 , 54-61.

Rahma, S. (2017). Pengertian Motodologi dan Metode Menurut para Ahli. Jurnal Tekhnik Informatika, 68-73.

Zain, I. M., Richardi, H., & Larasati, A. (2019). Prototype Deteksi Lagu Daerah Sebagai Media Edukasi Menggunakan Google Speech API. Journal of Informatics, Information System, Software Engineering and Applications, 36-41. doi:10.20895/INISTA.V1I2

Unduhan

Diterbitkan

2021-04-30

Cara Mengutip

Subarkah, A., Laksono, A. R. S., Syahrulloh, S., Sunariyo, S., & Yulianti, Y. (2021). Pengembangan Aplikasi Identifikasi Lagu Berbasis Kognitif Menggunakan Model Prototype. Jurnal Teknologi Sistem Informasi Dan Aplikasi, 4(2), 72–79. Diambil dari https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/JTSI/article/view/7756