Pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio dan Return On Equity Terhadap Harga Saham Pada Pt Hm Sampoerna Tbk Periode Tahun 2012-2021
DOI:
https://doi.org/10.32493/arastirma.v2i2.30363Keywords:
Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Return on Equity, Harga SahamAbstract
Tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio Dan Return On Equity Terhadap Harga Saham Pada Pt Hm Sampoerna Tbk Periode Tahun 2012-2021 baik secara parsial maupun secara simultan.
Metode. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah neraca dan laporan laba rugi periode 2012 sampai dengan 2021. Metode analisa data yang digunakan dengan Analisis Regresi Linier Berganda.
Hasil. Current Ratio terhadap Harga Saham pada perusahaan PT HM Sampoerna Tbk periode 2012-2021 berpengaruh negatif dan tidak signifikan. Debt to Equity Ratio terhadap Harga Saham pada perusahaan PT HM Sampoerna Tbk periode 2012-2021 berpengaruh negatif dan tidak signifikan. Return On Equity terhadap Harga Saham pada perusahaan PT HM Sampoerna Tbk periode 2012-2021 berpengaruh positif dan signifikan. Secara simultan Current Ratio, Debt to Equity Ratio, dan Return On Equity terhadap Harga Saham pada perusahaan PT HM Sampoerna Tbk periode 2012-2021 berpengaruh signifikan.
Implikasi. Current Ratio dan Debt to Equity Ratio berpengaruh negatif terhadap harga saham dengan demikian perusahaan perlu meningkatkan hutang lancarnya agar mampu menaikkan harga saham perusahaan serta memperhatikan keuangan perusahaan dalam mengelola utang perusahaan agar tidak menurunkan minat investor untuk membeli saham perusahaan.
References
Amalya, N. T. (2018). Pengaruh Return on Asset, Return on Equity, Net Profit Margin Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Harga Saham. Jurnal SEKURITAS (Saham, Ekonomi, Keuangan Dan Investasi), 1(3), 157–181. https://doi.org/10.32493/skt.v1i3.1096
Amrah, R. Y., & Elwisam, E. (2019). Pengaruh Current Ratio, Return on Assets, Debt To Equity Ratio Dan Total Assets Turnover Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Lq45 Tahun 2013-2015. Oikonomia: Jurnal Manajemen, 14(1), 46– 62. https://doi.org/10.47313/oikonomia.v14i1.513
Dewi, I., & Solihin, D. (2020). Pengaruh Current Ratio dan Net Profit Margin Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Makanan dan Minuman Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2015-2018. Jurnal Ilmiah Feasible (JIF), 2(2), 183-191. doi:http://dx.doi.org/10.32493/fb.v2i2.2020.183-191.6231
Fahmi, I. (2016). Pengantar Manajemen Keuangan. Bandung: Alfabeta.
Gunawan, A. (2020). Pengaruh Current Ratio Dan Debt To Equitty Ratio Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Plastik Dan Kemasan. Sosek: Jurnal Sosial Dan Ekonomi, 1(1), 29–40.
Hadi, S. (2013). Sukses Membeli Saham Tanpa Modal. Jakarta: Laskar Aksara.
Hery. (2015). Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta: CAPS
Jogiyanto, H. (2017). Teori Portofolio dan Analisis Investasi (Edisi 11). Yogyakarta: BPFE.
Kasmir. (2016). Analisis Laporan Keuangan. Cetakan ke-9. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Lutfi, A. M., & Sunardi, N. (2019). Pengaruh Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Dan Sales Growth Terhadap Harga Saham Yang Berdampak Pada Kinerja Keuangan Perusahaan (Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan dan Minuman Yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Jurnal SEKURITAS (Saham, Ekonomi, Keuangan Dan Investasi), 2(3),
Novitasari, R., & EP, A. (2017). Pengaruh Current Ratio (Cr), Debt To Equity Ratio (Der), Return On Assets (Roa), Dan Return On Equity (Roe) Terhadap Harga Saham (Studi Pada Perusahaan Sub Sektor Telekomunikasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2016). Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 6(4), 298-309. https://doi.org/10.14710/jiab.2017.17840
Nurismalatri & Artika, E.D. (2022). Pengaruh Current Ratio (Cr) Dan Debt To Equity Ratio (Der) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Consumer Goods Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2015-2020. Jurnal PERKUSI: Pemasaran, Keuangan dan Sumber Daya Manusia. 2(1).
Pungky, J., & Sunartiyo, (2020). Pengaruh Current Ratio Dan Debt to Equity Ratio Terhadap Harga Saham Pt. Indosat, Tbk. Jurnal Manajamen Bisnis Krisnadwipayana (JMBK). 8(3).
Solihin, D. (2019), Pengaruh Current Ratio dan Debt to Equity Ratio Terhadap Return on Asset Pada PT Kalbe Farma, Kreatif Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, 7(1).
Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta
Sutapa, I. N. (2018). Pengaruh Rasio Dan Kinerja Keuangan Terhadap Harga Saham Pada Indeks Lq45 Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2015-2016. KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi, 9(2).
Tamba, E., & Hasibuan, S. (2022). Pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Dan Return on Equity Terhadap Harga Saham (Studi Kasus Pada Perusahaan Tekstil Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Global Manajemen, 11(1), 157-168. doi:10.46930/global.v11i1.1597.
Widuri, T. (2012). Analisis Kinerja Keuangan Berdasarkan Rasio Profitabilitas dan Z-Score Model (Studi Empiris pada PT. Indofood Sukses Makmur, Tbk). Jurnal Ilmu Manajemen, 1(3), 35–48.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis memiliki hak cipta artikel dan menyerahkan kepada jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah di bawah persyaratan Atribusi 4.0 Internasional (CC BY 4.0) yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Effect of Open Access).