Pengaruh Current Ratio (CR), Debt to Asset Ratio (DER) terhadap Return on Asset (ROA) PT. Ultrajaya Milk Industry Tbk Periode Tahun 2012 – 2022
Keywords:
Rasio Likuiditas, Rasio Solvabilitas, Rasio ProfitabilitasAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang pengaruh perputaran modal kerja, likuiditas, dan solvabilitas terhadap profitabilitas baik secara simultan maupun secara parsial pada perusahaan perusahaan PT Ultrajaya Milk Indusy,Tbk periode 2012-2022. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan tahunan. Penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Analisis data yang digunakan uji asumsi klasik dan analisis linier berganda. Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah likuiditas (X1), dan solvebilitas (X2), sedangkan variabel dependen adalah profitabilitas (Y). Hasil peneltian ini menunjukkan : likuiditas secara parsial berpengaruh terhadap profitabilitas, solvabilitas secara parsial tidak berpengaruh terhadap profitabilitas. Secara simultan likuiditas, solvabilitas berpengaruh terhadap profitabilitas.
References
Agus Harjito dan Martono. ( 2010). Manajemen Keuangan. Yogyakarta: Ekonisia Agus Harjito dan Martono. 2013. Manajemen Keuangan. Cetakan Ketiga. Edisi Kedua. Yogyakarta: Ekonisia
Agus, Sartono. (2010). Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi, Edisi Keempat. Yogyakarta: BPFE
Brigham, & Houston. (2010). Dasar-dasar Manajemen Keuangan. Jakarta:Salemba Empat.
Cahyani, R. A., & Sitohang, S. (2020). Pengaruh perputaran modal kerja, likuiditas, dan solvabilitas terhadap profitabilitas. 9
Dwiarti, R. (2022). Pengaruh likuiditas, solvabilitas dan modal kerja terhadap profitabilitas pada perusahaan sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di bursa efek indonesia periode 2016-2020.
Fahmi, Irham. (2012). Analisis Laporan Keuangan. Bandung: Alfabeta
Hatta, & Suwitho. (2018). Pengaruh Stuktur Modal, ROA, ROE Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Telekomunikasi. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 7(7), 1–19.
Kasmir. (2012). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali Perss.
Kasmir. (2014). Analisis Laporan Keuangan. Edisi Satu. Cetakan Ketujuh. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Kasmir. (2016). Analisis Laporan Keuangan.Penerbit Raja Grafindo Persada.
Maming, R. (2019). pengaruh perputaran modal kerja terhadap profitabilitas pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek indonesia. jurnal manajemen stie muhammadiyah palopo, 4(2). https://doi.org/10.35906/jm001.v4i2.279
Munawir S. 2001. Analisa Laporan Keuangan. Yogyakarta: Liberty..
Nadeak, T., & Pratiwi, F. (2019). Pengaruh Likuiditas dan Solvabilitas Terhadap Profitabilitas (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Sub sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di BEI Periode Tahun 2012-2016). 4
Purwanti, E., Ririantini, S., & Fitri, A. (2022). Analisis efisiensi modal kerja, likuiditas , solvabilitas terhadap profitabilitas perusahaan kosmetik BEI. Owner, 6(3)
R. Terry, George. (2006). Prinsip-Prinsip Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara Kasmir.2010. Pengantar Manajemen Keuangan. Edisi Pertama, Kencana Prenada Media Grup.
Sugiyono. 2016. Metodologi Penelitian Kuantatif, Kualitatif, Dan R&D,. Bandung: Alfabeta
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.