Analisis Rasio Likuiditas, Solvabilitas, Profitabilitas Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada PT. Catur Sentosa Adiprana Tbk 2015-2024

Authors

  • Citra Daeli Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Prodi Manajemen, Universitas Pamulang
  • Nur Audriana Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Prodi Manajemen, Universitas Pamulang

Keywords:

Likuiditas, Solvabilitas, Profitabilitas, Kinerja Keuangan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja keuangan PT. Catur Sentosa Adiprana Tbk Periode 2015-2024 menggunakan Rasio Likuiditas, Solvabilitas dan Profitabilitas. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif yang bersifat kuantitatif dengan data sekunder dari laporan keuangan tahunan 2015-2024. Hasil menunjukan likuiditas stabil dengan Current Ratio diatas 100%, namun Quick Ratio negatif akibat persediaan yang tinggi. Solvabilitas mengindikasikan ketergantungan pada utang (DER >2 pada Sebagian besar tahun). Sementara profitabilitas mengalami puncak ROA 2,73% (2022) dan ROE 10,55% (2022). Kinerja keuangan perusahaan mengalami fluktuasi selama periode penelitian, dengan kesenderungan penurunan pada beberapa indicator selama masa pandemi, namun mulai membaik Kembali pada tahun-tahun terakhir.

References

Harahap, S. S. (2018). Analisis Kritis atas Laporan Keuangan (13th ed.). Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Kasmir. (2017). Analisis Laporan Keuangan (12th ed.). Jakarta: Rajawali Pers.

PT Catur Sentosa Adiprana Tbk. (2015–2024). Laporan Keuangan Tahunan. Diakses dari https://www.csahome.com dan https://www.idx.co.id

Downloads

Published

2025-05-30

How to Cite

Daeli, C., & Audriana, N. (2025). Analisis Rasio Likuiditas, Solvabilitas, Profitabilitas Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada PT. Catur Sentosa Adiprana Tbk 2015-2024. Prosiding Seminar Nasional Manajemen, 4(2), 1817–1824. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/PSM/article/view/49426

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.