Optimalisasi Desain Struktur Bogie Las Light Rail Transit (LRT) Menggunakan Perhitungan Finite Elemen Method (FEM)
DOI:
https://doi.org/10.32493/pjte.v2i2.3610Keywords:
keamanan kereta api, bogie, bogie las, disain struktur, pengujianAbstract
Kegiatan penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan faktor keamanan bogie las lokomotif yang telah ada. Sasaran kegiatan penelitian ini yaitu didapatkannya desain optimal dari bogie las tersebut dengan cara rekayasa geometri dan struktur sehingga didapatkan efek penguatan. Dari hasil pengujian struktur bogie las frame lokomotif DH, struktur bogie frame masih perlu dilakukan penguatan karena pada saat pengujian statis tegangan maksimum yang terjadi hampir mendekati tegangan luluh materialnya. Untuk itu perlu dilakukan redesain untuk bogie frame dengan rekayasa geometri dalam bentuk penguatan pada struktur framenya. Penambahan penguatan ini akan di simulasikan dengan menggunakan sofware finite elemen method (FEM). Tujuannya dilakukan analisa kekuatan struktur bogie las frame lokomotif DH adalah untuk memastikan disain bogie las frame baru memenuhi standar keamanan sebelum melalui proses pengujian, atau sering disebut sebagai tahap verifikasi disain yang selanjutnya disain bogie frame ini dijadikan sebagai salah satu alternatif disain.
References
Tyrell, D.C.J.P.o.t.I.o.M.E., Part F: Journal of Rail and R. Transit, US rail equipment crashworthiness standards. 2002. 216(2): p. 123-130.
Perhubungan, K., Standar, Tata Cara Pengujian Dan Sertifikasi Kelaikan Kereta Yang Ditarik Lokomotif. 2011.
Railways, I.U.o., Passenger Rolling Stock, Bogie Frame Structure Strength Tests. 1993.
Khurmi, R., Gupta, JK: A Text Book Of Machine Design. 1982, Eurasia Publishing House, Ram Nagar, New Delhi.
Zakaria, Y.J.U.S.B., Analyzing a bogie frame behavior by using the experimental method and Ansys simulations. p. 149-164.
Preumont, A., Vibration control of active structures: an introduction. Vol. 246. 2018: Springer.
Juvinall, R.C., Fundamentals of machine component design. 2007.