PENGEMBANGAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA AIR PIKOHIDRO PADA SALURAN IRIGASI MENAMING DENGAN MISG (MOTOR INDUKSI SEBAGAI GENERATOR)

Authors

  • Yuli Handika Program Studi Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Riau
  • Asral Asral Program Studi Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Riau

Keywords:

Kincir Air, Sistem Transmisi, Generator, Putaran Dan Tegangan

Abstract

Salah satu potensi yang bisa dimanfaatkan sebagai sumber energi listrik skala kecil adalah saluran irigasi. Kendala yang dialami untuk memanfaatkan saluran irigasi adalah karena saluran irigasi memiliki kecepatan aliran dan perbedaan ketinggian di saluran irigasi yang rendah. Pada penelitian ini dibuat pembangkit listrik pada saluran irigasi dengan kecepatan aliran 0.3 m/s dan perbedaan ketinggian hanya 0.3 meter. Penelitian ini dimulai dengan melakukan survey perancangan dan pembuatan kincir air, sistem transmisi, dan generator. Setelah semua komponen dipasang, dilakukan pengukuran tegangan keluaran generator dengan menggunakan beban lampu 3,6,9,12,25 dan 49 Watt. Dari pengukuran dapat dilihat bahwa seiring bertambahnya beban, maka putaran kincir, tegangan, dan frekwensi juga akan semakin menurun. Hal ini disebabkan oleh kurangnya daya air sehingga air tidak mampu lagi memutar kincir air.

References

Akbar, M. (2017). The Performance of Undershot Water Turbine Combined With Spiral Tube Pump On Empowerment of Energy Resources Local Contiguous Small River. 42(42), 19–23.

Aziz, A., Mainil, R. I., Riau, U., & History, P. (2023). Design and Manufacture of Portable Screw Turbine of Pico Hydro Power Plant for Road Lighting in Rural Area. 67(1), 1–6.

Bandri, S., Premadi, A., & Andari, R. (2021). STUDI PERENCANAAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA PICOHYDRO (PLTPh) RUMAH TANGGA. Jurnal Sains Dan Teknologi: Jurnal Keilmuan Dan Aplikasi Teknologi Industri, 21(1), 16. https://doi.org/10.36275/stsp.v21i1.345

DuÅ¡an MedveÄ, M. H. (2004). Micro-Hydropower Systems. Cz-Erasmus-Ipuc-2, 42–47.

Fakhruddin, A. (2019). Lilit Ulang Motor ac Satu fasa (pompa air).

Fernando, R., & Asral. (2017). Kaji Eksperimental Turbin Air Tipe Undershot Untuk Pembangkit Listrik Tenaga Air Dipasang Secara Seri Pada Saluran Irigasi. Jom FTEKNIK, 4(2), 1.

Gaius-obaseki, T. (2010). Hydropower opportunities in the water industry. International Journal of Environmental Sciences, 1(3), 392–402.

H. Hasyim, Y., & Asral, A. (2021). Benefits of Menaming Dams and the Potential of Irrigation Canals as a Source of Power Generation. The Journal of Ocean, Mechanical and Aerospace -Science and Engineering- (JOMAse), 65(3), 112–116. https://doi.org/10.36842/jomase.v65i3.271

Kim, C. J., Lee, K. Y., Kim, Y. T., & Shin, H. K. (2005). Design and performance analysis of single-phase self-excitated induction generators. ICEMS 2005: Proceedings of the Eighth International Conference on Electrical Machines and Systems, 2, 974–977. https://doi.org/10.1109/icems.2005.202689

Krisnayanti, D. S., Hunggurami, E., Dhima-wea, K. N., Kunci, K., Berbentuk, S., Panjang, P., & Seba, D. (2017). Perencanaan drainase kota Seba. Jurnal Teknik Sipil, VI(1), 89–102.

Meier, T., & Fischer, G. (2011). Assessment of the Pico and Micro-Hydropower Market in Rwanda. GVEP International, December, 64. http://www.gvepinternational.org/sites/default/files/pico-hydro_market_in_rwanda.pdf

Ramos, H. M., Borga, A., & Simão, M. (2009). New design solutions for low-power energy production in water pipe systems. In Water Science and Engineering (Vol. 2, Issue 4). https://doi.org/10.3882/j.issn.1674-2370.2009.04.007

Saefudin, E., Kristyadi, T., Rifki, M., & Arifin, S. (2018). Turbin Screw Untuk Pembangkit Listrik Skala Mikrohidro Ramah Lingkungan. Jurnal Rekayasa Hijau, 1(3), 233–244. https://doi.org/10.26760/jrh.v1i3.1775

Sahdev, S. K. (2019). Electical Machines. In Journal of Chemical Information and Modeling (Vol. 53, Issue 9).

Sakura, A., Supriyanto, A., & Surtono, A. (2017). Rancang Bangun Generator Sebagai Sumber Energi Listrik Nanohidro. Universitas Lampung, 05(02), 129–134.

Santoso, A. H. (2016). Kajian pengaruh modifikasi jumlah kutub terhadap perubahan daya dan torsi motor induksi satu fasa. 2–7.

Suprayogo, A. D. (2020). Pembuatan Turbin Air Tipe Undershot Untuk Pembangkit Listrik Tenaga Pikohidro (PLTPH) Dengan Memanfaatkan Aliran Air Curug Gondoriyo Ngaliyan Semarang Barat. Repository.Usm.Ac.Id. https://repository.usm.ac.id/files/journalmhs/C.411.17.0081-20220306090113.pdf

Tohir, T., & Yahya, S. (2014). Perancangan dan Pengujian Motor Induksi Tiga Fasa Menjadi Generator Magnet Permanen Satu Fasa Kecepatan Rendah. Seminar Nasional Teknik Industri BKSTI 2014, 10, 32–38.

Downloads

Published

2023-07-04

How to Cite

Handika, Y., & Asral, A. (2023). PENGEMBANGAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA AIR PIKOHIDRO PADA SALURAN IRIGASI MENAMING DENGAN MISG (MOTOR INDUKSI SEBAGAI GENERATOR). PROSIDING SENANTIAS: Seminar Nasional Hasil Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 223–233. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/Senan/article/view/31564