Pelatihan Dan Pemahaman Penggunaan Aplikasi Perkantoran Di Smkn 3 Kabupaten Tangerang

Authors

  • Amin Widodo Universitas Sutomo
  • Ade Sumaedi Universitas Sutomo
  • Eva Hendrawati Universitas Sutomo

Keywords:

PKM, pelatihan, Aplikasi

Abstract

Siswa SMK diorientasikan untuk dapat mengidentifikasi kemampuan, baik soft skill maupun hard skill yang dibutuhkan di industri manufaktur. Sayangnya, SMK yang diharapkan dapat menangani masalah pengangguran di indonesia belum dengan baik. Oleh karena itu, Dosen dari Prodi Sistem Komputer Universitas Sutomo-Serang, mencoba berbagi Pelatihan dan Pemahaman Penggunaaan Aplikasi Perkantoran untuk menyusun strategi dalam melamar kerja di dunia industri manufaktur kepada sejumlah siswa di SMKN 3 Kabupaten Tangerang. Kami Dosen dan Mahasiswa Universitas Sutomo, Fakultas Ilmu Komputer, Program Studi Sistem Komputer berinisiatif mellakukan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) bagian Tridarma Perguruan tinggi, di lakukan di SMKN 3 Kabupaten Tangerang.Kegiatan PKM yang dilaksanakan secara offline dengan mengangkat tema “Pelatihan dan Pemahaman Penggunaan Aplikasi Perkantoran,†seraya mengatakan kegiatan digelar pada selasa, 08 November 2022 lalu. Ada beberapa materi yang disampaikan pada kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini yaitu terkait: Pengguaan Ms. Excel, Word, PPT, Sofware Canva Untuk Membuat CV, Motivasi Siswa Dalam Pencarian Kerja, Cara Pisikotest Menjadi Calon Karywan dan Cara Test Interview Yang Baik, dalam kegiatan ini yang di hadiri oleh 59 Orang Siswa/i dari berbagai bidang jurusan seperti; OTKP, TKJ, TITL, TKR, dan TBSM sangat berantusias dengan penuh semangat menyimak dan mencatat materi yang disampaikan. Perwakilan guru-guru, yaitu; Bapak Drs. Rachmat Agus Sugiarto sebagai Kepala Sekolah, Bapak H. Rawisa, S.Ag sebagai Wakasek kesiswaan dan Guru Mata Pelajaran PAI, Bapak M. Rosid Munawar, SE, S.Pd sebagai Guru BP/BK dan Guru Mata Pelajaran PAI, Ibu Sumarni, S.Pd sebagai Guru BP/BK dan Guru Mata Pelajaran Mulok serta Bapak Ipung Syahputra, S.Kom sebagai Guru Produktif TKJ

References

Mohamad Nasrun, Abdul Choliq, Andri Lesmana, Catur Kurniawan, M. Isro Diyanto. 2020. “Penyuluhan Kendaraan Bermotor Transmisi Matic Di Desa Suradita, Kecamatan Cisauk,Tangerang Banten.â€

Perkasa, Mustasyar, Muhammad Awwaluddin, and Kusdi Prijono. 2020. “Sosialisai Peningkatan Kompetensi Bubut Konvensional Di SMK TI PGRI 11, Serpong - Tangerang Selatan.†: 11–16.

Tatang Suryana, Nailul ‘Atifah, Sugiono, Moch. Syaiful Anwar, Achmad Maulana. 2020. “Pemanfaatan Sensor UN-Touch Pada Alat Hand Sanitizer Yang Steril Di Perum Graha Selaras 2.†7(2): 9–19.

Septina Ayu H, et al, 2015, Pengawasan Penerapan Good Mining Practice pada Pertambangan Batuan Andesit CV Selo Putro Wonogiri Pra dan Pasca Terbitnya Undang-undang No. 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah. Privat Law. Vol III No. 2 Juli - Desember 2015.

Suyartono, 2003, "Good Mining Practice" Konsep tentang Pengelolaan Pertambangan yang Baik dan Benar, Studi Nusa, Semarang.

Adriyanto, R. (2013). Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja PadaIndustri Kecil (Studi Kasus Pada Industri Krupuk Pambak di Kelurahan Bangsal, Kecamatan Bangsal, Kabupaten Mojokerto). Jurnal Ekonomid anBisnis Universitas Brawijaya.

R. Franita, "Analisa Pengangguran Di Indonesia," Nusantara ( Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial ), p. 88, Volume1 Desember 2021.

Setiyawati, A., & Hamzah, A. (2021). Analisis

Published

2023-01-03