Promosi Olahan Makanan Berbasis Digital Branding di Karang Taruna dan UMKM RW 009 Kelurahan Bambu Apus Pamulang

Authors

  • Taswanda Taryo Magister Teknik Informatika, Program Pasca Sarjana, Universitas Pamulang
  • Mardiyanto Magister Teknik Informatika, Program Pasca Sarjana, Universitas Pamulang
  • Agung Budi Susanto Magister Teknik Informatika, Program Pasca Sarjana, Universitas Pamulang
  • Asep Saepudin Magister Teknik Informatika, Program Pasca Sarjana, Universitas Pamulang
  • Dika Prasetya Magister Teknik Informatika, Program Pasca Sarjana, Universitas Pamulang
  • Bazrira Noerfirdiansyah Magister Teknik Informatika, Program Pasca Sarjana, Universitas Pamulang
  • Muchamad Galih Anggara Magister Teknik Informatika, Program Pasca Sarjana, Universitas Pamulang
  • Muhamad Buang Magister Teknik Informatika, Program Pasca Sarjana, Universitas Pamulang
  • Syarif Hidayatullah Magister Teknik Informatika, Program Pasca Sarjana, Universitas Pamulang

Keywords:

UMKM, Logo, Caption, Website, SEO

Abstract

Taman Jajan Istimewa RW 009 (Tajir09) merupakan kumpulan warung UMKM makanan minuman yang dikelola dan dikembangkan oleh warga RW 09 Kelurahan Bambu Apus dan memberdayakan anak mudanya yang tergabung dalam Karang Taruna RW 09 dan berada di sekitar perumahan Puri Pamulang, Kota Tangerang Selatan, Provinsi Banten. Penyuluhan dan pelatihan melalui pengabdian kepada masyarakat (PKM) Teknik Informatika S-2 Universitas Pamulang (UNPAM) dikhususkan untuk anak muda anggota Karang Taruna dan Pemilik warung UMKM di lingkungan Tajir09 mencakup aplikasi digitalisasi dan peningkatan branding ragam produk olahan makanan yang mereka jual. Penyuluhan mencakup pengenalan pembuatan logo, pengolahan gambar untuk pembuatan brosur atau pamflate, pemanfaatan kata-kata Caption, pembuatan website dan optimalisasi menggunakan Search Engine Optimalization (SEO), sehinga diharapkan peningkatan orang datang ke lokasi untuk makan dan minum, atau order lewat online marketplace seperti go-food atau shopee-food dan akhirnya meningkatkan pendapatan mereka. PKM ini dapat meningkatkan pengetahuan pelaku UMKM tentang pemanfaatan teknologi internet untuk meningkatkan branding dan nilai jual produk pada Era Digital 4.0. Dari survei, 89% peserta menyatakan menguasai materi PKM yang disampaikan, sehingga PKM ini dapat menjadikan pelaku UMKM Tajir 09 lebih percaya diri dalam memasarkan produknya melalui media sosial sekaligus melakukan promosinya berbasis digital branding.

References

Amaliah Rosdiana, L. (2019). Ketidakefektifan Kalimat Pada Caption Instagram Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Winaya Mukti. LITERASI: Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia Dan Daerah, 9(2), 67–78. https://doi.org/10.23969/literasi.v9i2.1149

Artanto, H., & Nurdiyansyah, F. (2017). Penerapan SEO (Search Engine Optimization) Untuk Meningkatkan Penjualan Produk. JOINTECS (Journal of Information Technology and Computer Science), 2(1), 2–5. https://doi.org/10.31328/jointecs.v2i1.409

Fandy, A. (2022). Contoh Strategi Pemasaran Produk Makanan Untuk Meningkatkan Omzet. Gramedia.Com. https://www.gramedia.com/best-seller/contoh-strategi-pemasaran-produk-makanan/

Fellanny, P., & Paramita, S. (2023). Analisis Digital Branding pada Media Sosial Akun Instagram. Prologia, 7(1), 189–197. https://doi.org/10.24912/pr.v7i1.21303

Hayaty, M., & Meylasari, D. (2018). Implementasi Website Berbasis Search Engine Optimization. Jurnal Informatika, 5(2), 674–678.

Hubster, H. (2022). 8 Strategi Pemasaran Produk Makanan Paling Efektif untuk Usaha Kuliner. PT Jakarta Hubtech Operations. https://www.hubster.co.id/blog/strategi-pemasaran-usaha-kuliner

Krisnawati Hidayat, N., & Tobing, R. (2012). Enhancing Netizen As A Digital Marketing Activity Toward Strategic Branding: A Case Study Of “XYZ” Brand [Meningkatkan Netizen Sebagai Aktivitas Pemasaran Digital Branding Strategis: Studi Kasus Merek “XYZ.” Journal The WINNERS, 13(1), 58–65.

Lund-brown, B. S. (2023). Top 10 Best SEO Practices for Wix Sites. Bussiness Education.

Nations, U. (2016). The 2030 Agenda for sustainable development. Proceedings of the 6th International Congress on Arsenic in the Environment, AS 2016, 12–14. https://doi.org/10.1201/b20466-7

OECD-FAO. (2021). OECD - FAO Agricultural Outlook 2021-2030.

Qodriah, S. L. (2022). Digital Marketing Strategy: Priority and Barriers for Small and Medium Industries. Business and Accounting Research (IJEBAR) Peer Reviewed-International Journal, 6(3), 1398–1412. https://jurnal.stie-aas.ac.id/index.php/IJEBAR

Riadi, S. et al. (2022). Branding a digital project for tourism industry through digital marketing. ABDIMU, 01(2), 61–67.

Sari, W. P., Sholihah, Z., & Masali, F. (2023). Digital Branding Umkm Melalui Komunikasi Visual. Jurnal ABDI: Media Pengabdian Kepada Masyarakat, 8(2), 129–134. https://doi.org/10.26740/abdi.v8i2.15923

Sujana, D., Mulyana, I., & Hidayat, A. (2021). Peningkatan Pemasaran Digital Marketing Produk Wedang Jahe Chik-Ah Kecamatan Pamulihaan Kabupaten Sumedang. BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(4), 947–953. https://doi.org/10.31949/jb.v2i4.1390

Willyanto, A., & Lego, Y. (2022). Analisis Pengaruh Kesadaran Merek, E-Wom, dan Harga yang Dipersepsikan terhadap Niat Pembelian Croffle Dear Butter. Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan, 4(2), 271. https://doi.org/10.24912/jmk.v4i2.18202

Yulia, A., Rusady, P., Madura, U. I., & Madura, U. I. (2021). Pengaruh Konseling Terhadap Persepsi Tentang Pembelian Motor Honda di Surabaya. 12(2), 432–440. https://doi.org/10.14414/jbb.v9i1.

Zusrony, E., Ava, I., Dewi, D., Agustinus, W., & Santoso, B. (2021). Digital Branding Strategy On Msme Products in The Era of The Covid-19 Pandemic. International Journal of Economics, Business, and Accounting Research, 2021(4), 1291–1300.

Downloads

Published

2024-03-19