MOTIVASI BELAJAR DAN KECAKAPAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
DOI:
https://doi.org/10.32493/rjih.v2i1.2986Keywords:
Pemerintah Daerah, Wilayah Pesisir, Pulau-Pulau Kecil.Abstract
Pengaruh Motivasi Belajar dan Kecakapan Komunikasi Interpersonal Terhadap Presstasi Belajar Siswa Pada Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (Survey Pada SMP Swasta Di Kecamatan Pamulang Tangerang Selatan); Tesis; Jakarta; Program Pascasarjana; Universitas Indraprasta Peratuan Guru Republik Indonesia, Januari 2015. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengehui sejauh mana pengaruh motivasi belajar dan kecakapan komunikasi interpersonal terhadap prestasi belajar siswa terutama siswa SMP pada mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (PKn). Jika memang ada pengaruh yang positif dan signifikan, maka seberapa kuat pengaruh motivasi belajar dan kecakapan komunikasi interpersonal terhadap prestasi belajar. Metode penelitian yang digunaka adalah survei dengan analisis korelasi dan regresi, yaitu menghubungkan antara data yang menunjukkan motivasi belajar dan kecakapan komunikasi interpersonal dengan data yang menunjukkan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (PKn).
References
Abdulkarim. Aim, 2007. Kewarganegaraan untuk SMA Kelas XI, Jakarta: Pustaka ilmu
Depdiknas RI, 2006. Permendiknas no 23 Tahun 2006. Lampiran Standar Isi. Jakarta : Depdiknas
Dimyati dan Mudjiono. 2009. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta
Gagne, Robert M. 1998. Essentials of Learning For Instruction. New Jersy : Englewood Cliffes
Hamalik, Oemar. 2010. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Bumi Aksara
Hasibuan, Malayu SP. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara
Lestari, Sudi., 2010, Teori dan Prinsip Pendidikan, Jakarta : Rineka Cipta
Muizudin. 2003. Pengaruh Pemberian Evaluasi Formatif Terhadap Hasil Belajar IPA Ditinjau Dari Sikap Siswa Terhadap Mata Pelajaran IPA. Tesis, Jakarta : UNJ
Sardiman A.M., Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar, (Jakarta: CV. Rajawali Press, 2010)
Setiawati, N.T. 1996. Hubungan antara Intelegensi, Kreativitas, dan Motivasi Berprestasi dengan prestasi belajar pada Siswa SMUN 8 Jakarta. Skripsi tidak diterbitkan. Fakultas Psikologi Unitersitas Indonesia, Depok
Slameto. 2003. Belajar Dan Faktor-Faktor Yang mempengaruhinya, Jakarta: Rineka Cipta
Sudjana, Nana. 2004. Dasar-dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung : Sinar Baru
Uno, H. Hamzah B. 2007. Profesi kependidikan. Problema, Solusi dan Reformasi Pendidikan di Indonesia. Jakarta : Bumi Aksara
Winkel , W.S. 1999. Psikologi Pengajaran, Edisi yang disempurnakan, cetakan ke-4, Jakarta: Grasindo