PEMBINAAN DAN IMPLEMENTASI MANAJEMEN KEUANGAN SEBAGAI PERSIAPAN MEMASUKI JENJANG PERGURUAN TINGGI, DUNIA KERJA DAN WIRAUSAHA SISWA DAN SISWI SMK MUHAMMADIYAH PARUNG
DOI:
https://doi.org/10.32493/j.pdl.v3i1.6287Keywords:
Pembinaan dan Implementasi, Manajemen Keuangan,Abstract
Tujuan kegiatan ini adalah untuk melakukan pembinaan dan implementasi manajemen keuangan sebagai persiapan memasuki jenjang perguruan tinggi, dunia kerja dan wirausaha siswa dan siswi SMK Muhammadiyah Parung
Metode pelaksanaan adalah dengan memberikan pelatihan, memberikan implementasi manajemen keuangan, memberikan gambaran tentang jenjang perguruan tinggi; dunia kerja dan wirausaha serta memberikan siswa dan siswi pelatihan membuat rencana keuangan pribadi.
Ketercapaian target materi pada kegiatan PKM ini cukup baik, karena materi pembinaan dan implementasi manajemen keuangan sebagai persiapan menuju jenjang yang lebih tinggi yaitu perguruan tinggi, dunia kerja dan wirausaha telah dapat disampaikan secara keseluruhan. Secara keseluruhan kegiatan pembinaan dan implementasi manajemen keuangan sebagai persiapan menuju jenjang yang lebih tinggi yaitu perguruan tinggi, dunia kerja dan wirausaha untuk bekal siswa/siswi nantinya ketika mereka sudah berhasil lulus.
Kata Kunci : Pembinaan dan Implementasi, Manajemen Keuangan
References
A Sobarna, S Hambali, S Sutiswo, D Sunarsi. (2020). The influence learning used ABC run exercise on the sprint capabilities. Jurnal Konseling dan Pendidikan 8 (2), 67-71
A Sudarsono, D Sunarsi. (2020). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Varian Produk Terhadap Keputusan Pembelian Pada Laboratorium Klinik Kimia Farma-Bintaro. Value: Jurnal Manajemen dan Akuntansi 15 (1), 16-26
D Prasada, S Sarwani, M Catio. (2019). Pengaruh Kompensasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Mitra Adiperkasa, Tbk. Jurnal Manajemen, Bisnis dan Organisasi (JUMBO) 3 (3), 195-20765.
D Sunarsi. (2014). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pendidik. Universitas Pamulang
D Sunarsi. (2014). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pendidik. Universitas Pamulang
Gumilar, I., Sunarsi, D. (2020). Comparison of financial performance in banking with high car and low car (Study of banks approved in the kompas 100 index for the period 2013-2017). International Journal of Psychosocial Rehabilitation. Volume 24 - Issue 7
Guntur Setiawan. 2004. “Impelemtasi dalam Birokrasi Pembangunanâ€. Balai Pustaka. Jakarta.
Maddinsyah, A., Sunarsi, D., Hermawati, R., Pranoto. (2020). Analysis of location selection effect on the user decision that influcence the success of the service business of micro, small and medium enterprise (MSME) in bandung timur region. International Journal of Advanced Science and Technology. Vol. 29 No. 06
Nurdin Usman. 2002. “Konteks Implementasi Berbasis Kurikulumâ€. Grasindo. Jakarta.
Purwanti, P., Sarwani, S., & Sunarsi, D. (2020). Pengaruh Inovasi Produk Dan Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Pt. Unilever Indonesia. Inovasi, 7(1), 24-31.
Sunarsi, D., & Asmalah, L. (2018). Pelatihan Manajemen Pengembangan Diri Bagi Penerima Beasiswa RZIS UGM Dan Dompet Shalahuddin Jogjakarta. Jurnal Pengabdian Dharma Laksana, 1(1), 51-60.
Sunarsi, D., & Erlangga, A. (2020). The Effect of Leadership Style and Work Environment on the Performance of Stationary Pump Operators in the Water Resources Office of West Jakarta City Administration. International Journal of Advances in Social and Economics, 2(3).
Sunarsi, D., Kustini, E., Lutfi, A. M., Fauzi, R. D., & Noryani, N. (2019). Penyuluhan Wirausaha Home Industry Untuk Meningkatkan Ekonomi Keluarga Dengan Daur Ulang Barang Bekas. BAKTIMAS: Jurnal Pengabdian pada Masyarakat, 1(4), 188-193.
Sunarsi, D., Kusjono, G., & Nuryana, I. (2019). Pelatihan Manajemen Penguasaan Kelas Dan Pembuatan Bahan Ajar Bagi Tenaga Pengajar Sukarela Taman Belajar Kreatif Mekarsari. Jurnal Pengabdian Dharma Laksana, 2(1), 41-44.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis memiliki hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan ( Lihat The Effect of Open Access).