BERWIRAUSAHA DENGAN SEMANGAT KOLABORASI BERSAMA KURIR ONLINE PADA PELAKU UMKM DI WILAYAH RENI JAYA PAMULANG BARAT

Authors

  • Mahnun Mas’adi Universitas Pamulang
  • Aidil Amin Effendy Universitas Pamulang
  • Ahmad Nurhadi Universitas Pamulang
  • Widhi Wicaksono Universitas Pamulang
  • Widhi Wicaksono Universitas Pamulang
  • Heri Murtiyoko Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/j.pdl.v3i2.8844

Abstract

Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) lebih didominasi usaha makanan, minuman dan pakaian, itu artinya pengusaha tahu,tempe, soto dan ketoprak perlu membuat inovasi, kreatifitas dan diferensiasi dari produk yaitu mempunyai ciri khas berupa kualitas produk, kemudahan melakukan pembelian, serta kecepatan dalam pengantaran dari produk yang dipesan. Soto dan ketoprak adalah menu sarapan dan juga makan siang yang hampir selalu ada di setiap gedung perkantoran, perumahan dan juga daerah-daerah pusat kegiatan masyarakat.

Metode kegiatan yang digunakan adalah melalui kunjungan langsung ke lokasi usaha para pengusaha tempe, tahu, soto, ketoprak dan penjahit Reni Pamulang dengan memberikan pemahaman dan motivasi kolaborasi online, bimbingan konsultatif dalam memberikan kepercayaan diri bagi pengusaha, praktek dan simulasi cara dagang dengan menggunakan aplikasi.

Hasil pengabdian masyarakat yang diperoleh adalah bertambahnya strategi pemasaran baik secara konvensional dan secara online, bertambahnya wawasan akan keilmuan pemasaran, dari cerita cerita sukses pengusaha pengusaha sukses yang mulai dari nol, dan dapat menjalankan usaha dengan bekal ilmu dan wawasan mengenai kewirausahaan yang diberikan.

 

Kata Kunci : UMKM, Pemasaran Online, Wirausaha

References

Affandi, A., Sarwani, ., Sobarna, . A., Erlangga, . H., Siagian, . A. O., Purwanto, . A., Effendy, . A. A., Sunarsi, . D., Wicaksono, . W., Suyatin, ., Ariyanti, . E., Wahyitno, ., Manik, . C. D., Juhaeri, . & Gunartin, . (2020) Optimization of MSMEs Empowerment in Facing Competition in the Global Market during the COVID-19 Pandemic Time. Systematic Reviews in Pharmacy, 11 (11), 1506-1515. doi:10.31838/srp.2020.11.213

Ardiana, I.D.K.R., Brahmayanti, L.A. dan Subaedi. (2010). “Kompetensi SDM UKM dan Pengaruhnya Terhadap Kinerja UKM di Surabaya.†Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 12 (1)

Djamarah, Syaiful Bahri dan Aswan Zain. 2014. “Strategi Belajar Mengajar.†Cet 5, PT Rineka Cipta, Jakarta.

Effendy, A. A., Mas’adi, M., Wicaksono, W., Nurhadi, A., & Murtiyoko, H. (2020). “Mewujudkan Generasi Muda Yang Unggul Di Era Globalisasi Dengan Berbekal Ilmu Wirausaha Yang Kreatif, Inovatif Dan Diferensiatif Pada Remaja Masjid Al Hikmah Reni Jaya Pamulang Tangerang Selatan.†Jurnal Pengabdian Dharma Laksana, 3(1), 8-15.

Effendy, A. A., Murtiyoko, H., & Wicaksono, W. (2019). “Pemberian Motivasi Dalam Membangun Genenerasi Muda Yang Berkompeten Dan Religius Pada Madrasah Aliyah Ummul Qura Pondok Cabe, Pamulang Tangerang Selatan.†Jurnal Pengabdian Dharma Laksana, 2(1), 1-5

Effendy, A. A., Sudarso, A. P., Nurhadi, A., Arifianto, C. F., & Kartono, K. (2020). “Peningkatan Profesionalisme Guru Dan Pengembangan SDM Dalam Menghadapi Era Revolusi Industri 4.0 Pada Guru Smk Mulia Buana Parung Panjang Bogor.†Abdi Laksana, 1(2).

Erlangga, H. (2018). Spirit Pengembangan Kewirausahaan Di Perguruan Tinggi. Paradigma POLISTAAT: Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, 1(2), 102-127.

Erlangga, H., Sifatu, . W. O., Wibisono, . D., Siagian, . A. O., Salam, . R., Mas'adi, . M., Gunartin, ., Oktarini, . R., Manik, . C. D., Nani, ., Nurhadi, . A., Sunarsi, . D., Purwanto, . A. & Kusjono, . G. (2020) Pharmaceutical Business Competition in Indonesia: A Review. Systematic Reviews in Pharmacy, 11 (10), 617-623. doi:10.31838/srp.2020.10.92

Haque, MG., Munawaroh, Sunarsi, D., (2020). Analysis of SMEs Culinary Marketing Strategy During Covid 19 Pancemic: A Study at “Sate Bebek Cilegon†Resto in Cilegon, Banten. International Journal of Education, Information Technology, and Others. Vol.3. Issue 2

Lukiastuti, Fitri, et.al (2020). The Influence of Entrepreneur’s Personal Characteristics on SMES Performance Mediated by Entrepreneurial Orientation. International Journal of Psychosocial Rehabilitation. Volume 24 - Issue 8

Maddinsyah, A., Sunarsi, D., Hermawati, R., Pranoto. (2020). Analysis of location selection effect on the user decision that influcence the success of the service business of micro, small and medium enterprise (MSME) in bandung timur region. International Journal of Advanced Science and Technology. Vol. 29 No. 06

Nurhayati, N. I. D. N., Hindarsah, I., Sos, S., Erlangga, H., Sos, S., & Maun Jamaludin, I. (2018). Pelatihan Pembukuan Di UKM Sumpia Chantika Dewi Cimindi Cimahi. Laporan Program Kepakaran Fisip Unpas Pengabdian Kepada Masyarakat Tahun Akademik 2016/2017, 1-22.

Sunarsi, D. (2018). “Analisis Motivasi Kerja Tenaga Pendidik Sukarela Pada Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Bimasda Kota Tangerang Selatanâ€. Kreatif: Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, 6(2), 53-65.

Sunarsi, D., & Asmalah, L. (2018). “Pelatihan Manajemen Pengembangan Diri Bagi Penerima Beasiswa RZIS UGM Dan Dompet Shalahuddin Jogjakartaâ€. Jurnal Pengabdian Dharma Laksana, 1(1).

Vivathuvahna, A.A. dan Nugroho, T.R.D.A. (2015). “Intensi Kewirausahaan Mahasiswa Universitas Trunojoyo Madura.†Jurnal Agriekonomika, 4 (1).

Downloads

Published

2021-01-06