Analisis Pengaruh CAR Dan NIM Terhadap ROA Pada PT Bank Muamalat Indonesia Tbk

Authors

  • Hayatun Nufus Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bima
  • Aris Munandar Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bima

DOI:

https://doi.org/10.32493/drb.v4i6.12753

Keywords:

CAR, NIM, ROA

Abstract

Perkembangan dunia perbankan Indonesia sangatlah pesat, termasuk juga perbankan syariah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Capital Aduquaacy Ratio (CAR) dan Net Interest Margin (NIM) terhadap Return On Assets (ROA) pada PT Bank Muamalat Indonesia Tbk baik secara parsial maupun simultan. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah 12 tahun dengan jumlah sampel sebanyak 10 tahun dan teknik penetuan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda, koefisien korelasi, koefisien determinasi, uji T, dan Uji F. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa CAR dan NIM tidak berpengaruh signifikan secara parsial maupun simultan terhadap ROA.

 

Keywords:  CAR; NIM; ROA

References

Ali, M., & Laksono, R. R. (2017). Pengaruh Net Interest Margin (Nim), Biaya Operasional Terhadap Pendapatan Operasional (Bopo), Loan To Deposit Ratio (Ldr) Dan Non Performing Loan (Npl) Terhadap Return on Assets (Roa). Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan, 5(2), 1377–1392. https://doi.org/10.17509/jrak.v5i2.7853

Bank Muamalat. (2019). Laporan Tahunan. Bankmuamalat.Co.Id. https://www.bankmuamalat.co.id/hubungan-investor/laporan-tahunan

Benardin, D. E. Y. (2016). Pengaruh Car Dan Ldr Terhadap Return on Assets. IV(2), 232–241. http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ecodemica

Dewi, A. S. (2018). Pengaruh CAR, BOPO, NPL, NIM, dan LDR terhadap ROA pada Perusahaan di Sektor Perbankan yang Terdaftar di BEI Periode 2012-2016. Jurnal Pundi, 1(3), 223–236. https://doi.org/10.31575/jp.v1i3.55

Fibriyanti, Y. V., & Nurcholidah, L. (2020). Pengaruh CAR, NPL, NIM, BOPO Dan LDR Terhadap Profitabilitas Bank Umum Swasta Nasional Devisa. Jurnal Sains Sosio Humaniora, 4(2), 344–350. https://doi.org/10.22437/jssh.v4i2.10863

Harun, U. (2016). Pengaruh Ratio-Ratio Keuangan CAR, LDR, NIM, BOPO, NPL Terhadap ROA. Jurnal Riset Bisnis Dan Manajemen, 4(1), 67–82.

Kontan. (2019). Alhamdulillah, usai 28 tahun akhirnya pangsa pasar perbankan syariah tembus 6%. Kontan.Co.Id. https://keuangan.kontan.co.id/news/alhamdulillah-usai-28-tahun-akhirnya-pangsa-pasar-perbankan-syariah-tembus-6

Kurniasari, R. (2017). Analisis Return On Assets (ROA) dan Return On Equity Terhadap Rasio Permodalan (Capital Adequacy Ratio) Pada PT Bank Sinarmas Tbk. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 4(2), 150–158.

Kurniawati, R., Alam, S., & Nohong, M. (2019). Pengaruh Kepemilikan Instritusional , Capital Adequacy Ratio , ( CAR ), Loan Deposit Ratio ( LDR ) Terhadap Profitabilitas Pada Beberapa Bank Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia. Hasanuddin Journal of Applied Business and Enterpreneurship, 2(1), 83–94.

Nanda, A. S., Hasan, A. F., & Aristyanto, E. (2019). Pengaruh CAR dan BOPO Terhadap ROA pada Bank Syariah pada Tahun 2011-2018 (The Effect of CAR and BOPO Against ROA in Islamic Banking in 2011-2018). Perisai : Islamic Banking and Finance Journal, 3(1), 19. https://doi.org/10.21070/perisai.v3i1.2160

Pamularsih, D. (2015). Pengaruh LDR, NPL, NIM, BOPO, CAR dan Suku Bunga Terhadap Profitabilitas Pada Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2009-2013. Jurnal of Accounting, 1(1), 1–20. https://jurnal.unpand.ac.id/index.php/AKS/article/view/190/186

Pinasti, W. F., & Mustikawati, R. I. (2018). Pengaruh Car, Bopo, Npl, Nim Dan Ldr Terhadap Profitabilitas Bank Umum Periode 2011-2015. Nominal, Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 7(1), 126–142. https://doi.org/10.21831/nominal.v7i1.19365

Putra, A. P., & Nurnaningsih, N. (2019). Kepemilikan Managerial, Risiko Internal Dan Eksternal, Efisiensi Dan Net Interest Margin (Nim) Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Manajemen, 8(2), 146. https://doi.org/10.26460/jm.v8i2.695

Rahmani, N. A. B. (2017). Analisis Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR) dan Financing to Deposit Ratio (FDR) terhadap Return On Asset (ROA) dan Return On Equity (ROE) Pada Perusahaan Bank Umum Syariah di Indonesia. Human Falah, 4(2), 299–316.

Rembet, W. E. C., & Baramuli, D. N. (2020). Pengaruh Car, Npl, Nim, Bopo, Ldr Terhadap Return on Asset (Roa) (Studi Pada Bank Umum Swasta Nasional Devisa Yang Terdaftar Di Bei). Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 8(3), 342–352. https://doi.org/10.35794/emba.v8i3.30085

Rivai, V., Basir, S., Sudarto, S., & Veithzal, A. P. (2013). Commercial Bank Management Manajemen Perbankan Dari Teori ke Praktik. PT. Raja Grafindo Persada.

Sanny, B. I., & Dewi, R. K. (2020). Pengaruh Net Interest Margin (NIM) Terhadap Return on Asset (ROA) Pada PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat Dan Banten Tbk Periode 2013-2017. Jurnal E-Bis (Ekonomi-Bisnis), 4(1), 78–87. https://doi.org/10.37339/e-bis.v4i1.239

Saragih, H. P. (2019). Terungkap! Ini Penyebab Masalah Kronis di Bank Muamalat. CNBC Indonesia. https://www.cnbcindonesia.com/market/20191115093424-17-115443/terungkap-ini-penyebab-masalah-kronis-di-bank-muamalat

Setiawan, A. (2017). Analisis Pengaruh Tingkat Kesehatan Bank Terhadap Return on Asset. Jurnal Analisa Akuntansi Dan Perpajakan, 1(2), 138–151. https://doi.org/10.25139/jaap.v1i2.346

Setyarini, A. (2020). Analisis Pengaruh CAR, NPL, NIM, BOPO, LDR Terhadap ROA (Studi Pada Bank Pembangunan Daerah Di Indonesia Periode 2015-2018). Research Fair Unisri, 4(1), 282–290. http://www.ejurnal.unisri.ac.id/index.php/rsfu/article/view/3409

Setyowati, L., & Budiwinart, K. (2017). Analisis Pengaruh Nim, Bopo, Ldr, Npl, Car Terhadap Roa Pada Bank Umum Nasional Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2015. Ekonomi Bisnis Dan Kewirausahaan, 6(2), 140–158.

Sohilauw, M. I. (2016). Analisis Pengaruh Car, Npl, Bopo, Nim, Dan Ldr Terhadap Roa Pt. Bank Sulselbar Periode 2001-2010. Ecosystem, 16(1), 1–23. http://ecosystem.unibos.id/index.php/eco/article/view/9

Subuh, L., Zuhroh, I., & Abdullah, M. F. (2016). Komparasi Kinerja Keuangan Bank Nasional Dan Bank Asing Tahun 2010-2014. Jurnal Ekonomi Pembangunan, 14(2), 204. https://doi.org/10.22219/jep.v14i2.3892

Sudarmawanti, E., & Pramono, J. (2017). PENGARUH CAR, NPL, BOPO, NIM DAN LDR TERHADAP ROA (Studi kasus pada Bank Perkreditan Rakyat di Salatiga yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan Tahun 2011-2015). Among Makarti, 10(19), 1–18. https://doi.org/10.52353/ama.v10i1.143

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Bisnis. Alfabeta.

Veithzal, R. (2013). Credit Management Handbook Manajemen Perkreditan Cara Mudah Menganalisis Kredit. Rajagrafindo Persada.

Warsa, N. M. I. U. P., & Mustanda, I. K. (2016). Pengaruh Car, Ldr Dan Npl Terhadap Roa Pada Sektor Perbankan Di Bursa Efek Indonesia. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 5(5), 253810.

Downloads

Published

2021-11-30

How to Cite

Nufus, H., & Munandar, A. (2021). Analisis Pengaruh CAR Dan NIM Terhadap ROA Pada PT Bank Muamalat Indonesia Tbk. Jurnal Disrupsi Bisnis, 4(6), 497–504. https://doi.org/10.32493/drb.v4i6.12753

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.