PENGARUH KOMPENSASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus di PT. Lautan Otsuka Chemical)

Authors

  • Heri Murtiyoko Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/frkm.v2i1.3417

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kompensasi dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Lautan Otsuka Chemical, Jakarta. Jenis penelitian merupakan penelitian kuantitatif dianalisis menggunakan statistik. Adapun  jumlah  sampel  yang digunakan sebanyak 154 responden. Analisis data menggunakan SPSS Versi 19. Teknik uji sampling menggunakan metode random sampling dan teknik pengambilan data diantaranya uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik dan uji regresi linear berganda serta uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukan bahwa kompensasi memiliki pengaruh sebesar 16,8% terhadap kinerja karyawan dan motivasi kerja memiliki pengaruh sebesar 3,2% sedang pengaruh secara simultan kompensasi dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan sebesar 16,8%

References

Adi,Rukminto, Isbandi, 1994, Psikolog Pekerjaan Sosial & Ilmu Kesejahteraan, RajaGrafindo Persada, Jakarta.

Arikunto,Suharsimi,2004,Prosedur Penelitiansuatu Pendekatan Praktek, Rinekacipta,Jakarta.

Bangun, Wilson, 2012, Manajemen Sumber Daya Manusia, Erlangga, Jakarta.

Brantas, 2009, Dasar-dasar Manajemen, Alfabeta, Bandung.

Cardoso, G.F, 2003, Manajemen Sumber Daya Manusia, Andi Offset, Yogyakarta.

Dessler, Gary, 1997, Manajemen Sumber Daya Manusia, Jilid 1,Prenhallindo, Jakarta.

--------------------, 1997, Manajemen Sumber Daya Manusia, Jilid 2, Prenhallindo, Jakarta.

Fahmi, Irham, 2011, Manajemen Pengambilan Keputusan, Alfabeta, Bandung.

G.R. Terry danL.W.Rue, 2009, Dasar-Dasar Manajemen, Bumi Aksara, Jakarta.

Ghozali, Imam, 2007; 2011,Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS, BP Universitas Diponogoro, Semarang.

Handoko, T. Hani, 1994, Manajemen Personalia dan Sumberdaya Manusia, Edisi 2, BPFE, Yogyakarta.

Hasibuan, Malayu, S.P, 2011, Manajemen Sumber Daya Manusia, Bumi Aksara, Bandung.

--------------------------------, 2009, Manajemen, Dasar Pengertian dan Masalah,BumiAksara, Bandung, 2009

Ibnu, Hajar, 1999, Dasar-dasar Penelitian Kwalitatif dalam Pendidikan, RajaGrafindo Persada, Jakarta.

Lautan Otsuka Chemical, 2013, Perjanjian Kerja Bersama (PKB), Cilegon.Perusahaan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

L. Mathis, Robert dan Jhon H, Jackson, 2009, Manajemen Sumber Daya Manusia,Edisi 10, Salemba Empat, Jakarta.

Mangkunegara, Prabu, Anwar, 2006, Evaluasi Kinerja SDM, Refika Aditama, Bandung.

--------------------------------------, 2001, Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan,Remaja Rosdakarya,Bandung.

Martoyo,2007, Manajemen Sumber Daya Manusia, BPFE, Yogyakarta.

Moeheriono, 2012, Indikator Kinerja Utama (IKU), RajawaliPers, Jakarta.

---------------, 2012, Indikator Kinerja Utama, RajaGrafindoPersada, Jakarta.

Munandar, 2001, Psikologi Industri dan Organisasi, UI Pers, Jakarta.

Murdiyah Hayati, Suhendra, 2006, Manajemen Sumber Daya Manusia, UIN Jakarta Press, Jakarta.

Notoatmojo, Soekidjo, 2009, Pengembangan Sumberdaya Manusia,RinekaCipta, Jakarta.

Prawirosentono, Suyadi, 1999, Kebijakan Kinerja Karyawan, BPFE, Yogyakarta.

Purwanto, Ngalim, M,1990, Psikologi Pendidikan, Remaja Karya, Bandung.

Rianse, Usman dan Abdi SP, 2008, Metodologi Penelitian Sosial dan Ekonomi, Alfabeta, Bandung.

Rivai, Veithzal, 2013, Manajemen Sumber DayaManusia Untuk Perusahaan, RajaGrafindoPersada, Jakarta.

Robbins, Stephen P, 2008, Perilaku Organisasi, Edisi Lengkap, Indeks, Jakarta.

Robbin, Stephen P, Timothy A, Judge, 2008, Perilaku Organisasi, Salemba Empat, Jakarta.

Santoso, Purbayu Budi, Ashari, 2005, Analisis statistic dengan Microsoft exel dan

SPSS, Andi Offset, Yogyakarta.

Sardiman, 2006, Interaksi & Motivasi Belajar Mengajar, Grafindo Persada, Jakarta.

Sedarmayanti, 2011, Manajemen Sumber Daya Manusia, Refika Aditama, Bandung.

Setyosari, Punaji, 2010, Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangan, KencanaPrenada Media Group, Jakarta.

Siagian P.Sondang, 2011, Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan 9,Bumi Aksara, Jakarta.

Singarimbun, Masri, dan Efendy, 2007, Metode Penelitian Survei, LP3ES, Jakarta.

Sugiyono,2005, Metode Penelitian Administrasi, Alfabeta, Bandung.

-------------, 2008, Metodologi Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D, Alfabeta, Bandung.

-------------, 2012, Metode Penelitian Bisnis, Alfabeta, Bandung.

Sutrisno, Edy, 2014, Manajemen Sumber Daya Manusia, Kencana Prenada Media Group, Jakarta.

Uno, Hamzah B, 2006, Teori Motivasi dan Pengukurannya, BumiAksara, Jakarta.

Wibowo, 2012, Manajemen Kinerja, RajaGrafindo Persada, Jakarta.

Yamin, Martinis, 2007, Sertifikasi Keguruan di Indonesia,Gaung Persada Press, Jakarta.

Website:

Ali,Muhammad,Manajemen,

http://www.academia.edu/4590898, diunduh tanggal 25 Desember 2014.

Antariksa, Yodia, Menyusun Sistem Performance Appraisal yang Baik, http://www.manajemen kinerja.com, diunduh tanggal 23 April 2013.

Dharyanti, Amphe, Manajemen,

http://ikanteri89.blogspot.com/2014/10/makalah-manajemen-pengertian-fungsi-dan.html, diunduh tanggal 25 Desember 2014.

Rahmat, Motivasi Kerja,

http://www.motivasi-islami.com/motivasi-kerja,diunduh tanggal 05 Oktober 2014.

Sumarsih,ManajemenSumberDayaManusia(MSDM), http://staff.uny.ac.id/sites/default/files/pengabdian/dra-sumarsih/manajemen-sdm.pdf, diunduh tanggal 06 Juli 2014.

Downloads

Published

2019-11-01