About the Journal

Open Access Policy

This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.

Journal History

JATIMIKA: Jurnal Kreativitas Mahasiswa Informatika terbit pertama kali pada april 2020, terbit dalam satu tahun 3 volume dengan jumlah artikel 25 artikel.

 

Pada Tahun 2021 dimulai pada volume 2 no. 1, jumlah artikel ditingkatkan menjadi 50 artikel, dengan komposisi penulis 80% penulis Lokal dan 20% penulis luar. dengan jumlah terbitan pertahun sebanyak 6 kali, pada bulan febuary, April, Juni, Agustus, Oktober, Desember.