Penyuluhan Dan Pelatihan Bahasa Pemrograman C++ Kepada Siswa – Siswi SMKN 5 KABUPATEN TANGERANG
Abstract
Bahasa pemrograman merupakan kumpulan aturan yang disusun sedemikian rupa sehingga memungkinkan pengguna komputer membuat program yang dapat dijalankan dengan aturan tersebut. Dan Bahasa Pemograman C++ merupakan Bahasa tingkat tinggi karena bahasanya yang mudah di pahami oleh manusia.[1] Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat merupakan kegiatan yang dilakukan mahasiswa untuk membagikan ilmu yang sudah dipelajari oleh mahasiswa untuk dimanfaatkan kepada Siswa, pada kegiatan ini kami membagikan sedikit ilmu Bahasa C++ karena bahasa pemograman tersebut bahasa paling dasar dalam dunia pemogramanTujuan dari pelatihan ini adalah untuk mengajarkan dasar dasar dari bahasa pemograman C++ kepada Siswa – Siswi Smkn5 Kabupaten Tangerang sebagai modal untuk bahasa pemograman yang lain. diharapkan dengan adanya pelatihan ini para siswa dapat termotivasi untuk mendalami dunia pemograman
References
Handayani, R. T. (2020). Bahasa C++. Diambil kembali dari Academia Edu: https://www.academia.edu/41600712/BAHASA_C_
Billah, A. (2019, Maret 4). Mengapa Harus Belajar Bahasa Pemrograman C? Diambil kembali dari https://beta.nurulfikri.ac.id/index.php/en/artikel/item/1959-mengapa-harus-belajar-bahasa-pemrograman-c