ANALISIS SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN SISWA TERBAIK DI SMA PGRI 22 SERPONG MENGGUNAKAN METODE SAW
Keywords:
Metode SAW, PHP, Siswa Terbaik, Sistem Pendukung KeputusanAbstract
Penilaian siswa terbaik di lingkungan sekolah seringkali dilakukan secara manual dan subjektif, sehingga rawan terjadi ketidaktepatan dalam pengambilan keputusan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan membangun sebuah Sistem Pendukung Keputusan (SPK) berbasis web menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW) guna membantu pihak sekolah dalam menentukan siswa terbaik secara objektif dan sistematis. Metode SAW dipilih karena kemampuannya dalam menangani berbagai kriteria dengan pembobotan yang fleksibel. Sistem ini dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP dan manajer dependensi Composer untuk efisiensi dan kemudahan pengelolaan library eksternal. Kriteria penilaian meliputi nilai akademik, kehadiran, perilaku, dan partisipasi siswa. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem mampu menghasilkan peringkat siswa secara cepat dan akurat berdasarkan bobot yang telah ditentukan. Dengan adanya sistem ini, proses seleksi siswa terbaik menjadi lebih transparan dan dapat dipertanggungjawabkan.
References
Adhar, D. (2014). Decision Support Systems and Intelligent Systems (Mengutip Turban & Aronson, 2011).
Amalia. (2022). Amalia. (2022). Pemilihan siswa berprestasi dengan metode SAW (Simple Additive Weighting). Jurnal Science Social Research, 9.
Asri, L., Sari, R. M., & Fachri, B. (2024). Sistem pendukung keputusan pemilihan siswa berprestasi menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW) berbasis web pada SMK Negeri 13 Medan. Jurnal Minfo Polgan, 13(1), 1259–1267.
Daulay, A. Z., & Adhar, D. (2024). Penerapan metode AHP dan TOPSIS dalam penentuan kelas unggulan dan reguler pada Yayasan Raksana Medan berbasis Android.
Dewi. (2019). Landasan Teori. Universitas Muhammadiyah Gresik.
Firdausy. (2018). Landasan Teori. Universitas Muhammadiyah Gresik.
Gorry, G. A., & Scott Morton, M. S. (1971). A framework for management information systems. Sloan Management Review, 13(1), 55.
Ismail, & Mukhlis, A. (2023). Sistem pendukung keputusan penentuan siswa berprestasi menggunakan metode SAW di SMAN 5 Soppeng. Jurnal Ilmiah Sistem Informasi dan Teknik Informatika (JISTI), 6(2).
Jatmiko, A. D., Anwariningsih, S. H., & Susilo, D. (2016). Sistem Pendukung Keputusan (SPK) atau Decision Support Systems (DSS). Jurnal, 13.
Kadarsah. (1998). Sistem Pendukung Keputusan (Decision Support System). Universitas Sahid Surakarta.
Khair. (2021). Landasan Teori. Universitas Muhammadiyah Gresik.
Kusrini, & Awaluddin, M. (2006). Sistem Pendukung Keputusan (Decision Support System). Universitas Sahid Surakarta.
Panjaitan, M. I. (2019). Simple Additive Weighting (SAW) method in determining beneficiaries of foundation compensation. Login: Jurnal Teknologi Komputer, 13(1), 19–25.
Rahmadian, J. (2023). Implementation of the Simple Additive Weighting (SAW) method for selection of salesperson. Jurnal Teknoinfo, 17(1), 228.
Ratsanjani, M. H., Devi, F. M., Zuraida, V., & Sukmana, S. E. (2024). Optimalisasi seleksi siswa teladan: Perpaduan AHP dan TOPSIS dalam sistem pendukung keputusan. Jurnal Minfo Polgan, 13(2), 1746–1754.
Reswan. (2018). Landasan Teori. Universitas Muhammadiyah Gresik.
Siti Aisyah. (2019). Sistem Pendukung Keputusan (SPK) atau Decision Support System (DSS). Jurnal, 2.
Sprague, R. H. (1982). Sistem Pendukung Keputusan. Universitas Komputer Indonesia.
Supriadi, A., Nugroho, A., & Romli, I. (2018). Sistem pendukung keputusan menentukan siswa terbaik menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW). ELTIKOM: Jurnal Teknik Elektro, Teknologi Informasi dan Komputer, 2(1), 26–34.
Turban, E. (2005). Decision Support Systems and Intelligent Systems. Pearson.
Turban, E., & Aronson, J. E. (2011). Decision Support Systems and Intelligent Systems. Prentice Hall.
Warmansyah. (2020). Sistem Pendukung Keputusan.


