Pengaruh Kualitas Produk dan Strategi Pemasaran Terhadap Keputusan Pembelian Perangkat Parkir Pada PT Tri Wahana Solusindo
DOI:
https://doi.org/10.32493/fb.v2i2.2020.126-139.6284Abstract
Tujuan pada penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan strategi pemasaran terhadap keputusan pembelian.
Sifat penelitian deskriptif kuantitatif dengan pendekatan analisis kuantitatif. Teknik sampling yang digunakan adalah accidental sampling/incidental sampling dengan sampel sebanyak 83 responden. Hasil penelitian ini adalah kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian sebesar Y = 9, 042+ 0,646 Yang dimana sehingga H0 ditolak dan H1 diterima artinya terdapat pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian pada PT Tri Wahana Solusindo.
Strategi Pemasaran berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian Y= 8,929+ 0,981 yang dimana , > (3,208 > 1,663) sehingga H0 ditolak dan H2 diterima artinya terdapat pengaruh positif dan signifikan antara strategi pemasaran terhadap keputusan pembelian pada PT Tri Wahana Solusindo .
Uji hipotesis simultan pengaruh kualitas produk dan strategi pemasaran berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian dengan koefisien determinasi sebesar 53,7%, sedangkan sisanya sebesar 46,3% dipengaruhi variabel variabel lain.
Uji hipotesis diperoleh nilai F hitung > F tabel atau (45,318 > 3,11), dengan demikian Ho ditolak dan H3 diterima. Artinya terdapat pengaruh positif dan signifikan secara simultan antara citra merek dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian pada PT Tri Wahana Solusindo
Kata Kunci: Kualitas Produk; Strategi Pemasaran; Keputusan Pembelian
References
Abdullah Thamrin dan Francis Tantri. 2016. Manajemen Pemasaran. Jakarta. PT Raja Grafindo Persada.
Agus Sriyanto,jurnal akhir, Vol. 5 No. 2 Oktober 2016 ISSN: 2252-6226, pengaruh kualitas produk, citra merek, dan kualitas layanan terhadap keputusan pembelian produk dadone, di Jakarta.
Anandya, Dudi & Heru Suprihhadi. 2015. Riset Pemasaran : Prospektif & Terapan. Edisi Pertama. Malang: Bayumedia Publishing.
Anggar Purna Putra, Krisnasakti. 2012. “Analisis Pengaruh Harga, Kualitas Produk, dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Honda (Studi Kasus pada Konsumen di Kota Semarang)â€. Skripsi. Semarang: Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Diponegoro.
Anis, Liya Monalisa. 2015. Pengaruh kualitas produk terhadap internasional Brand Image serta dampaknya terhadap keputusan pembelian. Jurnal Administrasi Bisnis (2015), Vol. 28, No. 2, November 2015.
Anwar, iful. 2015. Pengaruh harga dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian “Bunchbead Kota Malangâ€. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen. Vol. 4, No. 12 (2015). ISSN: 2461-0593.
Buchari Alma. 2013. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung. CV. Alfabeta Akbar, A. 2012. Analisis pengaruh citra merek, harga, dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian Notebook Toshiba. Fakultas Ekonomi. Jurusan Manajemen Universitas Gunadarma, Jakarta.
Desy Irana Dewi Lubis,Jurnal Ilman, Vol. 5, No. 1, pp. 15-24, Februari 2017, ISSN 2355-1488, Pengaruh Citra Merek dan Harga terhadap Keputusan Pembelian pada Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Sukma .Medan.
Juwandi, Hendy Irawan. 2004. Kepuasan Pelayanan Jasa. Erlangga. Jakarta.
Kotler, Philip & Armstrong, Gary. 2012. Prinsipprinsip pemasaran. Alih Bahasa
Kotler, Philip & Keller, Kevin L. 2012. Manajemen Pemasaran. Alih Bahasa Bob Sabran. Jakarta : Penerbit Erlangga.
Kotler, Philip & Kevin Lane Keller (2006) “Marketing Management†Twelfth Edition,
Kotler, Philip, dan Susanto, A.B, 2012. Manajemen Pemasaran di Indonesia, Analisis, Perencanaan, Implementasi dan Pengendalian, Edisi Pertama, Jilid II, Jakarta, Penerbit Salemba Empat.
Kotler, Philip, dan Susanto, A.B, 2014. Manajemen Pemasaran di Indonesia, Analisis, Perencanaan, Implementasi dan Pengendalian, Edisi Pertama, Jilid I, Jakarta, Penerbit Salemba Empat,.
Kotler, Philip. 2005. Manajamen Pemasaran, Jilid 1 dan 2. Jakarta: PT. Indeks Kelompok Gramedia.
Lukman, Marco Dirgahadi. 2014. Analisis Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian dan Kepuasan Konsumen Produk Teh Botol Sosro Kemasan Kotak. Jurnal Administrasi Bisnis (2014), Vol.10, No.1: hal. 64–81, (ISSN:0216–12 49).
Nisfiana, Dewi Nurun. 2014. Pengaruh kualitas produk terhadap kepuasan konsumen dalam membeli daging sapi (Studi pada konsumen depot daging Mubarokah. Jurnal S1 Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang. Rs 658.8342 NIS p.
Pearson Kotler, Philip. '2017. Manajemen Pemasaran di indonesia Edisi Bahasa Indonesia. Jakarta: PT. Salemba Empat.
Ratna sari , jurnal manajerial,2016, ISSN : 1412-6613,Vol 15 no 1,pengaruh kualitas produk,citra merek,keputusan pembelian on-line,pada universitas negri Surabaya.
Susanto, Andhika H. 2013. The Influence Of Customer Purchase Decision On Customer Satisfactionand It’s Impact To Customer Loyalty. Jurnal EMBA, Vol.1 No.4 Desember 2013.Swastha, Basu Dharmmesta & Hani Handoko. 2012. Manajemen Pemasaran: Analisa Perilaku Konsumen. Edisi 1. Yogyakaarta : BPFE.
Tjiptono, Fandy. 2001. Strategi Pemasaran. Edisi Kedua. Cetakan Keenam. Yogyakarta: Penerbit. Andi.
Yogo Baskoro , jurnal akhir, 2017, ISSN:2355-9357, Vol.4,No 2,pengaruh citra merek dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian pada mobil Volkswagen golf. Jakarta.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis memiliki hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
- Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan ( Lihat The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.